Main Article Content

Abstract

Penelitian dalam artikel ini berfokus pada tujuan mengetahui tingkatan stress mahasiswa selama mengerjakan skripsi. Penelitian ini dilaksanakan Fakultas Teknik Prodi Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA di Jakarta, antara Juli – September 2020 yang memanfaatkan alat ukur yang terdiri atas pulse sensor, DS18B20, GSR dan alat pembanding stress psikologi yaitu DASS 42. Diambil sample acak sebanyak 10 mahasiswa. Hasil percobaan ini menujukan bahwa banyak mahasiswa yang mengalami gejala stres saat dalam mengerjakan skripsi. Dari hasil data yang telah diolah menunjukan hasil bahwa tingkat akurasi dari output alat ini mencapai 100%.

Article Details

Author Biography

Aulia Rachman, Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka

Teknik Informatika, Fakultas Teknik

How to Cite
Hanif, I. F., & Rachman, A. (2022). SISTEM DETEKSI KETEGANGAN MENTAL MAHASISWA DALAM PENYUSUNAN SKRIPSI MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING. Pseudocode, 9(2), 73–79. https://doi.org/10.33369/pseudocode.9.2.73-79