Isi Artikel Utama
Abstrak
Pompa hidram adalah salah satu jenis pompa yang energi atau tenaga penggeraknya berasal dari tekanan atau hantaman air yang masuk ke dalam pompa melalui pipa. Masuknya air yang berasal dari berbagai sumber air ke dalam pompa harus berjalan secara kontinyu. Pompa hidram memiliki banyak keuntungan dibandingkan
penggunaan jenis pompa air lainnya, diantaranya tidak membutuhkan pelumasan, bentuknya sangat sederhana, pembuatan dan pemeliharaanya lebih murah. Selain itu pompa ini mampu bekerja 24 jam per hari. Beberapa hal yang dapat mempengaruhi efisiensi pompa hidram ini, seperti tinggi masukan air, jarak katup buang limbah, dan
diamater volume tabung. Pada penelitian ini diameter pipa yang digunakan adalah pipa diameter 2,5 inch, 3 inch, dan 4 inch dengan variasi volume tabung 0,0006 m3, 0,0013 m3, 0,0027 m3, dan 0,0040 m, pada jarak katup buang limbah divariasikan 50 mm, 75 mm, dan 100 mm, sedangkan tinggi masukan 1 meter. Dari hasil
pengujian dan data hasil perhitungan didapat efisiensi maksimum 82,50% pada volume tabung 0,0027 m diameter pipa 4 inch, tinggi masukan air 1 meter, dan jarak katup buang 75 mm, sedangkan efisiensi terendah didapat pada volume tabung 0,0040 m3 diamater pipa 4 inch, pada jarak katup buang limbah 50 mm, dan tinggi
masukan air 1 meter dengan nilai efisiensi 60,00%.
Rincian Artikel
Referensi
- Mara Made I, Susanto Rudi, dan S,Fane
- Didin, 2012. Pengaruh Konfigurasi Tabung
- Kompresor Terhadap Unjuk Kerja Pompa
- Hidram. Jurnal Ilmiah Teknik Mesin.
- Universitas Mataram, Mataram.
- Hanafie Jahja, dan Hans De Long, 1979.
- Teknologi Pompa Hodaulik Ram. Buku
- Pentunjuk Untuk Pembuatan dan Pemasangan.
- Institut Teknologi Bandung, Bandung.
- Subramnya, K., 1993. Theory and
- Applications of Fluid Mechanis. Tata
- McGraw-Hill Publishing Company Limited,
- New Delhi.
- Munson, Bruce R., Young, Donald F. dan
- Okiishi, Theodore H., 1994. Fundamental of
- Fluid Mechanis. John Wiley & Sons, Inc.
- Canada
- Hicks Tyler G, dan Edward, 1996. Teknologi
- Pemakaian Pompa. Penerbit Erlangga,
- Jakarta.
- Suarda M, dan Wirawan, IKG, 2008. Kajian
- Eksperimental Pengaruh Tabung Udara
- Pada Head Tekan Pompa Hydram.Jurnal
- Ilmiah Teknik Mesin. Universitas Undayana,
- Bali
- Orianto, M, dan W.A. Pratikto, 1989.
- Mekanika Fluida 1. Penerbit BPFEYogyakarta,
- Yogyakarta.
- Panjaitan, Daniel Ortega. Sitepu, Tekad. 2012.
- Rancang Bangun Pompa Hidram dan
- Pengujian Pengaruh Variasi Tinggi Tabung
- Udara dan Panjang Pipa Pemasukan
- Terhadap Unjuk Kerja Pompa Hidram. Jurnal
- Ilmiah Departemen Teknik Mesin, Universitas
- Sumatera Utara.
- Gerhart, Philip M., and Gross, Richard J.,
- Fundamental of Fluid Mechanics.
- Addision-Wesley Publishing Company, USA
Referensi
Mara Made I, Susanto Rudi, dan S,Fane
Didin, 2012. Pengaruh Konfigurasi Tabung
Kompresor Terhadap Unjuk Kerja Pompa
Hidram. Jurnal Ilmiah Teknik Mesin.
Universitas Mataram, Mataram.
Hanafie Jahja, dan Hans De Long, 1979.
Teknologi Pompa Hodaulik Ram. Buku
Pentunjuk Untuk Pembuatan dan Pemasangan.
Institut Teknologi Bandung, Bandung.
Subramnya, K., 1993. Theory and
Applications of Fluid Mechanis. Tata
McGraw-Hill Publishing Company Limited,
New Delhi.
Munson, Bruce R., Young, Donald F. dan
Okiishi, Theodore H., 1994. Fundamental of
Fluid Mechanis. John Wiley & Sons, Inc.
Canada
Hicks Tyler G, dan Edward, 1996. Teknologi
Pemakaian Pompa. Penerbit Erlangga,
Jakarta.
Suarda M, dan Wirawan, IKG, 2008. Kajian
Eksperimental Pengaruh Tabung Udara
Pada Head Tekan Pompa Hydram.Jurnal
Ilmiah Teknik Mesin. Universitas Undayana,
Bali
Orianto, M, dan W.A. Pratikto, 1989.
Mekanika Fluida 1. Penerbit BPFEYogyakarta,
Yogyakarta.
Panjaitan, Daniel Ortega. Sitepu, Tekad. 2012.
Rancang Bangun Pompa Hidram dan
Pengujian Pengaruh Variasi Tinggi Tabung
Udara dan Panjang Pipa Pemasukan
Terhadap Unjuk Kerja Pompa Hidram. Jurnal
Ilmiah Departemen Teknik Mesin, Universitas
Sumatera Utara.
Gerhart, Philip M., and Gross, Richard J.,
Fundamental of Fluid Mechanics.
Addision-Wesley Publishing Company, USA