Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan SKJ 2018 terhadap peningkatan kebugaran jasmani mahasiswa putri Penjas FKIP UNIB secara ilmiah. Dalam penelitian ini mengunakan metode eksperimen semu (quasi eksperimen) dengan desain “One-Group Pretest-Posttest Design”, yaitu desain penelitian yang terdapat pretest sebelum diberi perlakuan dan posttest setelah diberi perlakuan. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa putri penjas UNIB yang berjumlah 75 orang pada tahun 2019 dan Sampel penelitian ini berjumlah 30 orang. Analisis statistik yang digunakan dalam penelitian ini adalah Uji t untuk menguji hipotesis bahwa ada pengaruh latihan SKJ 2018 terhadap peningkatan kebugaran jasmani mahasiswa putri penjas UNIB. Hasil analisis perhitungan Uji t ternyata terdapat pengaruh yang signifikan terhadap hasil kebugaran jasmani. Hasil perhitungan menyatakan bahwa tes akhir dengan perolehan perhitungan nilai thitung 1,882 > ttabel 1,701 dengan taraf ? = 0,05 artinya ada pengaruh yang signifikan antara X (latihan SKJ 2018) dengan Y (peningkatan kebugaran jasmani) dengan presentase peningkatan sebesar 49,28 %. Berdasarkan dari hasil pengujian hipotesis yang telah dilakukan sebelumnya menyatakan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara latihan SKJ 2018 terhadap peningkatan kebugaran jasmani mahasiswa putri penjas UNIB.
Keywords
Article Details
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 (CC BY-SA) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
- This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
- Al-Jamil, A. H., & Sugihartono, T. (2018). ANALISIS TINGKAT KEBUGARAN JASMANI SISWA PENDIDIKAN PONDOK PESANTREN DI KOTA BENGKULU. KINESTETIK, 2(1), 118-125.
- Cindo, Morena. 2010. Jenis-Jenis Senam. Jakarta: Trans Mandiri Abadi.
- Giriwijoyo, Santosa & Sidik, D.Z, 2013. Ilmu Faal Olahraga (Fisiologi Olahraga) Fungsi Tubuh Manusia pada Olahraga Untuk Kesehatan dan Prestasi. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
- Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung: Alfabeta.
- Arifin, Zainul. 2018. Pengaruh Latihan Senam Kebugaran Jasmani (SKJ) Terhadap Tingkat Kebugaran Siswa Kelas V di MIN Donomulyo Kabupaten Malang, Journal of Education, Vol.1 (1) hal. 22
- Prasetio, E., Sutisyana, A., & Ilahi, B. R. (2017). TINGKAT KEBUGARAN JASMANI BERDASARKAN INDEKS MASSA TUBUH PADA SISWA SMP NEGERI 29 BENGKULU UTARA. KINESTETIK, 1(2).
- Pujianto, Dian & Insanistyo, Bayu. 2013. Dasar-Dasar Penelitian Pendidikan Jasmani. Bengkulu: Universitas Bengkulu
- Soni, Tono, dan Yarmani. 2017. “Kontribusi Kelentukan Pinggang dan Power Otot Lengan Pada Keterampilan Stutz Senam Lantai”. Jurnal Kinestetik, Vol. 1 (1).
- Vita, S. U. (2018). ANALISIS DAMPAK POLA HIDUP TERHADAP KEBUGARAN PADA SISWA KELAS XI IPS 1 SMA NEGERI 8 KOTA BENGKULU. KINESTETIK, 2(1), 56-66.
- Yeyen Sari, Dian, dan Bayu. 2018. “Pengaruh Metode Bermain Terhadap Hasil Belajar Senam Lantai Roll Belakang Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 4 Bengkulu”. Jurnal Kinestetik, Vol. 2 (1).
References
Al-Jamil, A. H., & Sugihartono, T. (2018). ANALISIS TINGKAT KEBUGARAN JASMANI SISWA PENDIDIKAN PONDOK PESANTREN DI KOTA BENGKULU. KINESTETIK, 2(1), 118-125.
Cindo, Morena. 2010. Jenis-Jenis Senam. Jakarta: Trans Mandiri Abadi.
Giriwijoyo, Santosa & Sidik, D.Z, 2013. Ilmu Faal Olahraga (Fisiologi Olahraga) Fungsi Tubuh Manusia pada Olahraga Untuk Kesehatan dan Prestasi. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung: Alfabeta.
Arifin, Zainul. 2018. Pengaruh Latihan Senam Kebugaran Jasmani (SKJ) Terhadap Tingkat Kebugaran Siswa Kelas V di MIN Donomulyo Kabupaten Malang, Journal of Education, Vol.1 (1) hal. 22
Prasetio, E., Sutisyana, A., & Ilahi, B. R. (2017). TINGKAT KEBUGARAN JASMANI BERDASARKAN INDEKS MASSA TUBUH PADA SISWA SMP NEGERI 29 BENGKULU UTARA. KINESTETIK, 1(2).
Pujianto, Dian & Insanistyo, Bayu. 2013. Dasar-Dasar Penelitian Pendidikan Jasmani. Bengkulu: Universitas Bengkulu
Soni, Tono, dan Yarmani. 2017. “Kontribusi Kelentukan Pinggang dan Power Otot Lengan Pada Keterampilan Stutz Senam Lantai”. Jurnal Kinestetik, Vol. 1 (1).
Vita, S. U. (2018). ANALISIS DAMPAK POLA HIDUP TERHADAP KEBUGARAN PADA SISWA KELAS XI IPS 1 SMA NEGERI 8 KOTA BENGKULU. KINESTETIK, 2(1), 56-66.
Yeyen Sari, Dian, dan Bayu. 2018. “Pengaruh Metode Bermain Terhadap Hasil Belajar Senam Lantai Roll Belakang Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 4 Bengkulu”. Jurnal Kinestetik, Vol. 2 (1).