Main Article Content
Abstract
Kegiatan pelatihan penggunaan mesin pemipil jagung sebagai upaya meningkatkan produktifitas kelompok petani jagung di kecamatan Kerkap Bengkulu Utara telah dilaksanakan. Kegiatan ini bertujuan untuk Menyediakan 1 unit mesin pemipil jagung bagi kelompok tani di desa Tanjung Agung Palik kecamatan Kerkap untuk meningkatkan kapasitas produksi beras jagung. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini yaitu metode pelatihan dan pendampingan. Kegiatan ini telah menghasilkan 1 unit mesin pemipil jagung daya 300 watt dengan kapasitas 15 kg/jam serta 6 orang peserta yang memiliki keterampilan dalam merancang, menggunakan serta memperbaiki kerusakan mesin pemipil jagung.
Keywords
Article Details
Copyright (c) 2023 Irkhos, Liza Lidiawati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish this journal agree to the following conditions:The author has the copyright and entitles the journal to the first publication with works that are licensed simultaneously under the Creative Commons Attribution CC BY License which allows others to share their work with the recognition of the authorship of the work and initial publications in this journal.
The author can make separate additional contract agreements for the non-exclusive distribution of published journal versions of the work (for example, posting them to the institutional repository or publishing them in a book), with recognition of the initial publication in this journal.
Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their websites) before and during the delivery process because it can lead to productive exchanges, as well as quotes that are earlier and larger than published works
References
- Amrin dkk, (2019), Rancang Bangun Alat Pemipil Jagung Semi Mekanis, Jurnal Pendidikan Teknologi Pertanian, Vol. 5 No. 2, p. 25 – 30.
- Ardianto D, Iqbal dan Waris A, (2019), Uji Kinerja Mesin Pemipil Jagung Berekelobot Produksi Bbpp Batangkaluku, Jurnal Agritechno, Vol. 12, No. 1. P. 9-16
- Hasanuddin Dkk, (2020), Upaya Peningkatan Produktivitas Melalui Penerapan Alat Pemipil Jagung Bagi Masyarakat Di Nagari Lubuak Batingkok Kabupaten Lima Puluh Kota, Jp-Ipteks, Vol. 1, No.2, P. 58-67.
- Pratama A R Dkk, (2017), Analisis Subsektor Pertanian Unggulan Kabupaten/Kota Di Provinsi Bengkulu, Jurnal Agric, Vol. 29, No. 2, P.121-136
- Rasid N A, Lanya B Dan Tamrin, (2014), Modifikasi Alat Pemipil Jagung Semi Mekanis, Jurnal Teknik Pertanian Lampung, Vol. 3 No. 2, P. 163 - 172
- Suparlan dkk, (2018), Evaluasi Teknis dan Ekonomis Mesin Pemipil Jagung Berkelobot, Jurnal Keteknikan Pertanian, Vol. 6, No. 2, p.225-232
- Surya I dan Pujianto T, (2018), Perancangan Alat Pemipil Jagung, Jurnal Teknik Mesin UBL, Vol. 5 No. 2, p. 19-26
- Sari, N. H dan Nurhasanah, (2018), Pengaruh Daya Motor Bensin Terhadap Kapasitas Produksi Mesin Pemipil Jagung, Jurnal REM, Vol. 3, No. 2, p. 79-83
- https://bengkuluutarakab.go.id/berita/bengkulu-utara-sukseskan-gerakan-tanam-Jagung-serentak/
- https://ditjenpktrans.kemendesa.go.id/view/detil/96/ktm-lagita-bengkulu-utara-mekanisasi-pertanian-meningkatkan-produksi-jagung
References
Amrin dkk, (2019), Rancang Bangun Alat Pemipil Jagung Semi Mekanis, Jurnal Pendidikan Teknologi Pertanian, Vol. 5 No. 2, p. 25 – 30.
Ardianto D, Iqbal dan Waris A, (2019), Uji Kinerja Mesin Pemipil Jagung Berekelobot Produksi Bbpp Batangkaluku, Jurnal Agritechno, Vol. 12, No. 1. P. 9-16
Hasanuddin Dkk, (2020), Upaya Peningkatan Produktivitas Melalui Penerapan Alat Pemipil Jagung Bagi Masyarakat Di Nagari Lubuak Batingkok Kabupaten Lima Puluh Kota, Jp-Ipteks, Vol. 1, No.2, P. 58-67.
Pratama A R Dkk, (2017), Analisis Subsektor Pertanian Unggulan Kabupaten/Kota Di Provinsi Bengkulu, Jurnal Agric, Vol. 29, No. 2, P.121-136
Rasid N A, Lanya B Dan Tamrin, (2014), Modifikasi Alat Pemipil Jagung Semi Mekanis, Jurnal Teknik Pertanian Lampung, Vol. 3 No. 2, P. 163 - 172
Suparlan dkk, (2018), Evaluasi Teknis dan Ekonomis Mesin Pemipil Jagung Berkelobot, Jurnal Keteknikan Pertanian, Vol. 6, No. 2, p.225-232
Surya I dan Pujianto T, (2018), Perancangan Alat Pemipil Jagung, Jurnal Teknik Mesin UBL, Vol. 5 No. 2, p. 19-26
Sari, N. H dan Nurhasanah, (2018), Pengaruh Daya Motor Bensin Terhadap Kapasitas Produksi Mesin Pemipil Jagung, Jurnal REM, Vol. 3, No. 2, p. 79-83
https://bengkuluutarakab.go.id/berita/bengkulu-utara-sukseskan-gerakan-tanam-Jagung-serentak/