Main Article Content

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis korelasi antara kompetensi kewirausahaan dan supervisi akademik kepala sekolah terhadap kompetensi profesional guru SMP Negeri di Kabupaten Kaur baik secara parsial maupun simultan. Metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan korelasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa: (1) Terdapat korelasi yang positif dan signifikan antara kompetensi kewirausahaan terhadap profesional guru dengan kategori korelasi rendah dengan signifikansi 0,000 < 0,05 dan nilai rhitung 0,389 > rtabel 0,148; (2) Terdapat korelasi yang positif dan signifikan antara supervisi akademik terhadap profesional guru dengan kategori korelasi sedang dengan signifikansi 0,000 < 0,05 dan nilai rhitung 0,414 > rtabel 0,148; (3) Terdapat korelasi yang positif dan signifikan antara kompetensi kewirausahaan dan supervisi akademik kepala sekolah dengan kategori korelasi sangat kuat dengan signifikansi 0,000 < 0,05 dan nilai rhitung 0,847 > rtabel 0,148; (4) Terdapat korelasi yang positif dan signifikan antara kompetensi kewirausahaan dan supervisi akademik kepala sekolah terhadap profesional guru secara simultan dengan kategori korelasi sedang dengan signifikansi F Change 0,000 < 0,05,  nilai koefisien korelasi (R) = 0,420.

Keywords

kewirausahaan supervisi akademik professional guru

Article Details

References

  1. Ahmadi, Rulam. 2018. Profesi Keguruan Konsep & Strategi Mengembangkan Profesi & Karier Guru. Jogjakarta: Ar-Ruzzmedia
  2. Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan dan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta
  3. Arikunto, Suharsimi. 2006. Dasar-Dasar Supervisi. Jakarta: Rineka Cipta
  4. Azwar. (2012). Metode Penelitian: Yogyakarta. Pustaka pelajar.
  5. Aviati, Yunior. 2015. Kompetensi Kewirausahaan Teori, Pengukuran dan Aplikasi. Yogyakarta: Graha Ilmu
  6. Bahri, Saiful. 2014. Supervisi Akademik Dalam Peningkatan Profesionalisme Guru. Jurnal Pendidikan STKIP Bina Bangsa Getsempena Banda Aceh. 5(1) Januari-Juni 2014|100
  7. Iskandar, dan Yufridawati. 2013. Pengembangan Pola Kerja Harmonis dan Sinergis antara Guru, Kepala Sekolah, dan Pengawas. Jakarta: Bertari Buana Murni
  8. Kusuma. 2019. Peringkat 6 Terbawah, Indonesia Diminta Tinggalkan Sistem Pendidikan `Feodalistik`. http://dw.com/id. (diunduh 7 Mei 2020)
  9. Leniwati, dan Yasir, Yasir 2017. Implementasi Supervisi Akademik Kepala Sekolah Untuk Meningkatkan Kinerrja Guru. Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, dan Supervisi Pendidikan. vol. 2, no.1, hh. 108-109
  10. Muhajirin, Prihatin dan Yusuf. 2017. Pengaruh Supervisi Akademik dan Partisipasi Guru pada MGMP Melalui Motivasi Kerja Terhadap Profesional Guru SMA/MA. Educational Management. vol. 6, no 2, hh.170-177
  11. Mulyasa. 2004. Menjadi Guru Profesional Menciptakan Pembelajaran Kreatif dan Menyenangkan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya
  12. Mulyadi, dan Fahriana, Swastika, Ava. 2018. Supervisi Akademik Konsep, Teori, Model Perencanaan, dan Implikasinya. Malang: Madani
  13. Munawar. 2019. Supervisi Akademik: Menguarai Problematika Profesionalisme Guru di Sekolah. Jurnal Manajemen Pendidikan Islam. 3(1), Maret 2019, 135-155
  14. Lalupanda, Melany, Erfy. 2019. Implementasi Supervisi Akademik Untuk Meningkatkan Mutu Guru. Jurnal Akuntabilitas manajemen Pendidikan. 7(1), April 2019. 62-72
  15. Oktavia, Reni. 2014. Kompetensi Kewirausahaan Kepala Sekolah Pada Sekolah Menengah Pertama Negeri di Kecamatan Hiliran Gumanti Kabupaten Solok. Jurnal Administrasi Pendidikan. 2(1), Juni 2014, 596-831
  16. Purbasari, Margi. 2015. Pengaruh Supervisi Akademik Terhadap Kinerja Mengajar Guru di Sekolah Dasar. Journal of Elementary Education. 4(1), Januari 2015.
  17. Raharjo, Muljo. 2014. Aplikasi Kompetensi Kewirausahaan Kepala Sekolah dalam Mengelola Praktik Kerja Industri Pada Kepala Menengah Kejuruan. Jurnal Pendidikan Humaniora. 2(3), September 2014.
  18. Risdiantini, Yudhar, Hapsari. 2019. Pengaruh Profesionalisme dan Entrepreneurship Terhadap Kinerja Guru Di SD Citra Berkat Citraland Surabaya. Jurnal Manajerial Bisnis. 2(3), April-Juni 2019.
  19. Sabandi, Ahmad. 2013. Supervisi Pendidikan Untuk Pengembangan Profesionalitas Guru Berekelanjutan. Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan. 8(2), November 2013.
  20. Saji. 2017. Pembinaan Kompetensi Kewirausahaan Kepala Sekolah Melalui Transformasi Pengalaman Diri Di Kabupaten Sidoarjo. Jurnal Pendidikan Inklusi. 1(1), Januari 2017
  21. Saiman, Leonardus. 2015. Kewirausahaan Teori, Praktik, dan Kasus-kasus. Jakarta: Salemba Empat
  22. Soetjipto, Raflis. 1994. Profesi Keguruan. Jakarta: Depdikbud Dirjen Dikti
  23. Sugiyono. 2015. Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta
  24. Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
  25. Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta
  26. Supardi. 2014. Kinerja Guru. Jakarta: Raja Grafindo
  27. Sutrisno, Budi. 2017. Antisipasi Era Kepemimpinan Kewirausahaan Kepala Sekolah Dan Implikasinya Bagi Pembekalan Alumnus Pada Prodi Pendidikan Akuntansi. Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial. 27(2), Desember 2017
  28. Zuhri. 2020. Supervisi Akademik Untuk Meningkatkan Kompetensi Profesional Guru Dalam Mengelola Pembelajaran. Jurnal Kinerja Pendidikan. 2(2), Mei 2020
  29. Zulfikar, Yusrizal dan Ibrahim, Sakdiah. 2017. Supervisi Akademik Oleh Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kompetensi Profesional Guru SD Negeri 2 calang Kabupaten Aceh Jaya. Jurnal Magister Adminitrasi Pendidikan Pascasarjana Universitas Syiah Kuala. 5(3), Agustus 2017, 192-198