Main Article Content
Abstract
Hubungan interpersonal dapat meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan, mempercepat proses penyembuhan pasien, dan meningkatkan kepercayaan dan kepuasan pasien terhadap perawatan yang mereka terima. Ini adalah alasan mengapa hubungan ini sangat penting. penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan pengetahuan dengan sikap perawat dalam praktik hubungan interpersonal: aplikasi teori Hildegard E Peplau di rumah sakit X. dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan desain korelasional serta pendekatan cross-sectional. Pengambilan sampel menggunakan random sampling yang melibatkan 66 perawat. Pengumpulan data menggunakan kuesioner pengetahuan dengan sikap perawat dalam praktik hubungan interpersonal teori Hildegar E Peplau. penelitian rata-rata skor pengetahuan pada empat fase paling tinggi di fase orientasi sebanyak (78.7%),dan paling rendah Tahap resolusi sebanyak (53.0%). Skor pengetahuan dari 6 peran yang paling tinggi adalah peran konselor sebanyak (60.6%). Paling rendah adalah peran orang asing dan peran pengganti (53.0%). Skor sikap dari empat fase paling tinggi adalah tahap resolusi sebanyak (75.7%). Dan sikap paling rendah adalah tahap orientasi sebanyak (60.6%). Hasil statistik menggunakan uji korelasi menemukan adanya korelasi positif (0.614) dan signifikan antara pengetahuan dan sikap perawat dalam praktik hubungan interpersonal (0.0000<05). Hubungan interpersonal menjadi kunci terjalinnya komunikasi interpersonal antara perawat dan pasien. perawat harus selalu mengasah pengetahuan serta sikap untuk menjadikan diri mereka lebih menjadi paham dengan kondisi pasien atau orang yang membutuhkan pelayanan keperawatan. Korelasi yang kuat antara pengetahuan dengan sikap menjadikan perawat harus mampu selalu mengembangkan pengetahuan melalui kegiatan-kegiatan yang bisa menumbuhkan pengetahuan dengan sikap perawat.
Keywords
Article Details
Copyright (c) 2024 Randi Randi, Suhariyanto Suhariyanto, Dedi Damhudi, Nurbani Nurbani
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant Jurnal Vokasi Keperawatan (JVK) right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC BY-SA 4.0) license, that allows others to freely share and remix the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in jurnal vokasi keperawatan (JVK).References
- Adelta, Y., Zainaro, M. A., & Triyoso, T. (2023). Hubungan Sikap Perawat Dengan Kinerja Perawat Di Ruang Rawat Inap Kelas Iii Rumah Sakit Pertamina Bintang Amin Bandar Lampung. Malahayati Nursing Journal, 5 (5), 1547–1554. Https://Doi.Org/10.33024/Mnj.V5i5.7655
- Agustina, Prasetyanto, Normawati, Syarif, Kusumawaty, & Pragholapati. (2023). Komunikasi Dalam Keperawatan (Vol. 1). Global Eksekutif Teknologi.
- Alanazi, F. K., Sim, J., & Lapkin, S. (2022). Systematic Review: Nurses’ Safety Attitudes And Their Impact On Patient Outcomes In Acute-Care Hospitals. In Nursing Open (Vol. 9, Issue 1, Pp. 30–43). John Wiley And Sons Inc. Https://Doi.Org/10.1002/Nop2.1063
- Ardiansyah Andi, & Hidayah Nur. (2022). Analisis Tingkat Kompetensi Spiritual Perawat Di Kota Makassar. Alauddin Scientific Journal Of Nursing, 2022(1), 1–12. Https://Journal.Uin-Alauddin.Ac.Id/Index.Php/Asjn/Article/View/26808
- Arifin, A. K. L. (2023). Gambaran Hubungan Interpersonal Perawat-Klien Berdasarkan Aplikasi Teori Hildegard Peplau Di Rumah Sakit Rajawali Bandung Tahun 2020. Jurnal Kesehatan Kartika, 15(3), 45–60. Https://Doi.Org/10.26874/Jkkes.V15i3.54
- Dewi, E. I., Kristiana, I., Kurniyawan, H., Fitria, Y., Asih, N., Ati, L., & Keperawatan, F. (2024). Hubungan Komunikasi Terapeutik Perawat Dengan Ketidakberdayaan Pasien Stroke. Jurnal Ilmu Kesehatan, 7(2), 77–85.
