Main Article Content
Abstract
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif untuk mengetahui kesalahan apa saja yang dilakukan peserta didik dalam menyelesaikan soal matematika pokok bahasan pola bilangan kelas VIII SMP IT Ma’had Rabbani Bengkulu Tengah Tahun ajaran 2019/2020. Sebanyak 30 peserta didik kelas VIII dipilih sebagai subjek penelitian ini. Instrumen dan teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar tes. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bentuk kesalahan yang dilakukan peserta didik dalam menyelesaikan soal tentang pola bilangan yaitu : a) kesalahan menentukan pola bilangan persegi berdasarkan barisan dilakukan oleh 63,33% peserta didik, b) kesalahan menentukan pola bilangan persegi berdasarkan gambar dilakukan oleh 63,33% peserta didik, c) kesalahan dalam menentukan rumus pola bilangan persegi dilakukan oleh 33,33% peserta didik, d) kesalahan menentukan pola bilangan persegi panjang berdasarkan barisan dilakukan oleh 83,33% peserta didik, e) kesalahan menentukan pola bilangan persegi panjang berdasarkan gambar dilakukan oleh 70% peserta didik, f) kesalahan dalam menentukan rumus pola bilangan persegi panjang dilakukan oleh 43,33% peserta didik, g) kesalahan menentukan pola bilangan segitiga berdasarkan barisan dilakukan oleh 63,33% peserta didik, h) kesalahan menentukan pola bilangan segitiga berdasarkan gambar dilakukan oleh 93,33% peserta didik, i) kesalahan dalam menentukan rumus pola bilangan persaegi dilakukan oleh 53,33% peserta didik.
Kata Kunci : Analisis, Deskriptif, Kesalahan, Pola Bilangan.
Article Details
Copyright (c) 2022 Gatot Widyo Utomo, Nurul Astuty Yensy, Hanifah Hanifah, Elwan Stiadi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the Jurnal Penelitian Pembelajaran Matematika Sekolah agrees to the following terms:
Author retains the copyright and grants the Journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
Submission of a manuscript implies that the submitted work has not been published before (except as part of a thesis or report, or abstract); that it is not under consideration for publication elsewhere; that its publication has been approved by all co-authors. If and when the manuscript is accepted for publication, the author(s) still hold the copyright and retain publishing rights without restrictions. For the new invention, authors are suggested to manage its patent before published. The license type is CC-BY-SA 4.0.
Jurnal Penelitian Pembelajaran Matematika Sekolah is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
- Abdurrahman, Mulyono. 2012. Anak Berkesulitan Belajar. Jakarta: Asdi Mahasatya
- Afandi, Muhammad dkk. 2013. Model Dan Metode Pembelajaran Di Sekolah. Semarang : UNISSULA PRESS.
- Agustiva, dkk. 2016. Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Statistika Pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 4 Kendari. Jurnal Pendidikan Matematika. Vol.4, No.1
- Arikunto, S. 2013. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
- Abdurrahman. 2013. Belajar dan Pembelajaran. Bandung : Alfabeta
- Danim, S. 2013. Pengantar Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
- Dimyanti dan Mudjiono. 2006. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta
- Hanik, Asti. 2015. Faktor-faktor Penyebab Kesulitan Belajar Pengolahan Makanan Koninental Siswa Kelas XI Di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 3 Wonosari. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta
- Hendriana, Heris dan Utara Soemarmo. 2014. Penilaian Pembelajaran Matematika. Bandung: Refika Aditama
- Isrok’atun dan Amelia Rosmala. 2018. Model-Model Pembelajaran Matematika. Jakarta : PT Bumi Aksara.
- Jakni. 2016. Metodelogi Penelitian Eksperimen Bidang Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
- Jihad, Asep dan Abdul Haris. 2013. Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Multi Pressindo.
- Juliant, Aditya. 2016. Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Pada Materi Pola Bilangan Ditinjau dari Kemampuan Matematika Siswa. Jurnal
- Jumini, Muhamad. 2018. Analisis Kesalahan Dalam Menyelesaikan Soal-Soal Pola Bilangan Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 14 Ambon. Jurnal
- Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan. 2017. Matematika Untuk SMP/MTs Kelas VIII Semester 2 Edisi Revisi. Jakarta: Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan.
- Komalasari, Kokom. 2017. Pembelajaran Kontekstual Formula dan Aplikasi. Bandung: PT. Refika Aditama
- Lestari,Karunia Eka dan Mokhammad Ridwan Yudhanegara. 2017. Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung : Reflika Aditama
- Marion. 2015. Desain Pembelajaran Pola Bilangan Menggunakan Model Jaring Laba-Laba Di SMP. Jurnal Pendidikan. Vol.45, No.1
- Offirstson, Topic. 2014. Aktivitas Pembelajaran Matematika Melalui Inkuiri Dengan Berbantuan Software Cinderella. Yogyakarta : Deepublish.
- Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 103 Tahun 2014 Tentang Pembelajaran
- Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 Tentang Standar Isi
- Rahayu, Sri. 2018. Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Matematika Materi Pokok Pola Bilangan Di SMP Negeri Remban Kelas VIII Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2018/2019. Jurnal
- R. Soedjaji. 2000. Kiat Pendidikan Matematika Indonesia. Jakarta: Dep. Pendidikan Matematika
- Sisdiknas, 2007. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 22 Tahun 2006 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Elsam.
