Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi literasi pada pembelajaran membaca berbasis cerita rakyat Bengkulu pada tahap pembiasaan, pengembangan dan pembelajaran membaca di kelas IV SD IT AL-Qiswah Bengkulu. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan jenis metode deskriptif yang dilakukan di SD IT AL-Qiswah Bengkulu. Pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data digunakan untuk menganalisa implikasi gerakan literasi membaca melalui reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) implementasi literasi membaca berbasis cerita rakyat Bengkulu pada tahap pembiasaan yakni menumbuhkan minat baca melalui 15 menit membaca buku non pelajaran cerita rakyat Bengkulu (2) implementasi literasi membaca berbasis cerita rakyat Bengkulu pada tahap pengembangan guru memberikan simulasi tentang isi dan memberikan pemahaman mengenai isi bacaan cerita rakyat Bengkulu (3) implementasi literasi membaca berbasis cerita rakyat Bengkulu pada tahap pembelajaran yakni terbiasanya penggunaan lingkungan akademik, fisik, sosial dan afektif untuk literasi membaca cerita rakyat Bengkulu.

Keywords

Literasi Membaca Cerita Rakyat Bengkulu

Article Details

How to Cite
Chinditya, C. C., Susanta, A. S., & Muktadir, A. M. (2020). Implementasi Literasi dalam Pembelajaran Membaca Berbasis Cerita Rakyat Bengkulu pada Siswa Kelas Iv SD IT Al-Qiswah Bengkulu. Jurnal Pembelajaran Dan Pengajaran Pendidikan Dasar, 4(1), 184–196. https://doi.org/10.33369/dikdas.v4i1.14131

