Main Article Content
Abstract
Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui kemampuan menulis teks eksplanasi siswa kelas XI SMA Negeri 4 Kota Bengkulu. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini seluruh siswa kelas XI SMA Negeri 4 Kota Bengkulu yang berjumlah 326 siswa. Sedangkan sampel dalam penelitian ini menggunakan simple random sampling yaitu sampel acak sebanyak 16% dari jumlah populasi sebesar 53 orang siswa. Hasil penelitian ini secara umum menunjukkan bahwa kemampuan menulis teks eksplanasi siswa kelas XI SMA Negeri 4 Kota Bengkulu termasuk kategori tinggi dan nilai rata-rata 71,003. Hasil kemampuan menulis teks eksplanasi siswa secara khusus berdasarkan masing-masing aspek yaitu aspek kesesuaian isi dengan tema termasuk kategori sangat tinggi dan nilai rata-rata 17,016. Aspek struktur teks eksplanasi termasuk kategori tinggi dan nilai rata-rata 19,084. Aspek diksi termasuk kategori tinggi dan nilai rata-rata 15,637. Aspek kalimat efektif termasuk kategori tinggi dan nilai rata-rata 15,392. Aspek EBI termasuk kategori cukup dan nilai rata-rata 4,913.
Article Details
Copyright (c) 2023 Fitriana Sholeha Fitriana, Padi Utomo, Agus Joko Purwadi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree with the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
- This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
- Finoza, Lamuddin. 2008. Komposisi Bahasa Indonesia. Jakarta: Diksi Insan Mulia.
- Keraf, Gorys. 2006. Diksi dan Gaya Bahasa. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
- Kosasih. 2017. Jenis-Jenis Teks. Bandung: Yrama Widya.
- Mahsun. 2014. Teks dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
- Pranowo. 2017. Teori Belajar Bahasa. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
- Susetyo. 2015. Penelitian Kuantitatif dan Penelitian Tindakan Kelas. Bengkulu: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bengkulu.
- Suyanto, Edi. 2011. Membina, Memelihara, dan Menggunakan Bahasa Indonesia Secara Benar. Yogyakarta: Ardana Media.
References
Finoza, Lamuddin. 2008. Komposisi Bahasa Indonesia. Jakarta: Diksi Insan Mulia.
Keraf, Gorys. 2006. Diksi dan Gaya Bahasa. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Kosasih. 2017. Jenis-Jenis Teks. Bandung: Yrama Widya.
Mahsun. 2014. Teks dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Pranowo. 2017. Teori Belajar Bahasa. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Susetyo. 2015. Penelitian Kuantitatif dan Penelitian Tindakan Kelas. Bengkulu: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Bengkulu.
Suyanto, Edi. 2011. Membina, Memelihara, dan Menggunakan Bahasa Indonesia Secara Benar. Yogyakarta: Ardana Media.