Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan smash kedeng dalam permainan sepak takraw setelah diterapkan latihan otot tungkai menggunakan bola gantung. Jenis penelitian kuantitatif yang bersifat eksperimen dimana terdapat perlakuan pada objek penelitian dengan menggunakan desain penelitian pre test, perlakuan, post test dengan populasi penelitian 30 atlet laki-laki dengan penarikan sampel dalam total sampling sebanyak 30 atlet PSTI Kabupaten Lebong. Hasil tes akhir diperoleh korelasi yang dihitung dengan menggunakan rumus product moment diperoleh pre test dan post test latihan otot tungkai dengan menggunakan bola gantung dengan r = 0,574, hasil korelasi post test latihan bola gantung dengan r = 0,349 , hasil korelasi dari hitungan pre test dan post test smash kedeng dengan r = 0,4407. Dan disimpulkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara latihan otot tungkai menggunakan bola gantung selama 1 bulan 2 minggu dengan 3 kali/minggu terhadap kemampuan smash kedeng adalah sebesar 59,65%.
Keywords
Article Details
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 (CC BY-SA) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
- This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
- Annas, Muhammad. (2014). “Pengaruh Latihan Smash Kedeng Menggunakan Area Bertahap Terhadap Keterampilan Smes Sepaktakraw”. Journal Of Physical Education, Health And Sport, 1 (1)
- Arikunto, Suharsimi. (2009). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara
- Arikunto, Suharsimi. (2010). Prosedur Penelitian suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta
- Harsono. (1988). Coaching Dan Aspek–Aspek Psikologi Dalam Coaching. Jakarta: CV. Tambak Kusuma.
- Iyakrus. (2012). Permainan Sepak Takraw. Palembang : Unsri Press.
- Jamalong, Ahmad dan Syam, Arsy. (2014). Teknik Dasar Permainan Sepak Takraw. Yogyakarta : Ombak.
- Pratama, Wisnu. (2015). Pengaruh Latihan Bola Gantung Terhadap Hasil Smash Kedeng Sepak Takraw Pada Siswa Putra Ekstrakurikuler Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Pemulutan Barat. Artikel Ilmiah,
- Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
- Syahputra, Andi. (2014). Perbedaan Pengaruh Latihan Bola Gantung dan Latiahan Bola Diumpan Terhadap Hasil Smash Kedeng Pada Atlet PSTI Tunas Mandiri Pantai Cermin. Skripsi. Medan: Universitas Negeri Medan.
- Tangkudung, James. (2012). Kepelatihan Olahraga Pembinaan Prestasi Olahraga. Jakarta: Cerdas jaya
- __________,(2016).Macam-macam Metodologi Penelitian. Jakarta: Lensa Media Pustaka Indonesia
- Yuwono, dkk. (2015). “Latihan Split Jump dan Knee Tuck Jump Untuk Meningkatkan Power Otot Tungkai dan Kemampuan Melakukan Smash Kedeng”. Journal of Sport Sciences and Fitnes, 4 (3)
References
Annas, Muhammad. (2014). “Pengaruh Latihan Smash Kedeng Menggunakan Area Bertahap Terhadap Keterampilan Smes Sepaktakraw”. Journal Of Physical Education, Health And Sport, 1 (1)
Arikunto, Suharsimi. (2009). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara
Arikunto, Suharsimi. (2010). Prosedur Penelitian suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta
Harsono. (1988). Coaching Dan Aspek–Aspek Psikologi Dalam Coaching. Jakarta: CV. Tambak Kusuma.
Iyakrus. (2012). Permainan Sepak Takraw. Palembang : Unsri Press.
Jamalong, Ahmad dan Syam, Arsy. (2014). Teknik Dasar Permainan Sepak Takraw. Yogyakarta : Ombak.
Pratama, Wisnu. (2015). Pengaruh Latihan Bola Gantung Terhadap Hasil Smash Kedeng Sepak Takraw Pada Siswa Putra Ekstrakurikuler Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Pemulutan Barat. Artikel Ilmiah,
Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Syahputra, Andi. (2014). Perbedaan Pengaruh Latihan Bola Gantung dan Latiahan Bola Diumpan Terhadap Hasil Smash Kedeng Pada Atlet PSTI Tunas Mandiri Pantai Cermin. Skripsi. Medan: Universitas Negeri Medan.
Tangkudung, James. (2012). Kepelatihan Olahraga Pembinaan Prestasi Olahraga. Jakarta: Cerdas jaya
__________,(2016).Macam-macam Metodologi Penelitian. Jakarta: Lensa Media Pustaka Indonesia
Yuwono, dkk. (2015). “Latihan Split Jump dan Knee Tuck Jump Untuk Meningkatkan Power Otot Tungkai dan Kemampuan Melakukan Smash Kedeng”. Journal of Sport Sciences and Fitnes, 4 (3)