Main Article Content

Abstract

ABSTRAK

 

Energi listrik merupakan energi utama masyarakat pada era globalisasi. Perusahaan Listrik Nasional (PLN) masih belum bisa menjangkau daerah – daerah terpencil khususnya daerah kabupaten Bulungan yang memiliki banyak daerah terpencil. Masalah ini dapat diatasi dengan memanfaatkan anak sungai yang ada di kabupaten Bulungan sebagai sumber energi listrik. Penelitian ini dimulai dengan survey memilih 20 titik anak sungai yang akan diteliti di kabupaten Bulungan. Selanjutnya pengambilan data yaitu luas penampang sungai, kecepatan aliran sungai, dan tinggi jatuh air. Data ini akan dianalisis dengan menggunakan rumus agar memperoleh nilai daya teoritis yang dihasilkan oleh masing – masing sungai yang telah ditentukan. Hasil penelitian inimenunjukkan diantara 20 anak sungai yang diteliti hanya 2 anak sungai yang memiliki potensi yaitu sungai 9 dengan daya 5,5 kW dan sungai 14 dengan daya 8,5 kW. Hasil penelitian ini dapat dikembangkan lagi agar dapat bermanfaat bagi pengembangan daerah – daerah terpencil yang tidak terjangkau PLN.

 

Kata kunci : Daya, Energi Terbarukan, PLTMH

 

ABSTRACT

 

Electrical energy is the main energy of society in the era of globalization. Perusahaan Listrik Nasional (PLN) is still unable to reach remote areas, especially the Bulungan district which has many remote areas. This problem can be overcome by utilizing tributaries in Bulungan district as a source of electrical energy. This research began with a survey selecting 20 tributary points to be studied in Bulungan district. Furthermore, data collection was the cross-sectional area of the river, river flow velocity, and water fall height. This data was  analyzed using a formula in order to obtain the theoretical power value generated by each predetermined river. The results of this study indicatde that among the 20 tributaries studied, only 2 tributaries have potential, namely river 9 with a power of 5.5 kW and river 14 with a power of 8.5 kW. It is hoped that the results of this research can be further developed so that they can be useful for the development of remote areas that are not reached by PLN.

 

Keyword: PLTMH, Power,  Renewable Energy

Article Details

How to Cite
Romadhoni, W., Sulaiman, D., & Purnama, P. (2021). Analisis Potensi Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hydro Pada Anak Sungai di Bulungan. Jurnal Kumparan Fisika, 4(1), 61–66. https://doi.org/10.33369/jkf.4.1.61-66

References

  1. Setiawan Wie D, Imam Agung A. Perencanaan Dan Implementasi Prototipe Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hidro ( PLTMH ) PERENCANAAN DAN IMPLEMENTASI PROTOTIPE PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKRO HIDRO (PLTMH). J Tek Elektro. 2018;7(1):31–36.
  2. Hanggara I, Irvani H. POTENSI PLTMH (PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKRO HIDRO) DI KECAMATAN NGANTANG KABUPATEN. J Reka Buana. 2017;2(2):149–155.
  3. Anaza SO, Abdulazeez MS, Yisah YA, Yusuf YO, Salawu BU, Momoh SU. Micro Hydro-Electric Energy Generation- An Overview. Am J Eng Res. 2017;6(2):5–12.
  4. Córdoba AT, Reina DG, Gata PM. An Evolutionary Computational Approach for Designing Micro Hydro Power Plants. Energies. 2019;12:25.
  5. Erinofiardi, Gokhale P, Date A, Akbarzadeh A, Bismantolo P, Suryono AF, et al. A review on micro hydropower in Indonesia. Energy Procedia [Internet]. 2017;110:316–21. Available from: https://doi.org/10.1016/j.egypro.2017.03.146
  6. Sulaiman D, Romadhoni W, Arlina. Analisis Karakteristik Kelistrikan Campuran Belimbing Wuluh dan Jeruk Lemon Sebagai Sumber Listrik. J Teor dan Apl Fis. 2020;8(2):63–8.
  7. Kriswanto, Djufri SU. Perhitungan Daya Output PLTMH di Jalan Bintara Sungai Duren Jambi. J Electr Power Control Autom [Internet]. 2019;2(1):11–15. Available from: https://doi.org/10.33087/jepca.v2i1.24
  8. Suyanta, Puspitasari E, Maskuri. STUDI POTENSI DAN PEMANFAATAN ALIRAN AIR SUNGAI UNTUK PLTMH MENGGUNAKAN KINCIR SUDU BERSIRIP. J Ilm Teknol FST Undana. 2018;12(2):32–9.
  9. Hasanudin L, Lolok A, Balaka R, Kadir, Ode Amrul Hasan L, Aminur, et al. ANALISIS POTENSI DAYA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO (PLTMH) PADA SUNGAI BONE DI KECAMATAN PASIR PUTIH KABUPATEN MUNA. In: SEMINAR NASIONAL TEKNOLOGI TERAPAN INOVASI DAN REKAYASA (SNT2IR). 2019. p. 304–315.
  10. Saputra IWB, Weking AI, Jasa L. Mikro Hidro (PLTMH) Menggunakan Kincir Overshot Wheel. Makal Ilm Tek Elektro. 2017;16(2):48–54.
  11. Malhan P, Mittal M. Evaluation of different statistical techniques for developing cost correlations of micro hydro power plants. Sustain Energy Technol Assessments [Internet]. 2021;43:100904. Available from: https://doi.org/10.1016/j.seta.2020.100904
  12. Supu I, Jambonada N, Hakim, Indirahasiti, Sulastri D, Jaya I, et al. PROTOTIPE PEMBANGKIT LISTRIK MIKROHIDRO (PLTMh) DENGAN MEMANFAATKAN ALIRAN SUNGAI LATUPPA. J Din. 2016;7(2):42–48.
  13. Jawadz URH, Prasetijo H, Purnomo WH. STUDI POTENSI PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKRO HIDRO (PLTMH) DI ALIRAN SUNGAI DESA KEJAWAR BANYUMAS. Din Rekayasa. 2019;15(1):11–24.
  14. Gudukeya LK, Mbohwa C. Improving the Efficiencies of Pelton Wheel in Micro-Hydro Power Plants. In: Proceedings of the International Conference on Industrial Engineering and Operations Management. 2017. p. 1089–1100.
  15. Purnama A. PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO Studi Kasus : PLTMH Minggir pada saluran irigasi Minggir di Padukuhan Klagaran Desa Sendangrejo Kecamatan Minggir Kabupaten Sleman. J UNSA Prog. 2011;10(15):93–111.
  16. Norhadi A, Marzuki A, Wicaksono L, Yacob RA. STUDI DEBIT ALIRAN PADA SUNGAI ANTASAN KELURAHANSUNGAI ANDAI BANJARMASIN UTARA. J POROS Tek. 2015;7(1):7–14.