Main Article Content

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pendampingan pada Guru Taman Kanak-kanak (TK) Tunas Melati dalam hal mengembangkan pembelajaran multimedia angklung dalam meningkatkan kecerdasan musikal anak usia dini. Dalam meningkatkan kecerdasan musikal anak usia dini dibutuhkan kegiatan pelatihan pembelajaran angklung pada guru TK Tunas Melati. Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilaksanakan di TK Tunas Melati kelurahan dusun curup utara. dalam menerapkan pembelajaran angklung sebagai media anak usia dini sehingga pengabdi memberikan pedampingan Adapun hasil dari kegiatan pengabdian ini yakni Tenaga pendidik sudah memiliki kemampuan untuk memegang alat musik angklung dengan benar ,Tenaga pendidik sudah mampu memainkan alat musik  angklung dan juga sudah mampu menghasilkan nada-nada yang berbeda-beda .

Keywords

Guru Raudhatul Athfal (RA) Pembelajaran Angklung Kecerdasan Musikal

Article Details