- Dini Fitrianti. (2023). Hubungan Kualitas Pelayanan Keperawatan Dengan Tingkat Kepuasan Pasien Rawat Inap Di Rumus Sakit. Jurnal Keperawatan, 2(1), 45–68.
- Dio Vita Lora Br Tarigan. (2023). Pengalaman Komunikasi Terapeutik Perawat Dalam Melayani Pasien (Studi Fenomenologi Pengalaman Komunikasi Terapeutik Perawat Dalam Melayani Pasien Di Rsu Bina Kasih Medan). Jurnal Keperawatan, 2(2), 6–78.
- Efa Klemensia Sihotang. (2019). Hubungan Komunikasi Terapeutik Perawat Dengan Tingkat Kepuasan Pasien Post Operasi Di Ruangan Santa Maria Rumah Sakit Santa Elisabeth Medan. Jurnal Keperawatan, 1, 50–60.
- Elizabeht Murray. (2017). Nursing Leadership And Management For Patient Safety And Quality Care. Nursing International, 2(1), 34–50.
- Fadila Ra, & Sulastri Endang. (2023). Hubungan Mutu Pelayanan Keperawatan Terhadap Kepuasan Pasien Lansia Poli Penyakit Dalam. Jurnal Kesehatan Dan Pembangunan, 13(26), 110–119.
- Fatimah. (2017). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Tentang Menggosok Gigi Terhadap Kemampuan Menggosok Gigi Pada Anak Tk B. Jurnal Keperawatan , 10–10.
- Hamid, A., Wisanti, E., & Ezdha, A. U. A. (2023). Analisa Tingkat Kelelahan Lansia Post Covid-19 Di Kota Pekanbaru. Jurnal Kesehatan Holistic, 7(1), 37–42. Https://Doi.Org/10.33377/Jkh.V7i1.150
- Indah Sari Nurbani, & Fudji Hastuti Maria. (2022). Kepuasan Pasien Terhadap Pelayanan Keperawatan: Literature Review. Jurnal Keperawatan, 12(2), 1–8.
- Iwan Setyo Lesmana, Rahaju Ningtyas, & Rahaju Wiludjeng. (2021). “Hubungan Caring Perawat Dengan Tingkat Kepuasan Pasien.” In Jurnal Borneo Cendekia (Vol. 5, Issue 2).
- Karena, Z. V, & Faldu, P. S. (2024). A Cross-Sectional Study On Knowledge, Attitude, And Practices Related To Cervical Cancer Screening Among The Nursing Staff In A Tertiary Care Hospital In The Western Region Of India. Cureus, 5(2), 90–125. Https://Doi.Org/10.7759/Cureus.51566
- Kroesen, M., De Vos, J., Le, H. T. K., & Ton, D. (2023). Exploring Attitude-Behaviour Dynamics During Covid-19: How Fear Of Infection And Working From Home Influence Train Use And The Attitude Toward This Mode. Transportation Research Part A: Policy And Practice, 167. Https://Doi.Org/10.1016/J.Tra.2022.103560
- Lestari Ida, Kusmiran Eny, & Arifin Ahmad. (2020). Gambaran Hubungan Interpersonal Perawat-Klien Berdasarkan Aplikasi Teori Hildegard Peplau Di Rumah Sakit Rajawali Bandung Tahun 2020. Jurnal Keperawatan, 10(2), 83–91.
- Mardianto, Darwis, & Suhartatik. (2023). Hubungan Pola Makan Dengan Kejadian Hipertensi Di Rs Tk Ii Pelamonia. In Jimpk : Jurnal Ilmiah Mahasiswa & Penelitian Keperawatan (Vol. 3).
- Moawad Mohamed Ahmed, M., Elzeblawy Hassan, H., Abd Elezayeem Mohamed, A., & Salah Eldin Mohamed Saleh, A. (2024). Knowledge And Practice Of Nurses Toward Preventive Measures Of Elderly Patients With Viral Hepatitis B And C In The Dialysis Unit. Niles Journal For Geriatric And Geronyology, 7(1), 70–92.
