Main Article Content

Abstract

Kegiatan pelatihan mengolah data statistik untuk penelitian tindakan kelas pada guru SMP dengan bantuan program komputer dalam rangka meningkatkan kemampuan profesional guru di bidang penelitian. Tahapan yang digunakan untuk melaksanakan pelatihan adalah: (1) memberikan ceramah tentang konsep statistik data berpasangan untuk mengetahui peningkatan dua rata rata, (2) melakukan perhitungan data statistik secara manual menggunakan rumus t-tes data berpasanagan, (3) praktek menggunakan excel dan program spss untuk melihat outputnya, (4) diskusi menentukan kecocokan hasil perhitungan secara manual dan output komputer. Kegiatan pelatihan ini dilaksanakan di SMPN 10 kota Bengkulu dengan jumlah peserta 20 guru. Hasil yang diperoleh adalah pelatihan cara pengolahan data statistik untuk penelitian tindakan kelas (1) dengan manual dapat meningkatkan pengetahuan guru melakukan perhitungan uji statistik data berpasangan, (2) dengan bantuan program komputer dapat meningkatkan keterampilan praktek mengolah data menggunakan komputer dan meningkatkan kompetisi professional guru di bidang penelitian.

Article Details

How to Cite
Zamzaili, Z., Haji, S., Swita, B., & Ardy, H. (2022). Pelatihan Pengolahan Data Statistika untuk Penelitian Tindakan Kelas Berbantuan Komputer pada Guru SMP Kota Bengkulu. Andromeda: Jurnal Pengabdian Masyarakat Rafflesia, 2(1), 1–6. https://doi.org/10.33369/andromeda.v2i1.21508

References

  1. Basuki, A. T. (2014). Penggunan Statistik dalam SPSS. Penerbit Danisa Media.
  2. Depdikbud , Permendiknas No.16 Tahun 2007 tentang Standar Kualifikasi Akademik Dan Kompetensi Guru
  3. Depdiknas. 2008. Pedoman Block Grant Penelitian Tindakan Kelas. Tahun 2008.
  4. Guyer, R., & Thompson, N.A., (2013). User’s Manual for Iteman 4.3. Assesment Systems Corporation.
  5. Hidayat, Anwar. (2019, Juni). Tutorial Independen T Test dengan SPSS. Statiskian. https://www.statistikian.com/2014/04/independen-t-test-dengan-spss.html
  6. Preiner, J. (2008). Introducing Dynamic Mathematics Software to Mathematics Teachers: the Case of GeoGebra. [Unpublished Doctoral dissertation in Mathematics Education, University of Salzburg, Austria].
  7. Rosana, D., & Setyawarno, D. (2016). Statistik Terapan untuk Penelitian Bidang Pendidikan. FMIPA UNY.
  8. Santyasa, I. W. (2007). Metodologi Penelitian Tindakan Kelas (makalah disampaikan dalam Pendidikan dan Pelatihan Metodologi Penelitian, Penyusunan Proposal, dan Penulisan Karya Ilmiah bagi Guru-Guru SMP dan SMA/SMK di Kabupaten Buleleng pada Tanggal 10-16 September 2007 di Univ Pendidikan Ganesha Singaraja).
  9. Sondakh, A. (2007, Nopember 28) Membangun Profesionalisme Guru. www.angelinasondakh.com
  10. Suharyadi, P. (2003). Statistika untuk Ekonomi dan Keuangan Modern, Salemba Empat.
  11. Suratmi S., Purwaningsih, S. S., Sartika E., & Suryani A. (2018). Statistika Untuk Pengolahan Data Hasil Penelitian Tindakan Kelas (Ptk) Kelompok Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) di Smp Rayon Bandung Selatan. Jurnal Difusi, 1(1).