Main Article Content

Abstract

Pemberian Bantuan Bibit merupakan hal yang sangat penting dikarenakan harus tepat sasaran dalam proses penyeleksiannya. Adapun kriteria penilaian yang digunakan yaitu jenis tanaman, luas lahan, kapasitas produksi, jumlah anggota, umur kelompok tani dan pemeriksaan proposal, pertimbangan keputusannya masih berdasarkan perkiraan dan verifikasi datanya belum tersistem makan waktu yang lama. Metode Weighted Product dalam pengambilan keputusan dilakukan dengan menghubungkan rating dari setiap astribut dengan cara perkalian kemudian setiap astribut dipangkatkan dengan bobot setiap atribut, didalam sistem ini yang menjadi kriteria adalah tangka laku, nilai rata-rata. Hasil pengujian Poktan yang memiliki nilai vector v lebih besar atau sama dengan 0.01613 dinyatakan Layak mendapatkan bantuan bibit tanaman dan Metode Weighted Product dapat menghasilkan data daftar prioritas penerima bantuan bibit pertanian

Article Details

How to Cite
Darnita, Y., Toyib, R., & Rumbiyiani, R. (2022). PENENTUAN PENERIMA BIBIT PERTANIAN DI KABUPATEN SELUMA DENGAN METODE WEIGTHED PRODUCT. Pseudocode, 9(2), 61–72. https://doi.org/10.33369/pseudocode.9.2.61-72