- Oktaria, M., Hardono, H., Wijayanto, W. P., & Amiruddin, I. (2023). Hubungan Pengetahuan Dengan Sikap Diet Hipertensi Pada Lansia. Jurnal Ilmu Medis Indonesia, 2(2), 69–75. Https://Doi.Org/10.35912/Jimi.V2i2.1512
- Pieter, H. Z. (2017). Dasar-Dasar Komunikasi Bagi Perawat (Pieter & Herri Zan, Eds.). Prenada Media.
- Rida Suriani. (2023). Hubungan Kualitas Pelayanan Keandalan Dengan Kepuasan Pasien Terhadap Pelayanan Keperawatan Di Irna Ambun Rsup Dr. M.Djamil Padang. Jurnal Kesehatan Dharma Indonesia, 3(1), 13–18.
- Shahid, R., Shoker, M., Chu, L. M., Frehlick, R., Ward, H., & Pahwa, P. (2022). Impact Of Low Health Literacy On Patients’ Health Outcomes: A Multicenter Cohort Study. Bmc Health Services Research, 22(1). Https://Doi.Org/10.1186/S12913-022-08527-9
- Sholikhah, Atus, Jerita Eka Sari, D., Fauzia Zuhroh, D., Studi Ilmu Keperawatan Dan Ners, P., & Kesehatan, F. (2022). Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Perawat Dengan Pelaksanaan Keselamatan Pasien Di Rawat Inap Rumah Sakit Pku Muhammadiyah Sekapuk. Jurnal Keperawatan Suaka Insan (Jksi), 7(2).
- Stucky, C. H., Knight, A. R., Dindinger, R. A., Maio, S., House, S., Wymer, J. A., & Barker, A. J. (2023). Periop 101: Improving Perioperative Nursing Knowledge And Competence In Labor And Delivery Nurses Through An Evidence-Based Education And Training Program. Military Medicine, 189(1), 24–30. Https://Doi.Org/10.1093/Milmed/Usad287
- Suhariyanto, Tutik Sri Haryati, A. L. M. P. C. D., & Lulu Nonaria, M. E. G. (2019). Peningkatan Pendidikan Pasien Dan Keluarga Dengan Penguatan Peran Interpersonal Champion Promosi Kesehatan Dengan Pendekatan Teori Peplau. Journal Of Hospital Accreditation, 01, 9–12.
- Suwanti Aprilin. (2017). Studi Korelasi Pengetahuan Keluarga Pasien Tentang Penularan Hepatitis Dengan Perilaku Cuci Tangan. Jurnal Keperawatan, 13–13.
- Valdez, A., Fontenot, J., Millan, A., & Mcmurray, P. (2023). Knowledge, Skills, And Attitudes About Diversity, Equity, And Inclusion Among Nurse Educators. Teaching And Learning In Nursing, 18(2), 308–316. Https://Doi.Org/10.1016/J.Teln.2022.11.011
- Wangari, N. J., Omondi, L., & Maina, D. (2024). Nurses’ Knowledge, Attitude, And Practice On Enteral Feeding Of Critically Ill Patients At Kenyatta National Hospital Critical Care Unit. East African Journal Of Health And Science, 7(1), 22–33. Https://Doi.Org/10.37284/Eajhs.7.1.1697
- Yahya. (2024). Philosophies Teori Keperawatan Hildegard E. Peplau. Zahra: Journal Of Health And Medical Research, 4(1), 117–131.
References
Adelta, Y., Zainaro, M. A., & Triyoso, T. (2023). Hubungan Sikap Perawat Dengan Kinerja Perawat Di Ruang Rawat Inap Kelas Iii Rumah Sakit Pertamina Bintang Amin Bandar Lampung. Malahayati Nursing Journal, 5 (5), 1547–1554. Https://Doi.Org/10.33024/Mnj.V5i5.7655
Agustina, Prasetyanto, Normawati, Syarif, Kusumawaty, & Pragholapati. (2023). Komunikasi Dalam Keperawatan (Vol. 1). Global Eksekutif Teknologi.
