Isi Artikel Utama
Abstrak
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan instrumen tes keterampilan pemecahan masalah peserta didik yang valid dan reliabel pada konsep usaha dan energi. Penelitian ini dilakukan dengan model pengembangan 4D yang terdiri dari tahap define, design, develop, dan disseminate. Hasil uji validasi oleh ahli dan praktisi ditinjau dari aspek materi, aspek konstruksi, dan aspek bahasa. Berdasarkan hasil uji validasi ahli diperoleh presentase skor 94.23% untuk aspek materi, 89.00% untuk aspek konstruksi, 80.00% untuk aspek bahasa dan berdasarkan uji validasi praktisi di peroleh presentase skor 97.95% untuk aspek materi, 96.00% untuk aspek konstruksi, 92.50% untuk aspek bahasa serta dinyatakan valid pada uji validasi empiris dengan reliabilitas 0,839805 kategori tinggi pada uji terbatas. Berdasarkan hasil penelitian tersebut, dapat disimpulkan instrumen tes yang dikembangkan telah valid dan reliabel.
Kata Kunci: Instrumen tes, Keterampilan Pemecahan Masalah, Usaha (Kerja) dan Energi
ABSTRACT
This research was aimed to develop test instrument that was valid and reliable for student problem solving skills on the concept of work and energy. This research was conducted with a 4D development model which consisted of define, design, develop, and disseminate. Validation tests by experts and practitioners were in terms of material aspects, construction aspects, and language aspects. Based on the results of expert validation tests, the percentage score of 94.23% was obtained for material aspects, 89.00% for construction aspects, 80.00% for language aspects and based on practitioners' validation test the scores were 97.95% for material aspects, 96.00% for construction aspects, 92.50% for aspects language and stated as valid in the empirical validation test with a reliability of 0.839805 in high category on the limited test. So it could be concluded that the test instrument was valid and reliable.
Keywords: Test instruments, Problem Solving Skills, Work and Energy
Rincian Artikel
Authors who publish in this journal agree with the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
- This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
• Creative Commons Attribution-ShareAlike (CC BY-SA)
Jurnal Kumparan Fisika is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Referensi
- Sutarno., Setiawan, A., Suhandi, A., Kaniawati, I., dan Putri, D. H., 2017, Keterampilan pemecahan masalah dalam pembelajaran bandul fisis menggunakan model problem solving virtual laboratory, Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi, No. 2, Vol. 3, hal. 164-172.
- Sagita,, I., Medriati, R., dan Purwanto, A., 2018, Penerapan creative problem solving model untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah fisika siswa kelas XI MIA 4 MAN 2 Kota Bengkulu, Jurnal Kumparan Fisika, No. 3, Vol. 1, Hal. 1-6.
- Hidayat, S. R., Setyadin, A. H., Hermawan, Kaniawati, I., Suhendi, E., Siahaan, P., dan Samsudin, A., 2017, Pengembangan Instrument Tes Keterampilan Pemecahan Masalah Pada Materi Getaran, Gelombang, dan Bunyi, Jurnal Penelitian & Pengembangan Pendidikan Fisika, No. 2, Vol. 3, hal. 157-166.
- Heller, K. dan Heller, P., 2010, Cooverative Problem Solving in Physics, A User's Manual, Minnesota.
- Kemendikbud., 2017, Modul Penyusun Soal Higher Order Thinking Skill, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta.
- Kemendikbud. 2016. Permendikbud No. 24 tentang KI dan KD SMA-MA. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta.
- Mulyatiningsih, E., 2014, Metode Penelitian Terapan Bidang Pendidikan, Alfabeta, Bandung.
- Sugiyono, 2017, Metode Penelitian dan Pengembangan, Alfabeta, Bandung.
- Yulia, I., Connie, dan Risdianto, E., 2018,. Pengembangan LKPD berbasis inquiry berbantuan simulasi PhET untuk meningkatkan penguasaan konsep gelombang cahaya di KELAS XI MIPA SMA N 2 Kota Bengkulu, Jurnal Kumparan Fisika, No. 3, Vol. 1, hal. 64-70.
- Arikunto, S., 2011, Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan, Bumi Aksara, Jakarta.
- Jihad, A. dan Haris, A., 2012, Evaluasi Pembelajaran, Multi Presindo, Yogyakarta.
- Rofiah, E., Aminah, N. S., & Ekawati, E. Y. (2013). Penyusunan instrument tes kemampuan berpikir tingkat tinggi fisika pada siswa SMP, Jurnal Pendidikan Fisika, No. 2, Vol. 1, hal. 17-22.
- Pradugawati, D., Diantoro, M., dan Sutop, 2016, Kemampuan Penyelesaian Masalah Siswa SMA pada Materi Usaha dan Energi, Prosiding Seminar Pendidikan IPA Pascasarjana UM, Vol. 1, hal. 146-153.
Referensi
Sutarno., Setiawan, A., Suhandi, A., Kaniawati, I., dan Putri, D. H., 2017, Keterampilan pemecahan masalah dalam pembelajaran bandul fisis menggunakan model problem solving virtual laboratory, Jurnal Pendidikan Fisika dan Teknologi, No. 2, Vol. 3, hal. 164-172.
Sagita,, I., Medriati, R., dan Purwanto, A., 2018, Penerapan creative problem solving model untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah fisika siswa kelas XI MIA 4 MAN 2 Kota Bengkulu, Jurnal Kumparan Fisika, No. 3, Vol. 1, Hal. 1-6.
Hidayat, S. R., Setyadin, A. H., Hermawan, Kaniawati, I., Suhendi, E., Siahaan, P., dan Samsudin, A., 2017, Pengembangan Instrument Tes Keterampilan Pemecahan Masalah Pada Materi Getaran, Gelombang, dan Bunyi, Jurnal Penelitian & Pengembangan Pendidikan Fisika, No. 2, Vol. 3, hal. 157-166.
Heller, K. dan Heller, P., 2010, Cooverative Problem Solving in Physics, A User's Manual, Minnesota.
Kemendikbud., 2017, Modul Penyusun Soal Higher Order Thinking Skill, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta.
Kemendikbud. 2016. Permendikbud No. 24 tentang KI dan KD SMA-MA. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Jakarta.
Mulyatiningsih, E., 2014, Metode Penelitian Terapan Bidang Pendidikan, Alfabeta, Bandung.
Sugiyono, 2017, Metode Penelitian dan Pengembangan, Alfabeta, Bandung.
Yulia, I., Connie, dan Risdianto, E., 2018,. Pengembangan LKPD berbasis inquiry berbantuan simulasi PhET untuk meningkatkan penguasaan konsep gelombang cahaya di KELAS XI MIPA SMA N 2 Kota Bengkulu, Jurnal Kumparan Fisika, No. 3, Vol. 1, hal. 64-70.
Arikunto, S., 2011, Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan, Bumi Aksara, Jakarta.
Jihad, A. dan Haris, A., 2012, Evaluasi Pembelajaran, Multi Presindo, Yogyakarta.
Rofiah, E., Aminah, N. S., & Ekawati, E. Y. (2013). Penyusunan instrument tes kemampuan berpikir tingkat tinggi fisika pada siswa SMP, Jurnal Pendidikan Fisika, No. 2, Vol. 1, hal. 17-22.
Pradugawati, D., Diantoro, M., dan Sutop, 2016, Kemampuan Penyelesaian Masalah Siswa SMA pada Materi Usaha dan Energi, Prosiding Seminar Pendidikan IPA Pascasarjana UM, Vol. 1, hal. 146-153.