Main Article Content

Abstract

Berkembang dari penelitian sebelumnya yang dilakukan, Komparasi metode fuzzyc-means dan metode otsu dapat disimpulkan bahwa hasil dari perbandingan tersebut menunjukkan kualitas dari metode fuzzy c-means lebih baik daripada otsu pada beberapa data dan otsu lebih baik daripada fuzzy c-mens pada data yang lain, maka pada penelitian ini akan membahas perbandingan kualitas citra apabila metode fuzzyc-means digabungkan dengan otsu dan juga sebaliknya otsu digabungkan dengan fuzzyc-means. Hasil penelitian menunjukkan bahwa FCM – Otsu dapat dilakukan dengan hasil gambar dan matrik yang sama sedangkan Otsu – FCM tidak dapat dilakukan dikarenakan tidak dapat melakukan perhitungan iterasi dari hasil gambar Otsu

Article Details

How to Cite
Abdullah, D., & Putra, E. D. (2017). KOMPARASI PERBAIKAN KUALITAS SEGMENTASI PADA CITRA DIGITAL METODE FUZZY C-MEANS DAN OTSU. Pseudocode, 4(1), 71–80. https://doi.org/10.33369/pseudocode.4.1.71-80