Main Article Content

Abstract

Kegiatan pengabdian ini betujuan untuk memberikan edukasi kepada Guru SD Sint Carolus Kota Bengkulu untuk meningkatkan profesionalismenya sebagai Guru di SD. Kegiatan ini juga memberikan motivasi kepada guru tentang pentingnya merancang media pembelajaran yang menarik berupa poster dengan menggunakan sumber keunggukan lokal yang ada di provinsi Bengkulu. Metode pelaksanaan kegiatan yang dilakukan pada kegiatan ini yaitu ceramah, tanya jawab dan diskusi, serta praktik pembuatan media poster. Dapat disimpulkan bahwa kegiatan edukasi kepada Guru SD Sint Carolus Kota Bengkulu memberikan pemahaman dan keterampilan kepada guru dalam menghasilkan media pembelajaran poster berbasis sejarah lokal Bengkulu.

Article Details

How to Cite
Sri Dadi, & Panut Setiono. (2022). Edukasi Media Poster Berbasis Sejarah Lokal Bengkulu Untuk Meningkatkan Profesionalisme Guru. Jurnal Abdi Pendidikan, 3(2), 90–97. Retrieved from https://ejournal.unib.ac.id/jap/article/view/24575