Isi Artikel Utama
Abstrak
Pengabdian ini memiliki tujuan untuk membantu para guru olahraga dalam meningkatkan pengetahuan melalui penyusunan instrumen Psychological Well-being. Kegiatan pengabdian pada masyarakat ini diikuti oleh 20 guru PJOK SD di Kecamatan Sukaraja dan 15 siswa. Metode bimbingan teknis secara aktif bertahap melalui penyusunan dan pengembangan instrumen psychological well-being scale. Hasil dari pengabdian ini setelah dilakukannya pemberian materi ialah, pada indikator aspek psychological well-being sebanyak 80% mitra telah mengetahui aspek yang digunakan dalam mengukur kesejahteraan psikologis siswa. Pada indikator menyusun instrumen 90% mitra mengetahui cara menyusun instrumen secara online menggunakan google form. Pada indikator validasi instrumen 70% mitra mengetahui cara menggunakan validasi instrumen. Sedangkan pada indikator penyebaran instrumen 90% mitra mengetahui cara menyebarkan instrumen secara online menggunakan link dari google form. Melalui berbagai tahapan yang telah dilaksanakan dalam kegiatan pengabdian ini disimpulkan bahwa mitra mengalami peningkatan pengetahuan mengenai pentingnya kesejahteraan psikologis siswa dan cara menyusun instrumen hingga menyebarkan instrumen tersebut kepada siswa yang ada di sekolahnya.
Rincian Artikel
Hak Cipta (c) 2024 Dian Pujianto dian, Syafrial, Resi Doresta, Adam Hidayat, Riraya, Ade Wahyu Asririya Nengsih

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Referensi
- Arifin, Z. (2017). Kriteria instrumen dalam suatu penelitian. Jurnal Theorems (the original research of mathematics), 2(1), 28-36.
- Aryono, M. M. (2018). Penyusunan Skala Well-Being Anak (Cwbs). Widya Warta, 01, 64–76.
- Henn, C. M., Hill, C., & Jorgensen, L. I. (2016). An investigation into the factor structure of the Ryff Scales of Psychological Well-Being. SA Journal of Industrial Psychology, 42(1), 1-12.
- Ianah, A., Latifa, R., Kolopaking, R., & Suprayogi, M. N. (2021). Kesejahteraan siswa: Faktor pendukung dan penghambatnya. Business Economic, Communication, and Social Sciences Journal (BECOSS), 3(1), 43-49.
- Karyani, U., Prihartanti, N., Dinar, W., Lestari, R., Hertinjung, W. S., Prasetyaningrum, J., ... & Partini, D. (2015). The dimensions of student well-being. In Seminar Psikologi & Kemanusiaan, Psychology Forum UMM.
- Khobir, A. (2017). Edukasia Islamika. Edukasia Islamika, 2(2), 172–190.
- Maulia, D., Rakhmawati, E., Suharno, A., & Suhendri, S. (2018). Makna kesejahteraan pada guru pendidikan anak usia dini. Jurnal Psikologi Integratif, 6(2), 176-189
- Nopiyanto, Y. E., Raibowo, S., & Prabowo, A. (2022). Psychological well-being : A study of physical education students. Altius: Jurnal Ilmu Olahraga Dan Kesehatan, 11(2), 160–166.
- Nur Syahida, R. (2021). Pengaruh Kesejahteraan Psikologis terhadap Profesionalisme Guru PAUD di Desa Kedungjati Kecamatan Bukateja Kabupaten Purbalingga (Doctoral dissertation, IAIN Purwokerto).
- Ramadhani, T., Djunaedi, & S, A. S. (2016). Kesejahteraan psikologis (psychological well-being) siswa yang orang tuanya bercerai. Jurnal Bimbingan Konseling, 5(1), 108–115. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/insight/article/view/1638/1287
- Savitri, W. C., & Listiyandini, R. A. (2017). Mindfulness dan kesejahteraan psikologis pada remaja. Psikohumaniora: Jurnal Penelitian Psikologi, 2(1), 43-59.
- Sugesty, S. F. (2020). Hubungan Dukungan Sosial Dan Kencenderungan Kepribadian Ekstrovert Dengan Kesejahteraan Psikologis Pada Siswa SMA Negeri 1 Binjai.
- Sugiyono. (2014). Statistika untuk penelitian. Bandung : Alfabeta.
- Sumakul, Y., & Ch Ruata, S. N. (2020). Kesejahteraan Psikologis Dalam Masa Pandemi Covid-19. Journal of Psychology" Humanlight", 1(1), 1–7.
- Tavakol, M., & Dennick, R. (2011). Making sense of Cronbach's alpha. International journal of medical education, 2, 53.
