Isi Artikel Utama
Abstrak
Pembangunan masjid yang dilaksanakan pada rezim Soeharto melalui Yayasan Amalbakti Muslim Pancasila (YAMP) dipimpin langsung oleh Presiden Soeharto pada masa Orde Baru (ORBA). Pembangunan masjid oleh YAMP juga terjadi di lingkungan kampus, karena masjid kampus maka jamaah masjidpun merupakan tiga golongan dari kampus yakni para dosen, para karyawan, dan mahasiswa-mahasiswi dan ideologi masjid selalu sesuai dengan watak dari para jamaah. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan bagaimana proses perubahan gerakan sampai pada ideologi Masjid kampus, yang mengalami pergantian kepengurusan dan kaitannya dengan pergerakan mahasiswa melalui organisasi keislaman baik di kampus maupun Organisasi Eksternal Kampus (OMEK). Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif ekploratif.Teknik pengumpulan data dilakukan melalui proses observasi, wawancara dan dokumentasi guna mendapatkan berbagai informasi mengenai sejarah masjid sampai pada perubahan apa yang terjadi dan bagaimana prose perubahan tersebut. Sumber data diperoleh dari banyak informan yang mengetahui danmenyaksikan sejarah dan perubahan masjid kampus, serta para aktor yang melakukan gerakan di Masjid DU dengan menggunakan metode snowball sampling. Teori gerakan sosial, teori agama dari Peter L. Berger, teori hegemoni dari Gramcsi menjadi alat bantu analisis masalah dan telaah data penelitian. Penelitian menghasilkan informasi bahwa masjid kampus yang kian hari dipimpin dan digerakkan oleh kader LDK yang merupakan kader KAMMI, kondisi ini menyebabkan masjid kampus identik dengan simbol atau identitas KAMMI dan sejarah YAMP mulai “runtuh”.
Kata Kunci : Masjid Kampus, YAMP, dan KAMMI.
Rincian Artikel
The Copyright noticeof the Jurnal Sosiologi Nusantara (JSN) is as follows :
The author who submits the manuscript must understand and agree that the copyrights published are held by Jurnal Sosiologi Nusantara. Copyright includes rights to reproduce, distribute and sell every part of journal articles in all forms and media. This is for download the copyright transfer form for signed by the corresponding author. All articles published Open Access will be immediately and permanently free for everyone to read and download. We are continuously working with our author communities to select the best choice of license options, currently being defined for this journal as follows:
• Creative Commons Attribution-ShareAlike (CC BY-SA)
Jurnal Sosiologi Nusantara is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Then, you are free to:
- Share — copy and redistribute the material in any medium or format
- Adapt — remix, transform, and build upon the material
for any purpose, even commercially. The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms.
Referensi
- Abdullah, Taufik. 1988. Tradisi dan Kebangkitan Islam di Asia Tenggara. Jakarta: LP3ES.
- Abdurrahman, Moeslim. 2003. Islam Sebagai Kritik Sosial. Jakarta: Erlangga.
- Andries, Flavius. 2012. “Gerakan Masjid Kampus UGM dan UIN Sunan Kalijaga Dalam Memahami Politik Nasional”. Yogyakarta: Jurnal Analisa 19(2).
- Berger, L. Peter. 1991. Langit Suci, Agama Sebagai Realitas Sosial. Jakarta: LP3ES.
- Cahyono, Imam. 2007. Malacak Akar Ideologi Gerakan Mahasiswa Islam Indonesia. Jurnal Inti Indonesia.
- HM, Soeharto. 2013. 999 Masjid Yayasan Amal Bakti Muslim Pancasila. Artikel YAMP.
- Horton, Paul dan Hunt, Chester. 1990. Sosiologi Jilid 2 Edisi Enam. Jakarta: Erlangga.
- Rosada, Albaz, dkk. 2007. Risalah Manajemen Dakwah Kampus. Bandung: Gamais Press.
- Soekamto, Aga. 2001. Membumikan Ikhwanul Muslimin: Studi Analisis atas Proses Internasionalisasi Gerakan Ikhwan. Solo: Era Intermedia.
Referensi
Abdullah, Taufik. 1988. Tradisi dan Kebangkitan Islam di Asia Tenggara. Jakarta: LP3ES.
Abdurrahman, Moeslim. 2003. Islam Sebagai Kritik Sosial. Jakarta: Erlangga.
Andries, Flavius. 2012. “Gerakan Masjid Kampus UGM dan UIN Sunan Kalijaga Dalam Memahami Politik Nasional”. Yogyakarta: Jurnal Analisa 19(2).
Berger, L. Peter. 1991. Langit Suci, Agama Sebagai Realitas Sosial. Jakarta: LP3ES.
Cahyono, Imam. 2007. Malacak Akar Ideologi Gerakan Mahasiswa Islam Indonesia. Jurnal Inti Indonesia.
HM, Soeharto. 2013. 999 Masjid Yayasan Amal Bakti Muslim Pancasila. Artikel YAMP.
Horton, Paul dan Hunt, Chester. 1990. Sosiologi Jilid 2 Edisi Enam. Jakarta: Erlangga.
Rosada, Albaz, dkk. 2007. Risalah Manajemen Dakwah Kampus. Bandung: Gamais Press.
Soekamto, Aga. 2001. Membumikan Ikhwanul Muslimin: Studi Analisis atas Proses Internasionalisasi Gerakan Ikhwan. Solo: Era Intermedia.