Main Article Content
Abstract
ABSTRAK
Telah dilakukan eksperimen hukum Bernoulli pada fenomena bejana berlubang dengan bantuan aplikasi tracker. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan pengaruh diameter lubang kebocoran terhadap laju penurunan air (v1) dan menentukan pengaruh kecepatan penurunan cairan di permukaan bejana (v1) terhadap kecepatan cairan yang mengalir dari lubang kebocoran bejana (v2), menggunakan bantuan aplikasi tracker, ditinjau dari segi eksperimen. Penelitian ini dilakukan sebanyak lima kali pada diameter lubang kebocoran yang berbeda-beda yaitu 0,5 cm, 1,0 cm, 1,5 cm, 2,0 cm, dan 2,5 cm, dengan diameter bejana 15 cm. Video yang dihasilkan dari rekaman kebocoran air kemudian ditrack menggunakan aplikasi tracker untuk mendapatkan nilai h1 persatuan waktu. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini adalah ditemukannya hubugan antara laju penurunan air dan diameter lubang kebocoran, yaitu semakin besar diameter lubang kebocoran, semakin besar juga laju penurunan air yang terjadi pada permukaan bejana dan diperoleh hubungan antara kecepatan penurunan air (kecepatan efflux) dan kecepatan mengalirnya air pada lubang kebocoran yaitu semakin besar kecepatan efflux semakin besar pula laju kebocoran air pada sisi bejana.
Kata kunci: Persamaan Bernoulli, aplikasi tracker, kecepatan efflux.
ABSTRACT
Bernoulli's law experiment has been carried out on the phenomenon of hollow vessels with the help of a tracker application. This study aims to determine the effect of the diameter of the leak hole on the rate of water reduction (v1) and determine the effect of the velocity of the liquid on the surface of the vessel (v1) on the velocity of the liquid flowing from the leak hole (v2), using the help of a tracker application, in terms of experiments . This research was conducted five times at different diameters of the leak holes, namely 0.5 cm, 1.0 cm, 1.5 cm, 2.0 cm, and 2.5 cm, with a vessel diameter of 15 cm. The video generated from the water leak recording is then tracked using the tracker application to get the h1 value per unit of time. The results obtained from this study were found a relationship between the rate of decrease in water and the diameter of the leak hole, namely the larger the diameter of the leak hole, the greater the rate of water reduction that occurred on the surface of the vessel and a relationship was obtained between the speed of water reduction (efflux speed) and the flow rate. water in the leak hole, namely the greater the efflux velocity, the greater the rate of water leakage on the side of the vessel.
Keywords— Bernoulli equation, tracker app, efflux speed.
Article Details
Copyright (c) 2022 Hindaresmi, Moh. Toifur

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish in this journal agree with the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
- This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
• Creative Commons Attribution-ShareAlike (CC BY-SA)
Jurnal Kumparan Fisika is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
- Giancoli. Fisika Dasar Jilid I. Jakarta: Erlangga; 2014.
- Abdullah. Fisika Dasar Jilid I. Bandung: Institut Teknologi Bandung; 2017.
- Tipler PA. Fisika untuk Sains dan Teknik. Jakarta: Erlangga; 1998.
- Sears FW, Zemansky MW, Young HD. University Physics. London: Addison Wesley Publishing Company; 1984.
- Serway R, A., John W. Fisika untuk Sains dan Teknik. Jakarta: Salemba Teknika; 2009.
- Halliday D, Resnick R. Fisika. Jakarta: Erlangga; 1985.
- Tipler PA. Fisika Edisi Ketiga Jilid I. Jakarta: Erlangga; 1998.
- Giancoli DC. Fisika. Jakarta: Erlangga; 1998.
- Halliday D, Rasnick, Robert. Dasar-Dasar Fisika. Tangerang: Binarupa Aksara; 1991.
- Young HD, Freedman RA. Fisika Universitas. Jakarta: Erlangga; 2002.
- Kemendikbud. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Badan Pengembangan dan Perbukuan; 2008.
- Fahrizal Eko Setiono, Sar S, Parmi S. Problem Based Learning dalam Pembelajaran Fisika meggunakan Simulation Based Laboratory (SBL) dan Video Based Learning (VBL. J Mater dan Pembelajaran Fis. 2012;2:25–36.
- Habibbulloh M, Madlazim M. Penerapan Metode Video Analisis Video Tracker dalam Pembelajaran Fisika. J Penelit Fis dan Apl. 2014;4(1):15–22.
- Ramadhan Y, Ramelan, Sumbodo W. Pengembangan Media Pembelajaran Pengukuran Rugi Aliran Fluida Cair dalam Pipa Venturi. J Mech Eng Learn. 2014;3(2):115–24.
References
Giancoli. Fisika Dasar Jilid I. Jakarta: Erlangga; 2014.
Abdullah. Fisika Dasar Jilid I. Bandung: Institut Teknologi Bandung; 2017.
Tipler PA. Fisika untuk Sains dan Teknik. Jakarta: Erlangga; 1998.
Sears FW, Zemansky MW, Young HD. University Physics. London: Addison Wesley Publishing Company; 1984.
Serway R, A., John W. Fisika untuk Sains dan Teknik. Jakarta: Salemba Teknika; 2009.
Halliday D, Resnick R. Fisika. Jakarta: Erlangga; 1985.
Tipler PA. Fisika Edisi Ketiga Jilid I. Jakarta: Erlangga; 1998.
Giancoli DC. Fisika. Jakarta: Erlangga; 1998.
Halliday D, Rasnick, Robert. Dasar-Dasar Fisika. Tangerang: Binarupa Aksara; 1991.
Young HD, Freedman RA. Fisika Universitas. Jakarta: Erlangga; 2002.
Kemendikbud. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Badan Pengembangan dan Perbukuan; 2008.
Fahrizal Eko Setiono, Sar S, Parmi S. Problem Based Learning dalam Pembelajaran Fisika meggunakan Simulation Based Laboratory (SBL) dan Video Based Learning (VBL. J Mater dan Pembelajaran Fis. 2012;2:25–36.
Habibbulloh M, Madlazim M. Penerapan Metode Video Analisis Video Tracker dalam Pembelajaran Fisika. J Penelit Fis dan Apl. 2014;4(1):15–22.
Ramadhan Y, Ramelan, Sumbodo W. Pengembangan Media Pembelajaran Pengukuran Rugi Aliran Fluida Cair dalam Pipa Venturi. J Mech Eng Learn. 2014;3(2):115–24.