Isi Artikel Utama

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan menulis teks ulasan dari aspek isi, organisasi, diksi, penggunaan bahasa, dan mekanik siswa kelas VIII SMPIT IQRA’ Kota Bengkulu Tahun Ajaran 2022-2023.Penelitian ini merupakan penelitian metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif . Subjek penelitian ini adalah siswa yang berjumlah 23 siswa terdiri dari 1 kelas siswa laki-laki. Instrumen penelitian menggunakan tes untuk mengetahui kemampuan menulis teks ulasan yaitu berupa tugas membuat teks ulasan dengan lembar penilaian tes kemampuan menulis teks ulasan pada siswa. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan memberikan tes menulis teks ulasan kepada siswa. Tes menulis teks ulasan ini dilakukan untuk mendapatkan informasi atau data mengenai kemampuan menulis teks ulasan siswa. Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kemampuan menulis teks ulasan siswa kelas VIII SMPIT IQRA’ Kota Bengkulu tahun ajaran 2022/2023 rata-rata dikategorikan baik. Hal ini sesuai dengan skor rata-rata akhir yang diperoleh siswa termasuk dalam kategori cukup yaitu 71,9. Dengan demikian, kemampuan menulis teks ulasan siswa kelas VIII SMPIT Iqra’ Kota Bengkulu tahun ajaran 2021/2022 memiliki kemampuan yang baik.


Kata kunci: Kemampuan Menulis , Teks Ulasan, Siswa SMP

Rincian Artikel

Cara Mengutip
fitri, ayu diah, Utomo, P., & Kurniawan, R. (2024). Kemampuan menulis teks ulasan siswa kelas VIII SMPIT IQRA Kota Bengkulu tahun ajaran 2022/2023. Jurnal Korpus, 8(1), 41–53. https://doi.org/10.33369/jik.v8i1.26549

Referensi

  1. Abbas, Saleh.2006. Pembelajaran Bahasa Indonesia yang Efektif di Sekolah Dasar. Jakarta: Departemen Pendidikan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Di Rektorat Ketenagaan.
  2. Arikunto, Suharsimi, (1991). Metodologi Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.
  3. Arikunto, Suharsimi. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
  4. Dalman. (2014). Keterampilan Menulis. Jakarta: Raja Grafindo
  5. Darman, Kaswan. (1996). Meningkatkan Kemampuan Menulis. Yogyakarta: Andi.
  6. Kemendikbud. (2014). Struktur Teks Ulasan. Jakarta.Jurnal Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
  7. Mahsun. (2014). Teks. Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
  8. Novita, E., Mustofa, A., & Karomani, Karomani, K. (2015). Kemampuan Menulis Teks Ulasan/Resensi Siswa Kelas VIII SMP Negeri 2 Kota Gajah. Jurnal Kata (Bahasa, Sastra dan Pembelajarannya),3(3).
  9. Nurgiyantoro, Burhan. (1988). Penilaian Dalam Pengajaran Bahasa Dan Sastra. Yogyakarta: Bpfe.
  10. Nurudin. (2010). Dasar-Dasar Penulisan. Ulil Abshar: Umm Press
  11. Priyanti, Endah Trri. (2014). Desain Pembelajaran Bahasa Indonesia Dalam Kurikulum 2013. Jakarta: Bumi Aksara
  12. Saddhono, Kundharu Dan Slamet St Y. (2012). Meningkatkan Keterampilan Berbahasa Indonesia Teori Dan Aplikasi. Bandung: Karya Putra Darwati.
  13. Sari. (2016). Kemampuan Menulis Teks Ulasan Film Pendek Indonesia Masih Subuh Siswa Kelas XI IPA SMA Negeri 2 Kota Bengkulu. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia.
  14. Sari. (2017). Kemampuan Menulis Teks Ulasan Siswa Kelas VIII SMP Negeri 3 Kota Bengkulu.
  15. Sastiawan, R, Basri, I., & Abdurrahman, A. (2020). Korelasi Keterampilan Membaca Pemahaman Cerpen dengan Keterampilan Menulis Teks Ulasan Cerpen Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Padang. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 9(1), 160-168.
  16. Sudjana, Nana Dan Ibrahim. (1989). Penelitian Dan Penilaian Pendidikan. Bandung: Sinar Baru
  17. Sugiyono. (2006). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung:Alfabeta.
  18. Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung:Alfabeta.
  19. Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Bandung:
  20. Tarigan .(2008). Menulis Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.