Main Article Content

Abstract

Kabupaten Seluma  yang terletak di sebelah selatan Provinsi Bengkulu memiliki objek wisatanya yaitu wisata Air Terjun Kroya,Air Terjun Curug Endap,Air Terjun Batu Bekinyau, Air terjun Air Melancar, Cagar Budaya Padang Periangan, , Suban Lubuk Resam, Sungai Lubuh Gadis, Susur Goa Resam, Bendungan Seluma, Pantai Muara Kungkai, Pantai Pasar Talo, Pantai Muara Maras, Pantai Ketapang baru, Taman Buru Nasional Semindang Bukit Kabu, tempat wisata ini sangatlah menarik tetapi karena tidak adanya media promosi yang menarik sehingga angka kunjungan wisata baik dalam maupun mancanegara yang berkunjung kesana sangatlah sedikit, seharusnya potensi wisata ini bisa meemberi income bagi daerah. Dengan penggunaan  penggunaan teknologi 3D berbasis multimedia sangat efektif  memberikan peluang berinteraksi baik secara sinkron  (real time) maupun asinkron (delayed), Teknologi 3D suatu objek dapat dilihat dari berbagai arah bukan hanya sekedar gambar yang hanya dapat dilihat dari 2 arah sehingga gambar yang dihasilkan lebih menarik, dengan sentuan teknologi ini memungkinkan gambar tempat wisata bisa dielaborasi dengan .animasi dapat ditampilkan lebih menarik dibandingkan media konvensional seperti televise dan media cetak. Hasil pengujian : Pengguna dapat menambah sendiri fitur-fitur animasi  yang dibutuhkan dengan memberi efe-efek untuk membuat gambar lebih menarik., Kelemahan dari dari penggunaan Adobe Premiere adalah kebutuhan spesifikasi komputer yang lebih tinggi atau high-end

Kata Kunci: objek wisata, animas 3D, teknologi

Article Details

Author Biographies

Agusdi Syafrizal, Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Prodi Teknik Informatika Fakultas Teknik

Yetman Erwadi, Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Prodi Sistem Informasi Fakultas Teknik Universitas

Yuan Ramadh Enddika, universitas muhammadiyah bengkulu

Prodi Teknik Informatika Fakultas Teknik
How to Cite
Syafrizal, A., Erwadi, Y., & Enddika, Y. R. (2020). Pengenalan Objek Wisata Alam Di Kabupaten Seluma Provinsi Bengkulu Dengan Menggunakan Karakter 3D Adobe Premiere dan Blender. Pseudocode, 7(2), 134–142. https://doi.org/10.33369/pseudocode.7.2.134-142

References

  1. Ilham Eka Putra, Wahyudi. 2015. Rancang Bangun APlikasi Promosi Pariwisata Berbasis Multimedia Interaktif Kabupaten Pesisir Selatan Sumatera Barat. Jurnal TEKNOIF.
  2. Arin Yuli Astuti, dkk. (2016). Optimalisasi Editing green screen menggunakan teknik lighting pada CHROMA KEY. Jurnal ilmiah multitek indonesia, Vol 10 No. 1, ISSN : 1907-6223
  3. Suwasono, A. A. (2016). PENGANTAR ANIMASI 2D Metode Dasar Perancangan Animasi Tradisional
  4. Jodi Rinaldi, Rumagit, A.M, dkk. (2012). Perancangan Tutorial penerimaan Mahasiswa Baru Universitas Sam Ratulangi Berbasis Animasi 3D.Jurnal TeknikElektro-FT UNSRAT, 1 - 6.
  5. Miranti e Awulle, dkk. 2016. Pembuatan film animasi 3d menggunakan metode dynamic simulation (studi kasus: Alramona N’Taumatta N’Talroda). Jurnal Teknik Elektro dan Komputer. Vol 5 No,4
  6. Sihite, B., Samopa, F., & Sani, N. A. (2013). Pembuatan Aplikasi 3D Viewer Mobile dengan Menggunakan Teknologi Virtual Reality (Studi Kasus: Perobekan Bendera Belanda di Hotel Majapahit). Jurnal Teknik ITS, 2(2), A397-A400.
  7. Fauzi, M. (2019). Penggunaan tekhnik blueprint pada pemodelan objek 3d. JTIK (Jurnal Teknik Informatika Kaputama), 3(1), 35-41.
  8. Pradhana, F. R., Karaman, J., & Andriyanto, S. (2016). Optimalisasi Penggunaan Efek Chroma Key Pada Video dengan Menggunakan Metode Dual Layer Green Screen. SEMNASTEKNOMEDIA ONLINE, 4(1), 4-8.
  9. Triadiputra, S. A., & Waskito, S. B. (2019). GAMBAR PITUTUR PUNAKAWAN SEBAGAI INSPIRASI PENCIPTAAN VIDEO KANAL TUNGGAL.
  10. Loury hadasa armanto. 2017. implementasi unsur live shot dan special effect dalam film karakter yang tidak dipeduli lingkungan .tugas akhir.batam.
  11. Kusumo, F., & Sulartopo, S. (2019). Perancangan Video Company Profile Sebagai Media Promosi dan Informasi Pada Toko Citra Meubel Semarang. Pixel: Jurnal Ilmiah Komputer Grafis, 12(1), 33-41.
  12. Busyaeri, A., Udin, T., & Zaenudin, A. (2016). Pengaruh penggunaan video pembelajaran terhadap peningkatan hasil belajar mapel IPA di MIN Kroya Cirebon. Al Ibtida: Jurnal Pendidikan Guru MI, 3(1).
  13. Rabbi Radliya, N. (2016). Bab 1-Sejarah Animasi
  14. DIMENSI SEBAGAI MEDIA SOSIALISASI PENCEGAHAN PELECEHAN SEKSUAL TERHADAP ANAK. KARMAPATI (Kumpulan Artikel Mahasiswa Pendidikan Teknik Informatika), 5(2), 105-119.
  15. Farraseka, I. D. (2020). LKP: Editor dalam Pembuatan Video di PT. Koen Cinema Indonesia (Doctoral dissertation, Universitas Dinamika).
  16. .Rachmanto, A. D. (2019). Implementasi Augmented Reality Sebagai Media Pengenalan Promosi Universitas Nurtanio Bandung Menggunakan Unity 3D. Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi, 8(1).
  17. Khulsum, U., Hudiyono, Y., & Sulistyowati, E. D. (2018). Pengembangan Bahan Ajar Menulis Cerpen dengan Media Storyboard pada Siswa Kelas X SMA. Diglosia: Jurnal Kajian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya, 1(1), 1-12.
  18. Punusingon, R. R., Lumenta, A. S., & Rindengan, Y. D. Y. (2017). Animasi Sosialisasi Undang–Undang Informasi dan Transaksi Elektronik. Jurnal Teknik Informatika, 12(1).
  19. Sunarya, L., Saputra, H. S., & Rahmadhiani, D. (2017). Perancangan Video Profile pada Smk Islamic Village Karawaci Kabupaten Tangerang. Journal Sensi, 3(2), 160-172.
  20. Dewantoro, B. M. (2013). Tutorial Beladiri Taekwondo Berbasis 3D Menggunakan Blender (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta)
  21. Harahap, E. P., Rahardja, U., & Salamuddin, M. (2019). Aplikasi Panduan dan Pembayaran Tiket Masuk Mendaki Gunung Menggunakan Metodologi Sistem Multimedia Luther-Sutopo. Sains dan Teknologi Informasi, 4(2), 9-16..