Alanazi, F. K., Sim, J., & Lapkin, S. (2022). Systematic Review: Nurses’ Safety Attitudes And Their Impact On Patient Outcomes In Acute-Care Hospitals. In Nursing Open (Vol. 9, Issue 1, Pp. 30–43). John Wiley And Sons Inc. Https://Doi.Org/10.1002/Nop2.1063
Ardiansyah Andi, & Hidayah Nur. (2022). Analisis Tingkat Kompetensi Spiritual Perawat Di Kota Makassar. Alauddin Scientific Journal Of Nursing, 2022(1), 1–12. Https://Journal.Uin-Alauddin.Ac.Id/Index.Php/Asjn/Article/View/26808
Arifin, A. K. L. (2023). Gambaran Hubungan Interpersonal Perawat-Klien Berdasarkan Aplikasi Teori Hildegard Peplau Di Rumah Sakit Rajawali Bandung Tahun 2020. Jurnal Kesehatan Kartika, 15(3), 45–60. Https://Doi.Org/10.26874/Jkkes.V15i3.54
Dewi, E. I., Kristiana, I., Kurniyawan, H., Fitria, Y., Asih, N., Ati, L., & Keperawatan, F. (2024). Hubungan Komunikasi Terapeutik Perawat Dengan Ketidakberdayaan Pasien Stroke. Jurnal Ilmu Kesehatan, 7(2), 77–85.
Dini Fitrianti. (2023). Hubungan Kualitas Pelayanan Keperawatan Dengan Tingkat Kepuasan Pasien Rawat Inap Di Rumus Sakit. Jurnal Keperawatan, 2(1), 45–68.
Dio Vita Lora Br Tarigan. (2023). Pengalaman Komunikasi Terapeutik Perawat Dalam Melayani Pasien (Studi Fenomenologi Pengalaman Komunikasi Terapeutik Perawat Dalam Melayani Pasien Di Rsu Bina Kasih Medan). Jurnal Keperawatan, 2(2), 6–78.
Efa Klemensia Sihotang. (2019). Hubungan Komunikasi Terapeutik Perawat Dengan Tingkat Kepuasan Pasien Post Operasi Di Ruangan Santa Maria Rumah Sakit Santa Elisabeth Medan. Jurnal Keperawatan, 1, 50–60.
Elizabeht Murray. (2017). Nursing Leadership And Management For Patient Safety And Quality Care. Nursing International, 2(1), 34–50.
Fadila Ra, & Sulastri Endang. (2023). Hubungan Mutu Pelayanan Keperawatan Terhadap Kepuasan Pasien Lansia Poli Penyakit Dalam. Jurnal Kesehatan Dan Pembangunan, 13(26), 110–119.
Fatimah. (2017). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Tentang Menggosok Gigi Terhadap Kemampuan Menggosok Gigi Pada Anak Tk B. Jurnal Keperawatan , 10–10.
Hamid, A., Wisanti, E., & Ezdha, A. U. A. (2023). Analisa Tingkat Kelelahan Lansia Post Covid-19 Di Kota Pekanbaru. Jurnal Kesehatan Holistic, 7(1), 37–42. Https://Doi.Org/10.33377/Jkh.V7i1.150
Indah Sari Nurbani, & Fudji Hastuti Maria. (2022). Kepuasan Pasien Terhadap Pelayanan Keperawatan: Literature Review. Jurnal Keperawatan, 12(2), 1–8.
Iwan Setyo Lesmana, Rahaju Ningtyas, & Rahaju Wiludjeng. (2021). “Hubungan Caring Perawat Dengan Tingkat Kepuasan Pasien.” In Jurnal Borneo Cendekia (Vol. 5, Issue 2).
Karena, Z. V, & Faldu, P. S. (2024). A Cross-Sectional Study On Knowledge, Attitude, And Practices Related To Cervical Cancer Screening Among The Nursing Staff In A Tertiary Care Hospital In The Western Region Of India. Cureus, 5(2), 90–125. Https://Doi.Org/10.7759/Cureus.51566
Kroesen, M., De Vos, J., Le, H. T. K., & Ton, D. (2023). Exploring Attitude-Behaviour Dynamics During Covid-19: How Fear Of Infection And Working From Home Influence Train Use And The Attitude Toward This Mode. Transportation Research Part A: Policy And Practice, 167. Https://Doi.Org/10.1016/J.Tra.2022.103560
Lestari Ida, Kusmiran Eny, & Arifin Ahmad. (2020). Gambaran Hubungan Interpersonal Perawat-Klien Berdasarkan Aplikasi Teori Hildegard Peplau Di Rumah Sakit Rajawali Bandung Tahun 2020. Jurnal Keperawatan, 10(2), 83–91.