References

  1. A. Z. Firdausu, “Penyaluran Bantuan Dana Jaminan Sosial bagi Masyarakat yang Terdampak Covid-19,” SJurnal Ilm. INOVASI, Vol.13 No.2, Hal. 154-164, Mei-Agustus 2013, ISSN 1411-5549, vol. 13, p. 12, 2013.
  2. N. Nurjannah, Z. Arifin, and D. M. Khairina, “Sepeda Motor Dengan Metode Weighted Product,” J. Inform. Mulawarman, vol. 10, no. 2, pp. 2–6, 2015.
  3. R. Roni, S. Sumijan, and J. Santony, “Metode Weighted Product dalam Pemilihan Penerima Beasiswa Bagi Peserta Didik,” J. RESTI (Rekayasa Sist. dan Teknol. Informasi), vol. 3, no. 1, pp. 87–93, 2019, doi: 10.29207/resti.v3i1.834.
  4. A. P. Nanda, R. Pitiasari, and D. Kusmawati, “MODEL PENGAMBILAN KEPUTUSAN PENENTUAN KELAYAKAN PENERIMA BANTUAN BIBIT PERTANIAN MENGGUNAKAN METODE TOPSIS (Study Kasus : Dinas Pertanian Kabupaten Pesawaran),” Explor. J. Sist. Inf. dan Telemat., vol. 10, no. 1, 2019, doi: 10.36448/jsit.v10i1.1219.
  5. B. Berlilana, F. D. Prayoga, and F. S. Utomo, “Implementasi Simple Additive Weighting dan Weighted Product pada Sistem Pendukung Keputusan untuk Rekomendasi Penerima Beras Sejahtera,” J. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 5, no. 4, p. 419, 2018, doi: 10.25126/jtiik.201854768.
  6. C. P. S. Heru Supriyono, “Pemilihan Rumah Tinggal Menggunakan Metode Weighted Product,” Khazanah Inform. J. Ilmu Komput. dan Inform., vol. 1, no. 1, pp. 23–28, 2015, [Online]. Available: http://journals.ums.ac.id/index.php/khif/article/view/1178/1027.
  7. S. Solikhun, “Perbandingan Metode Weighted Product Dan Weighted Sum Model Dalam Pemilihan Perguruan Swasta Terbaik Jurusan Komputer,” Klik - Kumpul. J. Ilmu Komput., vol. 4, no. 1, p. 70, 2017, doi: 10.20527/klik.v4i1.75.
  8. E. Suryeni, Y. H. A. Dan, and Y. Nurfitria, “Sistem Pendukung Keputusan Kelayakan Penerimaan Bantuan Beras Miskin Dengan Metode Weighted Product Di Kelurahan Karikil Kecamatan Mangkubumi Kota Tasikmalaya,” Konf. Nas. Sist. Inform. 2015, pp. 345–350, 2015.
  9. S. Rahmawati, “Proses Seleksi Karyawan Baru Bagian Sales Pada PT Mitra Sukses Karya Bersama Bekasi,” J. Adm. Kant., vol. 5, no. 1, pp. 99–106, 2017, [Online]. Available: file:///C:/Users/ACER/Downloads/234431-proses-seleksi-karyawan-baru-bagian-sale-82be7485.pdf.
  10. Y. H. P. Purnomo, T. B. Santoso, and T. B. Santoso, “Evaluasi Program Seleksi Di Sekolah ‘XM’ Dengan Metode Evaluasi CIPP,” Jemap, vol. 3, no. 2, p. 226, 2020, doi: 10.24167/jemap.v3i2.2755.
  11. B. Bahrin, “Sistem Pendukung Keputusan Seleksi Penerimaan Tenaga Kontrak dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW) pada Kantor Satpol PP Kabupaten Pohuwato,” Ilk. J. Ilm., vol. 8, no. 2, pp. 82–88, 2016, doi: 10.33096/ilkom.v8i2.50.82-88.
  12. D. Agustiawan and Taufiq, “SPK Pemilihan Kelompok Tani Penerima Bantuan Bibit Sawit Menggunakan Metode Weighted Product,” Jutisi, vol. 5, no. 2, pp. 1022–1172, 2016.
  13. F. Abdullah, “Analisis Kelayakan Investasi Aktiva Tetap Pembelian Mesin Printing Pada Pt . Radja Digital Printing Samarinda,” eJournal Ilmu Adm. Bisnis, vol. 3, no. 2, pp. 297–310, 2015, [Online]. Available: http://ejournal.adbisnis.fisip-unmul.ac.id/site/wp-content/uploads/2015/05/JURNAL fitra (05-13-15-02-26-13).pdf.
  14. T. amrih Wilujeng, S. Riyadi, and M. sihab Ridwan, “Analisis Swot Dan Aspek Keuangan Studi Kelayakan Investasi Pengembangan Rumah Sakit Umum Wonolangan Probolinggo,” J. Ekon. Bisnis, pp. 975 – 986, 2019.
  15. M. Wati and A. Hadi, “Implementasi Algoritma Naive Bayesian Dalam Penentuan Penerima Program Bantuan Pemerintah Oleh,” Jtriste, vol. 3, no. 1, pp. 22–26, 2016.
  16. Suhendri, D. Susanti, and A. T. Pratiwi, “Sistem Informasi Distributor Penjualan Bibit Tanaman Dan Sayuran Di Kabupaten Majalengka,” J. Ilm. Nas. Ris. Apl. dan Tek. Inform., vol. 02, no. 01, pp. 24–33, 2020.
  17. B. Nurbaeti and S. Mindarto, “Kebun Bibit Desa (KBD),” Petunjuk Tek., 2014.
  18. E. Kusmiadi, “Pengertian dan Sejarah Perkembangan Pertanian,” Pengantar Ilmu Pertan., pp. 1–28, 2014, [Online]. Available: http://repository.ut.ac.id/4425/1/LUHT4219-M1.pdf.
  19. A. Ali, “Pengaruh Teknologi Pertanian Terhadap Produktivitas Hasil Panen Padi di Kecamatan Maritengngae Kabupaten Sidenreng Rappang,” J. Ilm., vol. 14, no. 3, pp. 514–525, 2017.
  20. H. Mayrowani, “Pengembangan Pertanian Organik di Indonesia,” Forum Penelit. Agro Ekon., vol. 30, no. 2, p. 91, 2016, doi: 10.21082/fae.v30n2.2012.91-108.
  21. M. K. Umam and dan L. B. Handoko, “Analisis Kinerja Jaringan WLAN Mmenggunakan Metode Action Researce Pada Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informasi Kabupaten Pemalang,” p. 2, 2015.