Main Article Content

Abstract

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis-jenis kesalahan siswa kelas VII di SMP IT Iqra’ Kota Bengkulu dalam mengidentifikasi segiempat berdasarkan sifat sisi dan sudut. Jenis penelitian yang dilaksanakan adalah penelitian deskriptif. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIIA dan VIIF SMP IT Iqra’ Kota Bengkulu tahun akademik 2016/2017 yang terdiri dari 58 orang. Instrumen  penelitian  yang  digunakan  adalah  lembar validasi dan hasil tes. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa dari pengumpulan data hasil tes diagnostik secara keseluruhan kesalahan yang dilakukan oleh siswa adalah kesalahan konsep yaitu (1) siswa salah dalam mengidentifikasi segi empat  berdasarkan sifat sehadap dan panjang sisi; (2) siswa salah dalam mengidentifikasi segi empat  berdasarkan sifat sudut-sudut yang berhadapan tidak sama besar.

 

Kata  Kunci  :  Penelitian Deskriptif,  Segi empat .

 

 

Abstract

 

The aims of this study was to find out type of error in identifying the properties of the rectangular wake properties. The type of research conducted is descriptive research. Subjects in this study were students of grade VIIA and VIIF at SMP IT Iqra’ City of Bengkulu of  academic year 2016/2017 consisting of 58 people. The instruments of this study were validation sheets and test results. The results of this study can be concluded that the data collection of diagnostic test results as whole error made by students is a concept error that is: 1) the student is wrong in identifying the rectangular based on side-facing and side-lenght; 2) the student is wrong in identifying the rectangular based on the nature of the corner.

Keywords : Descriptive research, quadrangle

Article Details

Author Biographies

Reni Oktavia, Universitas Bengkulu

Pendidikn Matematika Universitas Bengkulu

Syafdi Maizora, Universitas Bengkulu

Pendidikan Matematika Universitas Bengkulu

Rusdi Rusdi, Universitas Bengkulu

Pendidikan Matematika Universitas Bengkulu
How to Cite
Oktavia, R., Maizora, S., & Rusdi, R. (2019). DESKRIPSI KESALAHAN SISWA SMP DALAM MENGIDENTIFIKASI SEGI EMPAT BERDASARKAN SIFAT SISI DAN SUDUT. Jurnal Penelitian Pembelajaran Matematika Sekolah (JP2MS), 3(3), 335–341. https://doi.org/10.33369/jp2ms.3.3.335-341

References

  1. Adibah, Fanny. 2009. Pengembangan Perangkat Pembelajaran Matematika Dengan Pendekatan Inkuiri Di Kelas VIII MTS Negeri 2 Surabaya. [Online] Tersedia di :http://downloads.ziddu.com/downloadfile/17409429/jiptiainfannyadiba8369-5-babiii.pdf.html. Diakses pada tanggal 7 Januari 2017.
  2. Arikunto, Suharsimi. 2010. Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta : PT Bumi Aksara
  3. BSNP. 2007. Permen Nomor 16 Tahun 2007 tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru.Jakarta.
  4. Dimyati dan Mudjiono. 2013. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta : Rineka CiptaRich, Barnett. 2005. Geometri Schaum’s easy outline. Jakarta : Erlangga.
  5. Jihad, Asep & Abdul, Haris. 2013. Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Multi Pressindo.
  6. Runtukahu, Tombokan dan Kandaou, Selpius. 2014. Pembelajaran matematika dasar bagi anak berkesulitan belajar. Yogyakarta : Ar-Ruzz Media
  7. Sudijono, Anas. 2012. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Rajawali Pers.
  8. Sudjana. 2005. Metoda Statistika. Bandung : Tarsito
  9. Sudjana, Nana. 2009. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar.Bandung : Remaja Rosdakarya
  10. Suwarto. 2013. Pengembangan Tes Diagnostik dalam Pembelajaran. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.