Main Article Content

Abstract

Abstrak

 

 

 

Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang bertujuan untuk mengetahui efektivitas penggunaan Alat Permainan Edukatif (APE) papan diagram dalam meningkatkan aktivitas pembelajaran matematika pada materi penyajian data dalam bentuk diagram. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VA SDN 71 Kota Bengkulu yang berjumlah 27 siswa.Instrumen penelitian berupa lembar observasi aktivitas siswa dan guru. Berdasarkan hasil observasi siklus satu di perolah skor aktivitas guru sebesar 4,57 dengan kriteri sangat baik, sementara skor ativitas siswa secara klasikal diperoleh sebanyak 66% siswa berada pada kriteria aktif . Pada siklus dua skor aktivitas guru 4.88 dengan kriteri sangat baik, sementara skor aktivitas siswa secara klasikal si peroleh sebanyak88% siswa berada pada kriteria sangat aktif. Sehingga di peroleh kesimpulan skor aktivitas guru pada siklus satu mengalami peningkatan dari 4,57 menjadi 4,84 dengan kriteri sangat baik, sementara skor aktivitas siswa secara kelasikal mengalami peningkatan sebanyak 20% dari 66% menjadi 88% dengan kriteria aktif menjadi sangat aktif. Perhitungan tersebut menunjukan bahwa Alat Permainan Edukatif (APE) papan diagram dapat meningkatkan aktivitas pembelajaran matematika.

Kata kunci: Penelitia Tindakan Kelas, Alat Permainan Edukatif, Aktivitas Siswa, Aktivitas Guru, Penyajian Data dalam Bentuk Diagram

 

Abstrack

 This study is a Classroom Action Research (PTK) which aims to determine the effectiveness of the use of Educational Game Equipment (APE) board diagram in improving the activity of mathematics learning on the material of data presentation in the form of diagrams. The population of this research is all students of class of SD SDN 71 Kota Bengkulu which amounts to 27 students. Research instrument in the form of observation sheet of student and teacher activity. Based on result of observation of cycle one in get score of activity of teacher equal to 4,57 with criterion very good, while student's activity score is klasikal obtained as many as 66% student is in active criterion. In cycle two score activity of teacher 4.88 with very good criterion, while student activity score classically earn by 88% student is in criterion very active. So in conclusion the score of teacher activity in cycle one has increased from 4.57 to 4,84 with very good criterion, while student activity score classically increase as much 20% from 66% to 88% with active criteria become very active. The calculation shows that the Educational Game Equipment (APE) board diagram can increase the activity of learning mathematics.

Keywords: Classroom Action Research, Educational Game Equipment, Student Activity, Teacher Activity, Data Presentation in Chart Form

Article Details

How to Cite
Marisca, E., & Dharmayana, I. W. (2020). PENGGUNAAN ALAT PERMAINAN EDUKATIF (APE) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS PEMBELAJARAN MATEMATIKA (PTK pada Siswa Kelas VA SDN 71 Kota Bengkulu). TRIADIK, 18(1). https://doi.org/10.33369/triadik.v18i1.11162

References

  1. Daftar pustaka
  2. Abdurahman dan Erlina YP. 2006.. Meningkatkan Aktivitas dan Penguasaan Konsep Materi Pokok Usaha dan Enegi Menggunakan Analogi dan Demontrasi Dengan Pendekatan ontruktivisme, FKIP Unila, BandarLampung.
  3. Adiarti, Wulan. (2009), Alat Permainan Edukatif Berbahan Limbah dalam Pembelajaran Sains di Taman Kanak-Kanak. Jurnal Ilmu Kependidikan, 1, 78-84.
  4. Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian, Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
  5. Ariyanti dan Muslimin Zidni, I. 2015. Efektivitas alat permainan edukatif (APE) berbasis media dalam meningkatkan kemampuan berhitung pada anak kelas 2 di sdn wonotirto bulu temanggung. Jurnal psikolog tabularasa vol 10 no 1. 58-69
  6. Danim, Sudarwan & Khairil.Psikologi Pendidikan (Dalam Perspektif Baru). Bandung:Alvabeta.
  7. Hamzah, Ali dan Muhlisrarini. 2014.Perencanaan dan Strategi Pembelajaran Matematika. Jakarta: PT. Raja Grafindo Pesada.
  8. Heruman. 2008. Model Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar. PT Refika Aditama. Bandung.
  9. Indrawan, Rully & Yaniawati , Poppy. 2014. Metodologi Penelitian. Bandung: Aditama
  10. Kartika aprilia. 2016. Penggunaan alat permainan edukatif dalam Mengembangkan kemampuan mengenal ukuran pada Anak usia 4-5 tahun di tk hip hop bandar lamp ung. Bandar Lampung
  11. Rolina, Nelva. 2012. Alat Permainan edukatif Anak Usia Dini. Ombak. Yogyakarta.
  12. Sani, Abdullah Ridwan. 2013. Inovasi Pendidikan. Jakarta : Bumi aksara
  13. Seotjiningsih. 2002. Tumbuh Kembang Anak Cetakan II, Jakarta: EGC
  14. Silberman, L Melvin. 2012. Active Learning 101 Cara Belajar Siswa Aktif. Bandung: Nuansa
  15. Soedjati, R. 1994. “Mencari Strategi Pengelolaan Pendidikan