Mardianto, Darwis, & Suhartatik. (2023). Hubungan Pola Makan Dengan Kejadian Hipertensi Di Rs Tk Ii Pelamonia. In Jimpk : Jurnal Ilmiah Mahasiswa & Penelitian Keperawatan (Vol. 3).
Moawad Mohamed Ahmed, M., Elzeblawy Hassan, H., Abd Elezayeem Mohamed, A., & Salah Eldin Mohamed Saleh, A. (2024). Knowledge And Practice Of Nurses Toward Preventive Measures Of Elderly Patients With Viral Hepatitis B And C In The Dialysis Unit. Niles Journal For Geriatric And Geronyology, 7(1), 70–92.
Oktaria, M., Hardono, H., Wijayanto, W. P., & Amiruddin, I. (2023). Hubungan Pengetahuan Dengan Sikap Diet Hipertensi Pada Lansia. Jurnal Ilmu Medis Indonesia, 2(2), 69–75. Https://Doi.Org/10.35912/Jimi.V2i2.1512
Pieter, H. Z. (2017). Dasar-Dasar Komunikasi Bagi Perawat (Pieter & Herri Zan, Eds.). Prenada Media.
Rida Suriani. (2023). Hubungan Kualitas Pelayanan Keandalan Dengan Kepuasan Pasien Terhadap Pelayanan Keperawatan Di Irna Ambun Rsup Dr. M.Djamil Padang. Jurnal Kesehatan Dharma Indonesia, 3(1), 13–18.
Shahid, R., Shoker, M., Chu, L. M., Frehlick, R., Ward, H., & Pahwa, P. (2022). Impact Of Low Health Literacy On Patients’ Health Outcomes: A Multicenter Cohort Study. Bmc Health Services Research, 22(1). Https://Doi.Org/10.1186/S12913-022-08527-9
Sholikhah, Atus, Jerita Eka Sari, D., Fauzia Zuhroh, D., Studi Ilmu Keperawatan Dan Ners, P., & Kesehatan, F. (2022). Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Perawat Dengan Pelaksanaan Keselamatan Pasien Di Rawat Inap Rumah Sakit Pku Muhammadiyah Sekapuk. Jurnal Keperawatan Suaka Insan (Jksi), 7(2).
Stucky, C. H., Knight, A. R., Dindinger, R. A., Maio, S., House, S., Wymer, J. A., & Barker, A. J. (2023). Periop 101: Improving Perioperative Nursing Knowledge And Competence In Labor And Delivery Nurses Through An Evidence-Based Education And Training Program. Military Medicine, 189(1), 24–30. Https://Doi.Org/10.1093/Milmed/Usad287
Suhariyanto, Tutik Sri Haryati, A. L. M. P. C. D., & Lulu Nonaria, M. E. G. (2019). Peningkatan Pendidikan Pasien Dan Keluarga Dengan Penguatan Peran Interpersonal Champion Promosi Kesehatan Dengan Pendekatan Teori Peplau. Journal Of Hospital Accreditation, 01, 9–12.
Suwanti Aprilin. (2017). Studi Korelasi Pengetahuan Keluarga Pasien Tentang Penularan Hepatitis Dengan Perilaku Cuci Tangan. Jurnal Keperawatan, 13–13.
Valdez, A., Fontenot, J., Millan, A., & Mcmurray, P. (2023). Knowledge, Skills, And Attitudes About Diversity, Equity, And Inclusion Among Nurse Educators. Teaching And Learning In Nursing, 18(2), 308–316. Https://Doi.Org/10.1016/J.Teln.2022.11.011
Wangari, N. J., Omondi, L., & Maina, D. (2024). Nurses’ Knowledge, Attitude, And Practice On Enteral Feeding Of Critically Ill Patients At Kenyatta National Hospital Critical Care Unit. East African Journal Of Health And Science, 7(1), 22–33. Https://Doi.Org/10.37284/Eajhs.7.1.1697
Yahya. (2024). Philosophies Teori Keperawatan Hildegard E. Peplau. Zahra: Journal Of Health And Medical Research, 4(1), 117–131.