- Wahyuni, E., & Maulida, I. (2019). Hubungan Antara Kepuasan Hidup dan Kesejahteraan Psikologis pada Siswa SMA Negeri Se-Jakarta Pusat. INSIGHT: Jurnal Bimbingan Konseling, 8(2), 173–180. https://doi.org/10.21009/insight.082.08
- Virtanen, T. E., Vasalampi, K., Torppa, M., Lerkkanen, M. K., & Nurmi, J. E. (2019). Changes in students' psychological well-being during transition from primary school to lower secondary school: A person-centered approach. Learning and Individual Differences, 69, 138-149.
- Young, T., Macinnes, S., Jarden, A., & Colla, R. (2020). The impact of a wellbeing program imbedded in university classes: the importance of valuing happiness, baseline wellbeing and practice fre-quency. Studies in Higher Education, 1-20. https://doi.org/10.1080/03075079.2020.1793932
Referensi
Arifin, Z. (2017). Kriteria instrumen dalam suatu penelitian. Jurnal Theorems (the original research of mathematics), 2(1), 28-36.
Aryono, M. M. (2018). Penyusunan Skala Well-Being Anak (Cwbs). Widya Warta, 01, 64–76.
Henn, C. M., Hill, C., & Jorgensen, L. I. (2016). An investigation into the factor structure of the Ryff Scales of Psychological Well-Being. SA Journal of Industrial Psychology, 42(1), 1-12.
Ianah, A., Latifa, R., Kolopaking, R., & Suprayogi, M. N. (2021). Kesejahteraan siswa: Faktor pendukung dan penghambatnya. Business Economic, Communication, and Social Sciences Journal (BECOSS), 3(1), 43-49.
Karyani, U., Prihartanti, N., Dinar, W., Lestari, R., Hertinjung, W. S., Prasetyaningrum, J., ... & Partini, D. (2015). The dimensions of student well-being. In Seminar Psikologi & Kemanusiaan, Psychology Forum UMM.
Khobir, A. (2017). Edukasia Islamika. Edukasia Islamika, 2(2), 172–190.
Maulia, D., Rakhmawati, E., Suharno, A., & Suhendri, S. (2018). Makna kesejahteraan pada guru pendidikan anak usia dini. Jurnal Psikologi Integratif, 6(2), 176-189
Nopiyanto, Y. E., Raibowo, S., & Prabowo, A. (2022). Psychological well-being : A study of physical education students. Altius: Jurnal Ilmu Olahraga Dan Kesehatan, 11(2), 160–166.
Nur Syahida, R. (2021). Pengaruh Kesejahteraan Psikologis terhadap Profesionalisme Guru PAUD di Desa Kedungjati Kecamatan Bukateja Kabupaten Purbalingga (Doctoral dissertation, IAIN Purwokerto).
Ramadhani, T., Djunaedi, & S, A. S. (2016). Kesejahteraan psikologis (psychological well-being) siswa yang orang tuanya bercerai. Jurnal Bimbingan Konseling, 5(1), 108–115. http://journal.unj.ac.id/unj/index.php/insight/article/view/1638/1287
Savitri, W. C., & Listiyandini, R. A. (2017). Mindfulness dan kesejahteraan psikologis pada remaja. Psikohumaniora: Jurnal Penelitian Psikologi, 2(1), 43-59.
Sugesty, S. F. (2020). Hubungan Dukungan Sosial Dan Kencenderungan Kepribadian Ekstrovert Dengan Kesejahteraan Psikologis Pada Siswa SMA Negeri 1 Binjai.
Sugiyono. (2014). Statistika untuk penelitian. Bandung : Alfabeta.
Sumakul, Y., & Ch Ruata, S. N. (2020). Kesejahteraan Psikologis Dalam Masa Pandemi Covid-19. Journal of Psychology" Humanlight", 1(1), 1–7.
Tavakol, M., & Dennick, R. (2011). Making sense of Cronbach's alpha. International journal of medical education, 2, 53.
Wahyuni, E., & Maulida, I. (2019). Hubungan Antara Kepuasan Hidup dan Kesejahteraan Psikologis pada Siswa SMA Negeri Se-Jakarta Pusat. INSIGHT: Jurnal Bimbingan Konseling, 8(2), 173–180. https://doi.org/10.21009/insight.082.08
Virtanen, T. E., Vasalampi, K., Torppa, M., Lerkkanen, M. K., & Nurmi, J. E. (2019). Changes in students' psychological well-being during transition from primary school to lower secondary school: A person-centered approach. Learning and Individual Differences, 69, 138-149.
Young, T., Macinnes, S., Jarden, A., & Colla, R. (2020). The impact of a wellbeing program imbedded in university classes: the importance of valuing happiness, baseline wellbeing and practice fre-quency. Studies in Higher Education, 1-20. https://doi.org/10.1080/03075079.2020.1793932