POTENSI PENGEMBANGAN PARIWISATA PANTAI PANJANG KOTA BENGKULU DALAM PERSPEKTIF KONSERVASI LINGKUNGAN

Ikhlassia Mutiara (1) , Agus Susatya (2) , Guswarni Anwar (3)
(1) Mahasiswa Pascasarjana PSL UNIB , Indonesia
(2) Jurusan Kehutanan Fakultas Pertanian UNIB , Indonesia
(3) Jurusan Kehutanan Fakultas Pertanian UNIB , Indonesia

Abstract

Pantai Panjang memiliki potensi dan peluang yang besar dalam bidang pariwisata dan sebagai salah satu daya tarik wisata maka perlu ditindaklanjuti dengan pengembangan pariwisata di kawasan Pantai Panjang untuk menjadi kawasan wisata unggulan. Penelitian ini merupakan penilitian kualitatif deskriptif dengan metode penilaian dan metode checklist sederhana. Penelitian observatif atau pengamatan dilakukan untuk mengidentifikasi karekteristik kawasan wisata Pantai Panjang. Penelitian ini bersifat deskriptif, dimana penelitian dilakukan dengan memaparkan dan menyajikan suatu liputan peristiwa melalui indentifikasi subtansi masalah pada kawasan wisata Pantai Panjang. Selain itu penelitian ini juga menggunakan metode analisis SWOT. Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan yang telah diuraikan sebelumnya, maka simpulan terhadap pengembangan kawasan wisata di Pantai Panjang dalam perspektif konservasi lingkungan dikembangkan sebagai kawasan wisata regional. Ada lima strategi pengembangan 1.Pengembangan infrastruktur sarana dan prasarana wisata 2.Pengembangan modal usaha 3.Pengembangan obyek dan daya tarik wisata yang berkelanjutan 4. Pemeliharaan dan pengelolaan wisata Pantai Panjang yang berkelanjutan 5.Promosi objek wisata Pantai Panjang.

Kata Kunci: Pantai Panjang , Pengembangan , Pariwisata

Full text article

Generated from XML file

References

Achmad A., Ngakan P.O., Umar A. & Asrianny. 2012. Identifikasi Tutupan Vegetasi dan Potensi Fisik Lahan untuk Pengembangan Ekowisata di Laboratorium Lapangan Konservasi Sumberdaya Hutan dan Ekowisata Hutan Pendidikan UNHAS. Jurnal Penelitian Kehutanan Wallacea, Vol.1 No.2,87-102.

[Disbudpar] Dinas Kebudayaan dan Pariwisata. 2003a. Data Objek dan Daya Tarik Wisata Di Kabupaten Bogor. Bogor: Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Bogor

[Disbudpar] Dinas Kebudayaan dan Pariwisata. 2007b. Laporan akhir Penyusunan Pola Pembinaan dan Pengembangan Desa Wisata di Desa TaposI, Kecamatan Tenjolaya. Bogor: Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Bogor.

[Disbudpar] Dinas Kebudayaan dan Pariwisata. 2008. Kawasan Wisata Terpadu Tamansari. Bogor:

Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Bogor Ferdinandus. 2014 StudiPengembangan Wisata Bahari UntukMeningkatakan Kunjungan WisatawanDi Pantai Natsepa Kota Ambon. Jurnal : Jurusan Destinasi Pariwisata, FakultasPariwisata Kota Ambon. Hakim, Rusatam dan

U.Hardi. 2004,Komponen Perancangan Arsitektur Lanskap Prinsip – Unsur dan Aplikasi Disain. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Hasibuan,Marcelia. 2012. Strategi Perencanaan dan Pengembangan Objek Wisata (Studi Kasus: Pantai Pengandaran Kabupaten Ciamis Jawa Barat). Jurnal. :Politeknik Negeri Bandung.

Hidayat,Muhammad. 2012. Strategi Perencanaan dan Pengembangan Objek Wisata (Studi Kasus: Pantai Pengandaran Kabupaten Ciamis Jawa Barat). Jurnal. :Politeknik Negeri Bandung.

Hausler,N dan W, Strasdas. 2003. Training Manual For Community Based Tourism. InWEnt, Zschoutau.

Hendrawan,Yoeti. Dan A. Oka. 2008. Perencanaan dan Pengembangan Pariwisata. Jakarta: PT. Paradnya Paramita.

Inskeep and Edward. 1991. Tourism Planning: An Integrated and Sustaniable Development Approach. New York :

Van Nostrand Reinhold. Irham. 2014. Strategi Pengembangan Kawasan Wisata Pulau Karampuang Kabupaten Mamuju. Program Pascasarjana : PPW UNHAS. Makassar.

Ilyas,Muhammad. 2009. Strategi Pengembangan Pariwisata Kepulauan Togean di Kabupaten Tojo Una-Una. Tesis. Makassar: Program Studi Perencanaan Pengembangan Wilayah. Program Pascasarjana : Universitas Hasanuddin

Khoiri.F. 2014. Analisis kelayakan Pengembangan Ekowisata mangrove di Pantai Muara Indah Kecamatan Pantai Labu Kabupaten Deli Serdang. Program Studi Manajemen Sumber Daya Perairan. Universitas Sumatera Utara.

Lutfi .2014. Strategi Pengembangan Potensi Wisata Situ Gede Sebagai Kawasan Wisata Alam di Kota Tasikmalaya. Tesis . Program studi Manajemen Resort &Leisure :UPI

Muakhor, 2008. Strategi Pengembangan Objek Wisata Pantai Rusanga Indah Kabupaten brebes Sebagai Objek Wisata Unggulan. Jurusan Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota Fakultas Teknik UNDIP:semarang

Authors

Ikhlassia Mutiara
imutiara@yahoo.com (Primary Contact)
Agus Susatya
Guswarni Anwar
Mutiara, I., Susatya, A., & Anwar, G. (2018). POTENSI PENGEMBANGAN PARIWISATA PANTAI PANJANG KOTA BENGKULU DALAM PERSPEKTIF KONSERVASI LINGKUNGAN. Naturalis: Jurnal Penelitian Pengelolaan Sumber Daya Alam Dan Lingkungan, 7(2), 109–115. https://doi.org/10.31186/naturalis.7.2.6029

Article Details