Main Article Content

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk:(1) mengetahui tentang gambaran sosial masyarakat (2) nilai pendidikan apa saja yang terkandung dalam naskah drama Semidang Bukit Kabu karya Emong Soewandi. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Teknik analisis data dalam penelitian ini dengan menelaah teks-teks yang ada di dalam naskah drama Semidang Bukit Kabu karya Emong Soewandi. Dari hasil penelitian ini ditemukan (1) gambaran sosial masyarakat serawai baik dalam aspek  tradisi, norma, simbol, mitos, sistem politik, situasi ekonomi, situasi sosial. Gambaran sosial masyarakat dalam naskah drama Semidang Bukit Kabu menjelaskan tentang kerusakan lingkungan yang diakibatkan oleh ulah manusia. (2) nilai-nilai pendidikan yang terkandung dalam naskah drama seperti nilai religius, jujur, toleransi, disiplin, kerja keras, kreatif, demokratis, rasa ingin tahu, cinta tanah air, cinta damai,dan nilai tanggung jawab.

Article Details

How to Cite
Anggraini, R., Amrizal, A., & Chanafiah, Y. (2020). GAMBARAN SOSIAL MASYARAKAT DAN NILAI PENDIDIKAN DALAM NASKAH DRAMA SEMIDANG BUKIT KABU KARYA EMONG SOEWANDI. Jurnal Ilmiah KORPUS, 4(3), 358–373. https://doi.org/10.33369/jik.v4i3.10758

References

  1. Emzir., dan Saifur Rohman. 2015. Teori dan Pengajaran Sastra. Jakarta: Rajawali Pers
  2. Endaswara, Suwardi. 2001. Metode Pembelajaran Drama: Apresiasi, Ekspresi, dan Pengajaran. Yogyakarta: KAPS
  3. Faruk. 2012. Pengantar Sosiologi Sastra. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
  4. Kama, AH dan Encep, SN. 2016. Metode internalisasi Nilai-Nilai. Bandung: Maulana Media Grafika.
  5. Soewandi, E. 2007.Semidang Bukit Kabu. Kepahyang:
  6. Teeuw, A. 2013. Sastra dan Ilmu sastra. Bandung: Pustaka Jaya.
  7. Welllek, Rene dan Austin Werren. 1993. Teori Kesustraan. Terjemahan Melani Budianta. Jakarta: Gramedia.