Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara keseimbangan dan power otot tungkai terhadap kemampuan tendangan Dollyo Chagi pada Atlet UKM (Unit Kegiatan Mahasiswa) Taekwondo Universitas Bengkulu. Penelitian ini merupakan penelitian korelasional dengan pendekatan cross-sectional. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah mahasiswa UKM taekwondo UNIB sebanyak 18 orang. Peneliti menggunakan tekhnik pengumpulan data dengan cara melakukan tes dan pengukuran. Analisis data menggunakan analisis data korelasional. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan diperoleh hasil, hubungan keseimbangan terhadap Kemampuan Tendangan Dollyo Chagi 0,62, Hubungan power otot tungkai terhadap kemampuan tendangan dollyo chagi sebesar 0,81 sedangkan hubungan antara keseimbangan dan power otot tungkai terhadap kemampuan tendangan dollyo chagi sebesar 0,82. Dengan demikian hasil penelitian menunjukan bahwa hubungan antara keseimbangan dan power otot tungkai terhadap kemampuan tendangan dollyo chagi memiliki hubungan yang signifikan.

Keywords

Keseimbangan power otot tungkai tendangan dollyo chagi

Article Details

How to Cite
Ariansyah, A., Insanistyo, B., & Sugiyanto, S. (2017). HUBUNGAN KESEIMBANGAN DAN POWER OTOT TUNGKAI TERHADAP KEMAMPUAN TENDANGAN DOLLY CHAGI PADA ATLET UKM (UNIT KEGIATAN MAHASISWA) TAEKWONDO UNIVERSITAS BENGKULU. Kinestetik : Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani, 1(2), 111–116. https://doi.org/10.33369/jk.v1i2.3474

References

  1. Harsono. (1988). Coaching dan Aspek- Aspek Psikologi Dalam Coaching. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.
  2. Marhento, Putut. (2000). Majalah Ilmiah Olahraga. Yogyakarta: MAJORA Volume 6 Edisi April 2000.
  3. Notoatmodjo, Soekidjo. (2010). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: P.T Rineka Cipta.
  4. Nurhasan. (2007). Tes dan Pengukuran Keolahragaan. Bandung: IKIP
  5. Soedarminto. (1992). Kinesiologi. Jakarta; DEPDIKBUD DIRJEN DIKTI
  6. Suharno HP. (1993). Metodologi Pelatihan. Yogyakarta: IKIP Yogyakarta
  7. Sugiyono. (2007). “Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R & D”. Bandung: Alfabeta.
  8. Sukadiyanto. (2002). Teori Metodologi Melatih Fisik Petenis. Yogyakarta: FIK UNY
  9. Suryadi, Yoyok V. (2002). Poomsae Taekwondo untuk Kompetisi. Jakarat: PT Gramedia Pustaka Utama.