Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan secara empiris pengaruh layanam konseling kelompok pendekatan client centered  terhadap kepercayaan diri pada siswa kelas VIII E di SMPN 7 kota bengkulu. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 32 siswa. Teknik sampling yang digunakan adalah teknik purposive sampling. Data kepercayaan diri diambil dengan menggunakan metode kuesioner. Uji persyaratan analisis data menggunakan uji normalitas. Pengujian hipotesis menggunakan uji t diperoleh hasil thitung > ttabel (13,543>2.228) jadi Ha diterima. Artinya ada pengaruh yang signifikan pengaruh layanan konseling kelompok pendekatan client centered terhadap kepercayaan diri siswa kelas VIII E di SMPN 7 kota bengkulu.

Article Details

How to Cite
Archiemedes, G., Syahriman, S., & Mishbahuddin, A. (2019). Pengaruh Layanan Konseling Kelompok Pendekatan Client Centered Terhadap Kepercayaan Diri Siswa Kelas VIII E di SMPN 7 Kota Bengkulu. Consilia : Jurnal Ilmiah Bimbingan Dan Konseling, 2(2), 130–139. https://doi.org/10.33369/consilia.2.2.130-139

References

  1. Daftar Pustaka
  2. Arikunto. (2002). Manajemen Penelitian. Jakarta: Renika cipta.
  3. Dewi Y. N. (2012). Upaya Peningkatan Kepercayaan Diri Melalui Layanan Konseling Kelompok. Jurnal Pendidikan unnes. Vol 1. 119
  4. Emzir. (2014). Metodologi Penelitian Pendidikan Kuantitatif dan Kualitatif. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
  5. Hakim. (2005). Mengatasi Rasa Tidak Percaya Diri. Jakarta: Puspa Swara.
  6. Kurnanto. (2013). Konseling Kelompok. Bandung: Alfabeta
  7. Lumpikan. (2005). Positive Confidence and Courageous. Jakarta: Erlangga.
  8. Perry, Martin. (2005). Confidence Boosters. Jakarta: Erlangga.
  9. Prayitno. (1995). Layanan Bimbingan dan Konseling . Jakarta: GhaliaIndonesia.
  10. Prayitno. (2004). Dasar-Dasar Bimbingan dan Konseling. Jakarta: Rineka Cipta.
  11. Rachman, D. N.S. (2010). Hubungan Tingkat Rasa Percaya Diri Dengan hasil Belajar Siswa. Jurnal Ilmu Pendidikan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.Vol 2. 23
  12. Rizkiyani. (2012). Pengaruh Konseling Kelompok Terhadap Kepercayaan Diri Remaja. Jurnal Pendidikan Universitas Indonesia. Vol 1. 91
  13. Sugiono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan Research and Development. Bandung: Alfabeta.