Isi Artikel Utama

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kemampuan berpikir kreatif siswa dan kendala yang dihadapi siswa dalam menyelesaikan soal open-ended materi segitiga dan segiempat kelas VIII SMP N 11 Kota Bengkulu. Jenis penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VIII A sebanyak 32 orang. Pengumpulan data menggunakan tes soal open-ended dan wawancara. Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah reduksi data, display data, dan verifikasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kemampuan berpikir kreatif siswa pada materi segitiga dan segiempat kelas VIII A SMP N 11 Kota Bengkulu berada pada tingkat kreatif (45%). Dimana rata-rata indikator kemampuan berpikir kreatif yang dicapai di yaitu, fluency (99%). flexibility (48%), originality (29%), dan elaboration (55%). Sedangkan kendala yang dihadapi siswa dalam menyelesaikan soal kemampuan berpikir kreatif yaitu siswa kurang mampu memunculkan cara lain dalam menjawab soal, siswa mengalami kesulitan dalam menyelesaikan soal dengan cara yang unik, serta siswa masih salah dalam menafsirkan maksud dari soal.

Rincian Artikel

Cara Mengutip
Aprilia, N., Rahimah, D., Utari, T., Stiadi, E., & Lestary, R. (2024). ANALISIS KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL OPEN-ENDED MATERI SEGITIGA DAN SEGIEMPAT. JP2MS, 8(3), 327–337. https://doi.org/10.33369/jp2ms.8.3.327-337

Referensi

  1. Akhirman, R., & Ma’rifah, N. (2019). Peningkatan kemampuan berpikir kreatif matematik melalui penerapan pembelajaran kooperatif tipe tai dan soal open-ended. Jurnal Pendidikan Maateamtika, 4(1), 36–34. https://doi.org/https://doi.org/10.33369/jpmr.v4i1.7527
  2. Amelia, R., Aripin, U., & Hidayani, N. (2018). Analisis kemampuan berpikir kreatif matematik siswa smp pada materi segitiga dan segiempat. JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif), 1(6), 1143–1154. https://doi.org/https://doi.org/10.22460/jpmi.v1i6.p1143-1154
  3. Arista, E. D. W., & Mahmudi, A. (2020). kemampuan berpikir kreatif matematis dalam penyelesaian soal open-ended jnis PISA berdasarkan level sekolah. Phytagoras, 15(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.21831/pg.v15i1.34606
  4. Ayu, L. S., Moharom, M. I., & Zanthy, L. (2020). Analisis kemampuan berpikir kreatif matematis siswa smk dalam menyelesaaikan soal open-ended. MAJU: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 7(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.17977/um076v6i12022p2937
  5. Haji, S., Yumiati, & Zamzaili. (2019). Analisis kesulitan siswa dalam menyesaikan soal-soal PISA (Programme for International Student Assessment) di SMP kota Bengkulu. Jurnal Pendidikan Matematika Raflesia, 3(2), 177–183. https://doi.org/https://doi.org/10.33369/jpmr.v3i2.7522
  6. Handayani, D., Hartoyo, A., & Ijuddin, R. (2019). Kemampuan berpikir kreatif siswa dalam menyelesaikan soal open-ended materi dimensi tiga di SMK. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK), 7(1), 80–86. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.26418/jppk.v8i6.33675
  7. Hermawan, I. (2019). Metodologi penelitian pendidikan (kualitatif, kuantitatif, dan mixed method). Hidayatul Quran.
  8. Ismara, L., & Suratman, D. (2016). Kemampuan berpikir kreatif matematis siswa dalam menyelesaikan soal open ended di SMP. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa (JPPK), 6(9). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.26418/jppk.v6i9.21696
  9. Lestari, K. E., & Yudhanegara, M. R. (2015). Penelitian Pendidikan Matematika. Refika Aditama.
  10. Nurmeidina, R., Ariyanti, I., & Lestari, F. (2022). Analisis kemampuan berpikir kreatif dan habits of mind siswa sma pada pembelajaran. AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 11(1). https://doi.org/http://dx.doi.org/10.24127/ajpm.v11i1.4283
  11. Putri, M. W. T., & Ratu, N. (2018). Analisis tingkat berpikir kreatif siswa dalam menyelesaikan soa luas gabungan pada materi bangun datar di smp negeri 8 Salatiga kelas vii. Pendekar: Jurnal Pendidikan Berkarakter, 1(1). https://doi.org/https://doi.org/10.31764/pendekar.v1i1.298
  12. Putri, V. S. ., & Wijayanti, P. (2013). Identifikasi tingkat kemampuan berpikir kreatif (tkbk) siswa dalam menyelesaikan soal open-ended pada materi segitiga dan segiempat di kelas viii smp. MATHEdunesa, 2(2). https://doi.org/https://doi.org/10.26740/mathedunesa.v2n2.p%25p
  13. Rahayu, S. (2016). Analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal kesebangunan. Jurnal E-DuMath, 1(2). https://doi.org/https://doi.org/10.52657/je.v2il.152
  14. Ramdani, M., & Apriansyah, D. (2018). Analisis kemampuan pemahaman dan berpikir kreatif matematik siswa Mts pada materi bangun ruang sisi datar. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 2(2), 1–7. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/cendekia.v2i2.46
  15. Rasnawati, A., Rahmawati, W., Akbar, P., & Putra, H. D. (2019). Analisis kemampuna berpikir kreatif matematis siswa smk pada materi sistem persamaan linier dua variabel (SPLDV) di kota Cimahai. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 3(1). https://doi.org/https://doi.org/10.31004/cendekia.v3i1.87
  16. Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif Kualitatif dan R&D (ke-22). Alfabeta.
  17. Sukmadinata. (2005). Landasan psikologi proses pendidikan. PT. Remaja Rosdakarya Offset.
  18. Syarah, M. U., & Astutik, E. P. (2021). Analisis berpikir kreatif siswa dalam menyelesaikan masalah spldv ditinjaua dari kemampuan matematika. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 10(2). https://doi.org/https://doi.org/10.31980/mosharafa.v10i2.892
  19. Undang-Undang RI No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. (2003). Pusdiklat Perpusnas.