- Sahriah, Sitti. 2012. “ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA MATERI OPERASI PECAHAN BENTUK ALJABAR KELAS VIII SMP NEGERI 2 MALANG.” Jurnal Pendidikan Eksakta.
- Slameto. 2010. Belajar dan Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta
- Sudjana, Nana. 2011. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung : PT. Remaja Rosdakarya.
- Sudjiono, Anas. 2011. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada
- Trianto. 2011. Model Pembelajaran Terpadu, Formula, Strategi dan Implementasinya Dalam Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Jakarta: Bumi Aksara.
- Undang-Undang No.20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional
- Vitasari, Nila, dan Trisniawati. 2017. Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Mahapeserta didik PGSD Universitas Sarjanawiyata Tamanpeserta didik Melalui Problem Posing. Jurnal Taman Cendekia. 1 (2) : 78 – 86.
- Widdiharto,Rachmadi. 2008. Diagnosis Kesulitan Belajar Matematika SMP dan Alternatif Proses Remedinya. Yogyakarta: PPPPTK Matematika
- Yensy, Nurul. 2018. Diagnosis Kesalahan Mahasiswa Dalam Menyelesaikan Soal Perhitungan Peluang Pada Matakuliah Statistik Matematika. Jurnal Pendidikan Eksakta. Vol.2, No.4
References
Abdurrahman, Mulyono. 2012. Anak Berkesulitan Belajar. Jakarta: Asdi Mahasatya
Afandi, Muhammad dkk. 2013. Model Dan Metode Pembelajaran Di Sekolah. Semarang : UNISSULA PRESS.
Agustiva, dkk. 2016. Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Statistika Pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 4 Kendari. Jurnal Pendidikan Matematika. Vol.4, No.1
Arikunto, S. 2013. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Abdurrahman. 2013. Belajar dan Pembelajaran. Bandung : Alfabeta
Danim, S. 2013. Pengantar Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
Dimyanti dan Mudjiono. 2006. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta
Hanik, Asti. 2015. Faktor-faktor Penyebab Kesulitan Belajar Pengolahan Makanan Koninental Siswa Kelas XI Di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 3 Wonosari. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta
Hendriana, Heris dan Utara Soemarmo. 2014. Penilaian Pembelajaran Matematika. Bandung: Refika Aditama
Isrok’atun dan Amelia Rosmala. 2018. Model-Model Pembelajaran Matematika. Jakarta : PT Bumi Aksara.
Jakni. 2016. Metodelogi Penelitian Eksperimen Bidang Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
Jihad, Asep dan Abdul Haris. 2013. Evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Multi Pressindo.
Juliant, Aditya. 2016. Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Pada Materi Pola Bilangan Ditinjau dari Kemampuan Matematika Siswa. Jurnal
Jumini, Muhamad. 2018. Analisis Kesalahan Dalam Menyelesaikan Soal-Soal Pola Bilangan Pada Siswa Kelas VIII SMP Negeri 14 Ambon. Jurnal
Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan. 2017. Matematika Untuk SMP/MTs Kelas VIII Semester 2 Edisi Revisi. Jakarta: Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan.
Komalasari, Kokom. 2017. Pembelajaran Kontekstual Formula dan Aplikasi. Bandung: PT. Refika Aditama
Lestari,Karunia Eka dan Mokhammad Ridwan Yudhanegara. 2017. Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung : Reflika Aditama
Marion. 2015. Desain Pembelajaran Pola Bilangan Menggunakan Model Jaring Laba-Laba Di SMP. Jurnal Pendidikan. Vol.45, No.1
Offirstson, Topic. 2014. Aktivitas Pembelajaran Matematika Melalui Inkuiri Dengan Berbantuan Software Cinderella. Yogyakarta : Deepublish.
Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 103 Tahun 2014 Tentang Pembelajaran
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 Tentang Standar Isi
Rahayu, Sri. 2018. Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Matematika Materi Pokok Pola Bilangan Di SMP Negeri Remban Kelas VIII Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2018/2019. Jurnal
R. Soedjaji. 2000. Kiat Pendidikan Matematika Indonesia. Jakarta: Dep. Pendidikan Matematika
Sisdiknas, 2007. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 22 Tahun 2006 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Elsam.
Sahriah, Sitti. 2012. “ANALISIS KESALAHAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA MATERI OPERASI PECAHAN BENTUK ALJABAR KELAS VIII SMP NEGERI 2 MALANG.” Jurnal Pendidikan Eksakta.
Slameto. 2010. Belajar dan Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta
Sudjana, Nana. 2011. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung : PT. Remaja Rosdakarya.
Sudjiono, Anas. 2011. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada
Trianto. 2011. Model Pembelajaran Terpadu, Formula, Strategi dan Implementasinya Dalam Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Jakarta: Bumi Aksara.
Undang-Undang No.20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional
Vitasari, Nila, dan Trisniawati. 2017. Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Mahapeserta didik PGSD Universitas Sarjanawiyata Tamanpeserta didik Melalui Problem Posing. Jurnal Taman Cendekia. 1 (2) : 78 – 86.
Widdiharto,Rachmadi. 2008. Diagnosis Kesulitan Belajar Matematika SMP dan Alternatif Proses Remedinya. Yogyakarta: PPPPTK Matematika
Yensy, Nurul. 2018. Diagnosis Kesalahan Mahasiswa Dalam Menyelesaikan Soal Perhitungan Peluang Pada Matakuliah Statistik Matematika. Jurnal Pendidikan Eksakta. Vol.2, No.4