Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan aspek kognitif model Anderson dan Krathwohl pada soal Bahasa Indonesia penilaian akhir semester ganjil 2021/2022 siswa kelas XI SMA Negeri 5 Kota Bengkulu. Pendeskripsian yang penulis lakukan mendasar pada teori Anderson & Krathwohl. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini berupa dokumen soal Bahasa Indonesia penilaian akhir semester ganjil kelas XI SMA N 5 Kota Bengkulu yang berjumlah 50 butir soal dengan menggunakan teknik pengumpulan data dokumentasi. Hasil analisis menunjukan bahwa kehadiran soal didominasi pada level 1 LOTS sebanyak 40% yang meliputi aspek kognitif mengingat (C1) sebanyak 18 butir soal dan memahami (C2) sebanyak 2 butir soal, sedangkan pada level 2 MOTS sebanyak 28% yang meliputi aspek kognitif menerapkan (C3) sebanyak 14 butir soal. Jumlah ini tentunya lebih banyak dari pada soal-soal yang mengukur soal level 3 HOTS yang hanya ada pada presentase 22% yang meliputi aspek kognitif menganalisis (C4) sebanyak 7 butir soal, mengevaluasi (C5) sebanyak 3 butir soal, dan mencipta (C6) sebanyak 1 butir soal.
Keywords
Article Details
Copyright (c) 2024 Muhammad Ali Saputra, Didi Yulistio, Rio Kurniawan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree with the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
- This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
- Anderson, L. W. and Krathwohl, D. R. (2001) A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assesing; A Revision of Bloom’s Taxonomy of Education Objectives. New York: Addison Wesley Lonman Inc.
- Anderson, L. W. and Krathwohl, D. R. (2015) Pembelajaran, pengajaran dan asesmen. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
- Arifin, Z. (2011) Penelitian pendidikan : Metode dan paradigma baru. Bandung: Remaja Rosdakarya.
- Arikunto, S. (2009) Dasar-dasar evaluasi pendidikan. 10th edn. Jakarta: Bumi Aksara.
- Djajasudarma, F. (1993) Metode Linguistik Ancangan Metode Penelitian dan Kajian. Bandung: PT Eresco.
- Haryanti, P. dkk (2018) ‘Identifikasi Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas VII Ditinjau Dari Taksonomi Bloom Revisi’, pp. 267–273.
- Oviyanti, D. (2016) ‘Analisis Butir Soal Ujian Tengah Semester Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Menengah Atas Negeri 4 Tanjungpinang Kelas X Semester Gasal Tahun Pelajaran 2015/2016.’, (August).
- Permendikbud. No 23 tahun (2016) ‘Standar Penilaian Pendidikan’.
- Permendikbud No.66 (2013) ‘Permendikbud No 66 Tahun 2013 tentang Standar Penilaian Pendidikan’, 2011, pp. 1–6.
- Pusat Penilaian Pendidikan (2017) Panduan penulisan soal 2017. Jakarta: Balitbang Kemdikbud.
- Puspendik Kemdikbud (2019) Panduan Penulisan Soal HOTS-Higher Order Thinking Skills. Jakarta: Pusat Penilaian Pendidikan.
- Sani, R. A. (2016) Penilaian Autentik. Edited by R. D. Aningtyas. Jakarta: PT Bumi Aksara.
- Sudjana, N. (2019) Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. 9th edn. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
- Sugiyono (2017) Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. 26th edn. Bandung: Alfabeta.
References
Anderson, L. W. and Krathwohl, D. R. (2001) A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assesing; A Revision of Bloom’s Taxonomy of Education Objectives. New York: Addison Wesley Lonman Inc.
Anderson, L. W. and Krathwohl, D. R. (2015) Pembelajaran, pengajaran dan asesmen. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Arifin, Z. (2011) Penelitian pendidikan : Metode dan paradigma baru. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Arikunto, S. (2009) Dasar-dasar evaluasi pendidikan. 10th edn. Jakarta: Bumi Aksara.
Djajasudarma, F. (1993) Metode Linguistik Ancangan Metode Penelitian dan Kajian. Bandung: PT Eresco.
Haryanti, P. dkk (2018) ‘Identifikasi Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas VII Ditinjau Dari Taksonomi Bloom Revisi’, pp. 267–273.
Oviyanti, D. (2016) ‘Analisis Butir Soal Ujian Tengah Semester Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Menengah Atas Negeri 4 Tanjungpinang Kelas X Semester Gasal Tahun Pelajaran 2015/2016.’, (August).
Permendikbud. No 23 tahun (2016) ‘Standar Penilaian Pendidikan’.
Permendikbud No.66 (2013) ‘Permendikbud No 66 Tahun 2013 tentang Standar Penilaian Pendidikan’, 2011, pp. 1–6.
Pusat Penilaian Pendidikan (2017) Panduan penulisan soal 2017. Jakarta: Balitbang Kemdikbud.
Puspendik Kemdikbud (2019) Panduan Penulisan Soal HOTS-Higher Order Thinking Skills. Jakarta: Pusat Penilaian Pendidikan.
Sani, R. A. (2016) Penilaian Autentik. Edited by R. D. Aningtyas. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Sudjana, N. (2019) Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. 9th edn. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Sugiyono (2017) Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. 26th edn. Bandung: Alfabeta.