Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan guru dalam merancang, melaksanakan dan meningkatkan hasil pembelajaran Tematik dengan pendekatan CLIL di Kelas IV MIN Kota Bengkulu. Penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas menggunakan 2 siklus, setiap siklus terdiri dari perencanaan, observasi, tindakan dan refleksi. Data penelitian adalah pembelajaran dan hasil pembelajaran Tematik.  Data diambil melalui metode wawancara, dokumentasi, dan observasi, instrumen yang digunakan adalah lembaran observasi dan tes. Data dianalisis dengan rumus persentase.  Hasil penelitian menyimpulkan: 1) guru belum terampil merumuskan indikator dari kompetensi dasar, 2) guru belum terampil merumuskan tujuan pembelajaran, 3) guru belum terampil mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang menggali kemampuan siswa yang menggiring ke materi pembelajaran, 4) penerapan pendekatan CLIL dapat mengaktifkan siswa dalam pembelajaran, dan 5) pendekatan CLIL dapat mendekatkan siswa dengan lingkungan serta mengasah kemampuan komunikasi siswa.  

Keywords

efektivitas pembelajaran Tematik CLIL

Article Details

How to Cite
Muktadir, A. M. (2019). Efektivitas Pembelajaran Tematik di Kelas IV MIN Bengkulu Dengan Pendekatan Clil. Jurnal Pembelajaran Dan Pengajaran Pendidikan Dasar, 2(1), 107–119. https://doi.org/10.33369/dikdas.v2i1.9010

References

  1. Abidin, Yunus. 2012. Pembelajaran Bahasa Berbasis Pendidikan Karakter. Bandung: Refika Aditama.
  2. Arikunto, Suharsimi. 2009. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.
  3. Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa. 2015. Gerakan Literasi Bangsa untuk Membentuk Budaya Literasi. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.
  4. Depdiknas. 2009. Tematik. Jakarta: Depdiknas
  5. Dirjen Dikdas. 2016. Panduan Gerakan Literasi Sekolah di Sekolah Dasar. Jakarta: Dirjendikdas.
  6. Hernawan, Asep Herry. 2005. Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: UT.
  7. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan RI. 2014. Kurikulum 2013 untuk Sekolah Dasar. Jakarta: Kemendikbud.
  8. --------, 2014. Panduan Teknis Penyusunan RPP. Jakarta: Kemendikbud.
  9. --------, 2014. Kurikulum 2013 untuk Sekolah Dasar. Jakarta: Kemendikbud.
  10. --------, 2014. Panduan Pelajaran Tematik. Jakarta: Kemendikbud.
  11. Mars, D. 1994. Bilingual Education & Content and Language Integrated Learning. International Association for Cross-cultural Communication, Language Teaching in The Member States of European Union. Paris: University of Sorbonne.
  12. Trianto. Agus. 2014. Buku Guru Bahasa Indonesia. Jakarta: Dikbud.
  13. Amalia, Barokah. 2015. “Studi Deskripsi Tentang Kemampuan Guru dalam Melaksanakan Pembelajaran Tematik Berdasarkan Kurikulum 2013 pada Siswa Kels IV SDN 01 Kota Bengkulu.” Prosiding Seminar Nasional 2015, ISBN: 978-602-8043-48-9.
  14. Gopal, Ravi. 2005. “Indigenous Environmental Knowledge in Formal Education”. Jurnal Penyelidikan MPBL, Jilid 6
  15. Hasnawati & Endang W.W. “Upaya Peningkatan Mutu Proses dan Hasil Belajar dalam Pembelajaran Tematik.” Prosiding Seminar Nasional 2015, ISBN: 978-602-8043-48-9.
  16. Maryam. 2016. “Meningkatkan Prestasi Belajar IPA melalui Pedekatan Tematik paa Siswa Kelas I SDN 01 Selupu Rejang.” Prosiding Seminar Nasional Pendidikan 2016, ISBN: 978-602-8043-55-7.
  17. Nady F.A. 2015. “Studi Deskripsi Pembelajaran Tematik dengan Menerapkan Pendekatan Saintifik di Kelas IV SDN 01 Kota Bengkulu.” Prosiding Seminar Nasional 2015, ISBN: 978-602-8043-48-9.
  18. Nurhanika. 2016. “Studi Deskriptif Pembelajaran Tematik Pendekatan Scientifik Kelas IB SDN Kota Bengkulu.” Prosiding Seminar Nasional Pendidikan 2016, ISBN: 978-602-8043-55-7.
  19. http://badanbahasa.kemdikbud.go.id/lamanbahasa/berita/1891/Gerakan%20Literas%20Bangasa%20 untuk%20Membentuk%20Budaya
  20. %20Literasi/.
  21. Putra, Madya, Andi. (2015). “Krisis Minat Baca, Indonesia dalam Masalah”.
  22. http://m.kompasiana.com/andimadyaputra/krisis-minat-baca-indonesiadalam-masalah_5535a3d66ea8342512da42d2.