References

  1. Asriyani, Rati, dan Murda. (2017). Pemanfaatan Buku Cerita Bergambar Sebagai Sumber Bacaan Siswa SD. Jurnal Pendidikan. Volume: 1 Nomor: 5 Halaman: 989-992.
  2. Anderson, L dan Krathwohl, D, 2011, Kerangka Landasan Untuk Pembelajaran, Pengajaran, Pengajaran dan Asesmen Revisi Taksonomi Pendidikan Bloom. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
  3. Axford. 2009. Scaffolding Literacy: An integrated and sequential approach to teaching, reading, spelling and writing. Australia, ACER Press.
  4. Brumfit, Christopher, and R. A. Carter. English Literature and English Language. ” Literature and Language Teaching. Oxford: Oxford University Press, 1987. 2-21.
  5. Brown, H. Douglass. 2001. Teaching by Principles: An Interactive Aproach to Language Pedadogy. San Fransisco: State University.
  6. Dewi Utama Faizah, dkk. 2016. Panduan Gerakan Literasi Sekolah Di Sekolah Dasar. (Jakarta) : Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
  7. Djamarah, Syaiful Bahri. (2008). Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta
  8. Ibrahim Baladal. 2009. Pengelolaan Perpustakaan Sekolah. Bandung: Bumi Aksara
  9. Kartono, Kartini, 2014, Patologi Sosial 2 : Kenakalan Remaja, Jakarta : Rajawali Press
  10. Kemendikbud. (2016). Permendikbud Nomor 22 Tahun 2016 Tentang Standar Proses Pendidikan Dan Menengah. Jakarta: Kemendikbud
  11. Kern, Richard. 2000. Literacy and Language Teaching. Oxford: Oxford University Press.
  12. Miles dan Huberman. 1992. Analisis data Kualitatif. (diterjemahkan Ole: Tjetjep Rohedi Rosidi). Jakarta: Universitas Indonesia.
  13. Moleong, LJ. 2007. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.
  14. Nurgiyantoro, Burhan. 2010. Sastra Anak: Pengantar Pemahaman Dunia Anak. Yogyakarta: Gajah Mada University Press.
  15. Padmanugraha. 2010. Common Sense Outlook on Local Wisdom and Identity: A Contemporary Javanese Native’s Experience. Presented in International Conference on Local Wisdom for Character Building on May 29, 2010
  16. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23 Tahun 2015. Pengembangan Gerakan Literasi. Jakarta: Kemendikbud.
  17. Sanjaya, Wina (2005). Pembelajaran dan Implementasi Kurikulum Berbasis Kompetensi, Jakarta: Kencana
  18. Supartinah. 2007. Pemetaan Nilai Pendidikan Budaya dan Karakter Mata pelajaran Bahasa Jawa Kelas Rendah SD di DIY. Hasil Penelitian Dosen Junior, tidak diterbitkan. Universitas Negeri Yogyakarta.
  19. Surapranata dan Muhammad Hatta. 2004. Penilaian Portofolio. Bandung: PT Remaja Rodakarya.
  20. Undang-Undang RI No. 20 Tahun 2003. Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Lembaga Informasi Nasional.
  21. UNESCO. 2000. The Dakar Framework for Action. Paris: UNESCO.
  22. UNESCO. 2W3a. Literacy as Freedom: a UNESCO Roundtable. Pads: UNESCO.
  23. Vincent, David. 2000. The rise of mass literacy: reading and writing in modem Europe. London: Polity Press.
  24. Winarni, Endang, Widi. 2011. Penelitian Pendidikan. Bengkulu: FKIP Universitas Bengkulu
  25. Winarni, Endang, Widi. 2018. Teori dan Praktik Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, PTK, R&D. Jakarta: Bumi Aksara
  26. Wikipedia. 2019. Literasi. https://id. wikipedia. org/wikiLiterasil. Diunduh pada tanggal 2 Februari 2019
  27. https://www. senibudayaku. com/2017/05/kebudayaan-provinsi-bengkulu. html. (diunduh pada tanggal 4 januari 2019.
  28. https://bagawanabiyasa. wordpress. com/2018/01/21/pendidikan-berbasis-kearifan-lokal/
  29. https://filediamant. wordpress. com/2012/03/18/65-model-pembelajaran-dan-15-metode-pem www. literasimedia. org/literasi-media/ www. prioritaspendidikan. org. pelajaran/
  30. A. S. Padmanugraha, ‘Common Sense Outlook on Local Wisdom and Identity: A Contemporary Javanese Natives’ Experience’ Paper Presented in International Conference on Local Wisdom for Character Building, (Yogyakarta: 2010) https://id. wikipedia. org/wiki/Kearifan_lokal, diakses tanggal 12 Februari 2019.
  31. Abdul Muktadir, Model Bahan Ajar Mulok Berbasis Cerita Rakyat Untuk Pendidikan Karakter DI SD. (Bengkulu: 2018) https://www. literasipublik. com/literasi-baca-tulis), diakses pada tanggal 1 Februari 2019.
  32. Aceng Joyo, Gerakan Literasi Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Berbasis Kearifan Lokal Menuju Siswa Berkarakter. (Bengkulu: 2018) https://media. neliti. com/media/publications/256081-gerakan-literasi-dalam-pembelajaran-baha-dc455f80. pdf, diakses tanggal 12 Februari 2019.
  33. Henry Subandiyah, Pembelajaran Literasi Dalam Mata Pelajaran Bahasa Indonesia. (Surabaya2016 )file:///C:/Users/hp/Downloads/27-27-1-PB. pdf
  34. Diakses tanggal 13 Februari 2019.
  35. Kurrotul’Aini Nurul Ma’Rifah, Implementasi Gerakan Literasi Melalui Pembiasaan Membaca Pada Siswa Di SD Muhhamadiyah Wirobrajan 3 Yogyakarta. (Yogyakarta:2017)file:///D:/TESIS%20LITERASI%202019/FIX%20LITERASI%20BAHAN/implementasi%20gerakan%20literasi%20melalui%20pembiasaan. pdf, diakses pada tanggal 26 Juni 2019
  36. M. Azka Anfian. Implementasi Gerakan Literasi Sekolah di SMPN 06 Salatiga TahunAjaran2016-2017. (Malang:2017) file:///D:/TESIS%20LITERASI%202019/FIX%20LITERASI%20BAHAN/SKRIPSI%20FUL%20JOZ. pdf, diakses pada tanggal 27 juni 2019
  37. Moh. Saiful Aziz Implementasi Kultur Literasi Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca, Menulis, Dan Berpikir Kritis Siswa SD Plus AL Kautsar. (Salatiga: 2017) file:///D:/TESIS%20LITERASI%202019/FIX%20LITERASI%20BAHAN/implementasi%20kultur%20literasi. pdf, diakses pada tanggal 28 Juni 2019.