Isi Artikel Utama
Abstrak
Literasi tidak hanya mencakup kemampuan membaca dan menulis, tetapi juga kemampuan berpikir kritis, kreativitas, dan akses terhadap informasi yang penting untuk partisipasi dalam pembangunan nasional. Di Indonesia, meskipun upaya peningkatan literasi terus dilakukan, tantangan sekolah di daerah pedesaan, khususnya desa tertinggal masih besar. Banyak siswa di daerah ini yang mengalami keterbatasan akses terhadap buku dan bahan bacaan lainnya karena keterbatasan fasilitas perpustakaan, contohnya Sekolah Dasar Negeri Kedung yang berlokasi Desa Cirumpak Kabupaten Tangerang. Menanggapi kondisi ini, mahasiswa dan dosen dari Universitas Bina Bangsa, melalui program Kuliah Kerja Mahasiswa yang bekerja sama dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan setempat untuk menghadirkan perpustakaan keliling di sekolah tersebut. Metode pengabdian masyarakat dilakukan dengan beberapa langkah, dimulai dari mengidentifikasi sekolah yang kekurangan fasilitas perpustakaan, penilaian kebutuhan, koordinasi dengan dinas terkait, hinggga evaluasi. Hasil evaluasi kegiatan menunjukkan tingkat kepuasan siswa mencapai 85,56% dan dampak kegiatan sebesar 81,67%. Sebanyak 75,0% guru dan sekolah mengakui program kegiatan ini dapat mendukung dalam proses kegiatan belajar mengajar di kelas. Dan 82,99% responden menganggap perlu dilakukan keberlanjutan program kegiatan ini melalui peningkatan frekuensi kunjungan perpustakaan keliling serta penambahan jumlah dan variasi buku agar sesuai dengan kurikulum. Evaluasi ini menjadi dasar untuk pengembangan program kegiatan sehingga dapat diadaptasi oleh sekolah lain.
Kata Kunci
Rincian Artikel
Hak Cipta (c) 2025 Mochammad Darip, Novita Sari, Sunardi Sunardi, Ibnu Yudianta, Puspa Sari, Deni Muhammad Resta, Egi Djanuar Maulana, Galuh Febriyanti; Ilham Ramadan; Silfiana Febriani

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
- Seluruh materi yang terdapat dalam situs ini dilindungi oleh undang-undang. Dipersilahkan mengutip sebagian atau seluruh isi situs web ini sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
- Apabila anda menemukan satu atau beberapa artikel yang terdapat dalam Jurnal Abdi Reksa yang melanggar atau berpotensi melanggar hak cipta yang anda miliki, silahkan laporkan kepada kami, melalui email pada Priciple Contact.
- Aspek legal formal terhadap akses setiap informasi dan artikel yang tercantum dalam situs jurnal ini mengacu pada ketentuan lisensi Creative Commons Atribusi-ShareAlike (CC-BY-SA).
- Semua Informasi yang terdapat di Jurnal Abdi Reksa bersifat akademik. Jurnal Abdi Reksa tidak bertanggung jawab terhadap kerugian yang terjadi karana penyalah gunaan informasi dari situs ini.
Referensi
- Amdhi Yul, F., Fitria, Y., Ayu Ahsari, Y., & Al Khairy, D. (2024). Penguatan Literasi Digital Bagi Siswa dan Guru SMPN 02 Bengkulu Tengah. Abdi Reksa, 5(2), 64–71. www.ejournal.unib.ac.id/index.php/abdireksa
- Amri, S., & Rochmah, E. (2021). Pengaruh Kemampuan Literasi Membaca Terhadap Prestasi Belajar Siswa Sekolah Dasar. EduHumaniora: Jurnal Pendidikan Dasar, 13(1), 52–58.
- Arifin, N. Y., Veza, O., Setyabudhi, A. L., & Fernandes, A. L. (2024). Sosialisasi Pentingnya Cyber Security Untuk Menjaga Keamanan Online Studi Fakultas Teknik Informatika Universitas Ibnu Sina. Mars: Jurnal Teknik Mesin, Industri, Elektro Dan Ilmu Komputer, 2(4), 157–162.
- Cahyani, N., Hutagalung, E. N. H., & Harahap, S. H. (2024). Berpikir Kritis Melalui Membaca: Pentingnya Literasi Dalam Era Digital. IJEDR: Indonesian Journal of Education and Development Research, 2(1), 417–422.
- Muhajjirin, Yumiarty, Y., & Rizkyantha, O. (2024). Strategi Promosi Layanan perpustakaan Keliling di Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah kabupaten Rejang Lebong. https://e-theses.iaincurup.ac.id/information.html
- Najdah, T., Syahrabudin, H. E., & Umiyati, H. (2024). Peningkatan Kualitas Pendidikan Dasar Melalui Program Bimbingan Belajar dan Pengadaan Perpustakaan Keliling di Kota Merauke. PAPSEL: Jurnal Pengabdian Dan Inovasi, 01(01), 12–18.
