Main Article Content

Abstract

 Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan aktivitas humas, serta untuk mengetahui faktor-faktor pendukung serta penghambat dalam program acara “Greget Kampung dengan menggunakan model komunikasi massa oleh James E.Grunig. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara dan dokumentasi. Dengan teknik analisis data melalui pengumpulan, reduksi, penyajian serta penarikan kesimpulan dan uji validitas data. Hasil penelitian ini ditemukan bahwa (1) Humas Pemerintah Kota Yogyakarta bertindak sebagai konseptor dan penyelenggara, (2) Kekurangan yang terjadi pada tahapan pencarian fakta, perencanaan, komunikasi dan evaluasi, (3) Kegiatan promosi media publikasi humas belum efektif, (4) Jadwal tayang, intensitas penyangan, serta lembaga penyiaran masih perlu dikaji kembali, (5) Terdapat faktor pendukung seperti keterbukaan staf serta menjalin hubungan dengan pekerja seni dan production house, (6) Terdapat faktor terhambat seperti keterbatasan dana.

Keywords

Aktivitas Humas Pemerintah Kota Yogyakarta Greget Kampung

Article Details

How to Cite
Pamungkas, N. T., & Nurjanah, A. (2020). Aktivitas Humas Pemerintah Kota Yogyakarta dalam mempromosikan potensi kampung melalui program acara “Greget Kampung” pada tahun 2015-2016. Jurnal Kaganga: Jurnal Ilmiah Sosial Dan Humaniora, 4(1), 68–77. https://doi.org/10.33369/jkaganga.4.1.68-77

References

  1. Buku
  2. Belch, G. E., & Belch, M. A. (2004).
  3. Advertising and Promotion: An Integrated
  4. Marketing Communications Perspective,
  5. Sixth Edition. New York: McGraw-Hill.
  6. Bertens, K. (2009). Pengantar Etika Bisnis.
  7. Yogyakarta: Penerbit Kanisius.
  8. Eriyanto. (2011). Analisis Isi: Pengantar
  9. Metodologi untuk Penelitian Ilmu
  10. Komunikasi dan Ilmu-ilmu Sosial Lainnya.
  11. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
  12. Haryono, G. T. (2014). 20 Kunci Sukses
  13. Tony Fernandes. Yogyakarta: KOBIS
  14. (Komunitas Bisnis).
  15. Herdiansyah, H. (2014). Metodologi
  16. Penelitian Kualitatif: untuk Ilmu-ilmu
  17. Sosial. Jakarta: Salemba Humanika.
  18. Jefkins, F. (1995). Periklanan. Jakarta:
  19. Penerbit Erlangga.
  20. Krippendorff, K. (1991). Analisis Isi:
  21. Pengantar Teori dan Metodologi. Jakarta:
  22. Rajawali Pers.
  23. Moleong, L. J. (2000). Metodologi
  24. Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja
  25. Rosdakarya.
  26. Muktaf, Z. M. (2015). Periklanan: Sebuah
  27. Pendekatan Praktis. Yogyakarta: Buku
  28. Litera Yogyakarta.
  29. Prastowo, A. (2016). Memahami MetodeMetode Penelitian: Suatu Tinjauan Teoretis
  30. dan Praksis. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media.
  31. Shimp, T. A. (2003). Periklanan Promosi:
  32. Aspek Tambahan Komunikasi Pemasaran
  33. Terpadu, Edisi ke-5 Jilid 1. Jakarta: Penerbit
  34. Erlangga.
  35. Suryabrata, S. (2010). Metodologi
  36. Penelitian. Jakarta: PT. Raja Grafindo
  37. Persada.
  38. Jurnal
  39. Balakrishnan, B. K., Shuaib, A. S., Dousin,
  40. O., & Permarupan, P. (2012). The Impact Of
  41. Brand Placement And Brand Recall In
  42. Movies: Empirical Evidence From Malaysia.
  43. International Journal Of Management And
  44. Marketing Research , 41.
  45. Panda, T. K. (2004). Consumer Response to
  46. Brand Placement in Films: Role of Brand
  47. Congruity and Modality of Presentation in
  48. Bringing Attitudinal Change Among Consumers
  49. with Special Reference to Brand Placement in
  50. Hindi Films. South Asian Journal of
  51. Management , 11-12.
  52. Purnomo, Z. V. (2015). Product Placement:
  53. Film, Program Televisi, Video Games, Atau
  54. Musik? Jurnal Studi Manajemen , 104-105.
  55. Soba, M., & Aydin, M. (2013). Product
  56. Placement Efficiency in Marketing
  57. Communication Strategy. International Journal
  58. of Business and Management , 111-112.
  59. Tsai, M.-t., Liang, W.-k., & Liu, M.-L. (2007).
  60. The Effects of Subliminal Advertising on
  61. Consumer Attitudes and Buying Intentions.
  62. International Journal of Management , 3-14.
  63. Web
  64. Afp-Jiji. (2014). Product placement puts South
  65. Korean TV dramas on map.
  66. http://www.japantimes.co.jp/news/2014/06/22/w
  67. orld/product-placementputs-s-korean-soapsmap/#.WELiivlMrD0 (diakses pada tanggal 03
  68. Desember 2016 pukul 22.21)
  69. AirAsia Press Releases. (2016). AirAsia:
  70. Tourism Malaysia’s Participation in KBS
  71. Korean drama “On the Way to the Airport” new
  72. coorperation model.
  73. http://www.airasia.com/sg/en/pressreleases/airasia-Tourismmalaysia%27sparticipation-in-kbs-korean-drama-on-the-wayto-theairport-new-cooperation-model.page
  74. (diakses pada tanggal 04 Desember 2016 pukul
  75. 55)
  76. Khairunnisa. (2005). 53 Persen Pemirsa Nilai
  77. Iklan Televisi Membosankan.
  78. https://m.tempo.co/read/news/2005/03/03/05657
  79. /53-persen-pemirsanilai-iklan-televisimembosankan (diakses pada tanggal 03
  80. Desember 2016 pukul 19.30)
  81. —(2010). Product Placement in Movies and TV
  82. Series. http://m.kapanlagi.com/film/insighthollywood/product-placement-inmovies-and-tvseries.html (diakses pada tanggal 03 Desember
  83. pukul 21.32)
  84. —(2012). Tony ‘AirAsia’ Fernandes: Kuncinya
  85. Berbeda dan Fokus.
  86. http://m.bisnis.com/enterpreneur/read/20121127/
  87. /206/tony-air-asiafernandes-kuncinyaberbeda-dan-fokus (diakses pada tanggal 21
  88. Februari 2017 pukul 22.34 WIB)