Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Brisk Walking( jalan cpat) terhadap penurunan berat badan siswi SMP Negeri 2 Kota Bengkulu. Apakah terdapat Pengaruh Brisk Walking (jalan cepat) terhadap penurunan berat badan siswi SMP Negeri 2 Kota Bengkulu.Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif Experimen One Group Pretest-PostestDesign. Populasi dalam penelitian ini adalah siswi SMP Negeri 2 Kota Bengkulu Kelas VII dan VIII yang mengalami obesitas yang berjumlah 25 orang. Hasil penelitian Pengaruh Brisk Walking (jalan cepat) SMP Negeri 2 Kota Bengkulu diperoleh hasil pretest sebesar 70,27 kg dan hasil rata-rata posttest sebesar 68,66 kg dengan selisih 1,61kg dan hasil t hitung sebesar 7,19 > dari t table 1,696. Berdasarkan uji statistik dengan (0,05) bahwa Ho ditolak atau menerima Ha dapat ditarik simpulan bahwa Briks Walking (jalan cepat) berpengaruh secara signifikan terhadap penurunan berat badan.
Keywords
Article Details
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 (CC BY-SA) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
- This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
- Adhi, Ansor. 2016. Tetap Sehat Dan Bugar Di Usia 40 Tahun. Yogyakarta: Healthy.
- Arisman, 2014.Buku Ajara Ilmu Gizi Obesitas,Diabetes Mellitus, & Dislipidema. Jakarta: Sagung Seto
- Bickley, Lynn S. 2014. Bates Buku Saku Pemeriksaan Fisik & Riwayat Kesehatan Edisi 7. Jakarta: 2014
- Creswell, John. 2009. Research Design Qualitative, Quantitative And Mixed.Methods Approaches Third Edition. American : Sage
- Frans Dkk. 2016.Pengaruh Brisk WalkingExercise Terhadap Penurunan Kadar Glukosa Pada Lansia Potensi Diabetes Militus Di Posyandu Rampal.
- Hendra,Cristine. 2016. Faktor-Faktor Terhadap Obesitas Pada Remaja Di Kota Bitung.
- Katsilambros Nichoulas. 2014 A Randomized, Controlled Trial On The Effect Of No- Surgical Periodental Therapi In Patients Whit Type 2 Diabetes.
- Kusmana, Dede. 2013. Pengaruh Olahraga Jalan Cepat Dan Diet TerhadapTekanan Darah Penderita Prahipertensi Pria.
- Prasetio, E., Sutisyana, A., & Ilahi, B. R. (2017). TINGKAT KEBUGARAN JASMANI BERDASARKAN INDEKS MASSA TUBUH PADA SISWA SMP NEGERI 29 BENGKULU UTARA. KINESTETIK, 1(2).
- Pujianto Dian. 2019. Aktifitas Jasmani Dan Persepsi Gerak Anak Usia Dini
References
Adhi, Ansor. 2016. Tetap Sehat Dan Bugar Di Usia 40 Tahun. Yogyakarta: Healthy.
Arisman, 2014.Buku Ajara Ilmu Gizi Obesitas,Diabetes Mellitus, & Dislipidema. Jakarta: Sagung Seto
Bickley, Lynn S. 2014. Bates Buku Saku Pemeriksaan Fisik & Riwayat Kesehatan Edisi 7. Jakarta: 2014
Creswell, John. 2009. Research Design Qualitative, Quantitative And Mixed.Methods Approaches Third Edition. American : Sage
Frans Dkk. 2016.Pengaruh Brisk WalkingExercise Terhadap Penurunan Kadar Glukosa Pada Lansia Potensi Diabetes Militus Di Posyandu Rampal.
Hendra,Cristine. 2016. Faktor-Faktor Terhadap Obesitas Pada Remaja Di Kota Bitung.
Katsilambros Nichoulas. 2014 A Randomized, Controlled Trial On The Effect Of No- Surgical Periodental Therapi In Patients Whit Type 2 Diabetes.
Kusmana, Dede. 2013. Pengaruh Olahraga Jalan Cepat Dan Diet TerhadapTekanan Darah Penderita Prahipertensi Pria.
Prasetio, E., Sutisyana, A., & Ilahi, B. R. (2017). TINGKAT KEBUGARAN JASMANI BERDASARKAN INDEKS MASSA TUBUH PADA SISWA SMP NEGERI 29 BENGKULU UTARA. KINESTETIK, 1(2).
Pujianto Dian. 2019. Aktifitas Jasmani Dan Persepsi Gerak Anak Usia Dini