- Odah, A., & Yuniarti, Y. (2023). Budaya Literasi Sekolah untuk Mengembangkan Keterampilan Abad 21. JURNAL BASICEDU, 7(6), 4193–4203. https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i6.6730
- Widyaningrum, T. F., Rahmawati, L. E., Dharojah, R. W., Fitria, C. N., & Darwis, D. (2024). Menggerakkan Roda Literasi: Inovasi Perpustakaan Keliling Sragen dalam Membangun Budaya Baca bagi Siswa Sekolah Dasar. JIKM: Jurnal Ilmiah Kampus Mengajar, 4(1), 85–98. https://doi.org/10.56972/jikm.v4i1.119
- Yektyastuti, R., Mawardini, A., Amalia Novia, D., Assilmi Dewi, N., & Ramdani, A. (2024). Peningkatan Literasi Baca Anak Melalui Pojok Literasi Dan Pengelolaan Perpustakaan Di Sdn Pasir Muncang 02. Educivilia: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 5(1), 22–33. https://doi.org/10.30997/ejpm.v5i1.10409
- Yurni Ulfa, A., Mutiah, H., & Azis, S. (2024). Penguatan Literasi Pada Anak-Anak Nelayan Usia Sekolah Dasar Melalui Perpustakaan Keliling di Kelurahan Mariorennu. J. A. I: Jurnal Abdimas Indonesia, 4(2), 189–197. https://dmi-journals.org/jai/
Referensi
Amdhi Yul, F., Fitria, Y., Ayu Ahsari, Y., & Al Khairy, D. (2024). Penguatan Literasi Digital Bagi Siswa dan Guru SMPN 02 Bengkulu Tengah. Abdi Reksa, 5(2), 64–71. www.ejournal.unib.ac.id/index.php/abdireksa
Amri, S., & Rochmah, E. (2021). Pengaruh Kemampuan Literasi Membaca Terhadap Prestasi Belajar Siswa Sekolah Dasar. EduHumaniora: Jurnal Pendidikan Dasar, 13(1), 52–58.
Arifin, N. Y., Veza, O., Setyabudhi, A. L., & Fernandes, A. L. (2024). Sosialisasi Pentingnya Cyber Security Untuk Menjaga Keamanan Online Studi Fakultas Teknik Informatika Universitas Ibnu Sina. Mars: Jurnal Teknik Mesin, Industri, Elektro Dan Ilmu Komputer, 2(4), 157–162.
Cahyani, N., Hutagalung, E. N. H., & Harahap, S. H. (2024). Berpikir Kritis Melalui Membaca: Pentingnya Literasi Dalam Era Digital. IJEDR: Indonesian Journal of Education and Development Research, 2(1), 417–422.
Muhajjirin, Yumiarty, Y., & Rizkyantha, O. (2024). Strategi Promosi Layanan perpustakaan Keliling di Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah kabupaten Rejang Lebong. https://e-theses.iaincurup.ac.id/information.html
Najdah, T., Syahrabudin, H. E., & Umiyati, H. (2024). Peningkatan Kualitas Pendidikan Dasar Melalui Program Bimbingan Belajar dan Pengadaan Perpustakaan Keliling di Kota Merauke. PAPSEL: Jurnal Pengabdian Dan Inovasi, 01(01), 12–18.
Odah, A., & Yuniarti, Y. (2023). Budaya Literasi Sekolah untuk Mengembangkan Keterampilan Abad 21. JURNAL BASICEDU, 7(6), 4193–4203. https://doi.org/10.31004/basicedu.v7i6.6730
Widyaningrum, T. F., Rahmawati, L. E., Dharojah, R. W., Fitria, C. N., & Darwis, D. (2024). Menggerakkan Roda Literasi: Inovasi Perpustakaan Keliling Sragen dalam Membangun Budaya Baca bagi Siswa Sekolah Dasar. JIKM: Jurnal Ilmiah Kampus Mengajar, 4(1), 85–98. https://doi.org/10.56972/jikm.v4i1.119
Yektyastuti, R., Mawardini, A., Amalia Novia, D., Assilmi Dewi, N., & Ramdani, A. (2024). Peningkatan Literasi Baca Anak Melalui Pojok Literasi Dan Pengelolaan Perpustakaan Di Sdn Pasir Muncang 02. Educivilia: Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 5(1), 22–33. https://doi.org/10.30997/ejpm.v5i1.10409
Yurni Ulfa, A., Mutiah, H., & Azis, S. (2024). Penguatan Literasi Pada Anak-Anak Nelayan Usia Sekolah Dasar Melalui Perpustakaan Keliling di Kelurahan Mariorennu. J. A. I: Jurnal Abdimas Indonesia, 4(2), 189–197. https://dmi-journals.org/jai/