Main Article Content

Abstract

Tujuan umum dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peran kepala sekolah sebagai edukator dan di TKIT Qurrata 'Ayun Bengkulu Selatan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan subjek penelitian Kepala TKIT Qurrata 'Ayun Bengkulu Selatan. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan teknik analisis data, dengan melakukan reduksi data, penyajian data dan verifikasi. Kesimpulannya adalah Kepala TKIT Qurrata 'Ayun telah menjalankan perannya sebagai edukator, manager, supervisor, leader, inovator dan motivator.

 

Article Details

References

  1. Ahmadi, Abu. 2002. Psikologi Sosial. Jakarta: Rineke Cipta.
  2. Arikunto, Suharsimi (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
  3. Best, Jane and Dunlap, Allison. 2014. Continuos Improvement Schools and Districts: Policy and Consideration. McRel International. Eric.ed.gov.
  4. Biro Hukum dan Organisasi Departemen Pendidikan Nasional: Kepala Bagian Penyusunan Rancangan Peraturan Perundang-undangan dan Bantuan Hukum I: Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia No. 13 tanggal 17 April 2007 Tentang Standar Kepala Sekolah/Madrasah.
  5. Danim, Sudarwan. 2002. Inovasi Pendidikan: Dalam Upaya Meningkatkan Profesionalisme Tenaga Kependidikan. Bandung : Pustaka Setia.
  6. Depdiknas., 2002, Manajemen Peningkatan Mutu Berbasis Sekolah, Jakarta: Dirjen Pendasmen.
  7. Djamarah, Syaiful Bahri. 2012. Prestasi Belajar dan Kompetensi Guru. Surabaya: Usaha Nasional.
  8. Ekosiswoyo, R. (2006). Kepemimpinan Kepala Sekolah yang Efektif Kunci Peningkatan Kualitas Pendidikan. Jurnal Ilmu Pendidikan, 14 Nomor 2, 76-82.
  9. Juliantoro, Mohammad. 2017. Peran Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan. Jurnal al–Hikmah vol. 5 no. 2 Oktober 2017 ?24~38.
  10. Karwati, Euis dkk. 2013. Kinerja dan Profesionalisme Kepala Sekolah Membangun Sekolah yang Bermutu. Bandung: Alfabeta.
  11. Fitrah, Muh. 2017. Peran Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan. Jurnal Penjaminan Mutu. Vol 3 (1), Februari 2017, 31.
  12. Hidayatullah, Moh. Nur dan Dahlan, Moh. Zaini. 2019. Menjadi Kepala Sekolah Ideal, Efektif dan Efisien. Malang: Literasi Nusantara.
  13. Kartini, Kartono. 2005. Pemimpin dan Kepemimpinan. Jakarta: Rajawali Pers.
  14. Mulyadi. 2010. Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam Mengembangkan Budaya Mutu. Malang: UIN-Maliki Press.
  15. Mulyasa, 2013. Menjadi Kepala Sekolah Profesional. Bnadung: Pt Remaja Rosdakarya.
  16. ----------. 2016. Manajemen PAUD. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
  17. Mustapid, dkk. 2019. Peran Kepemimpinan Kepala Madrasah dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan di MTs. Swasta Miftahul Falah Sunggal Kabupaten Deli Serdang. Anthropos: Jurnal Antropologi Sosial dan Budaya 4 (2) (2019): 201-210
  18. Rahman (at all). 2006. Peran Strategis Kapala Sekolah dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan. Jatinangor: Alqaprint.
  19. Rohiat. 2008. Kecerdasan Emosional Kepemimpina Kepala Sekolah, Bandung : PT Refika Aditama.
  20. Sasongko, Rambat Nur, dkk. 2019. Pedoman Penulisan Karya Ilmiah. Bengkulu: MAP PPs FKIP.
  21. Somantri, Manap. 2014. Perencanaan Pendidikan. Bogor: PT Penerbit IPB Press.
  22. Suhardan, Dadang, dkk. 2014. Manajemen Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
  23. Susanto, Hadi. 2015. Tugas dan Peran Kepala Sekolah. https://bagawanabiyasa. wordpress.com/2015/12/03/tugas-dan-peran-kepala-sekolah/. (diunduh 8 Mei 2020).
  24. Wahjosumidjo. 2002. Kepemimpinan Kepala Sekolah. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.