Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan desain buku saku Biologi materi Plantae SMA kelas X berdasarkan hasil eksplorasi tanaman obat Suku Rejang di Desa Pulo Geto dan Desa Pulo Geto Baru Kecamatan Merigi Kabupaten Kepahiang. Tahapan penelitian ini adalah (1) Potensi dan masalah, (2) Pengumpulan data, (3) Desain produk, (4) Validasi produk, (5) Revisi desain, (6) Uji keterbacaan, dan (7) revisi desain. Hasil penelitian diperoleh 72 jenis, 32 suku tumbuhan obat yang dimanfaatkan. Suku yang paling banyak dimanfaatkan adalah Zingiberaceae dan Cucurbitaceae. Uji kelayakan bahan ajar berupa buku saku oleh 3 ahli termasuk dalam “Sangat Baik” dengan persentase keidealan keseluruhan yaitu 89,6%. Hasil respon dari 20 siswa terhadap buku saku termasuk dalam “Sangat Baik” dengan persentase keidealan keseluruhan yaitu 90,7%. Desain buku saku berdasarkan uji kelayakan dan keterbacaan terdiri dari: 1) Sampul depan; 2) Kata pengantar; 3) Daftar isi; 4) KI, KD, Materi Pokok, Indikator dan Tujuan Pembelajaran; 5) Bagian pendahuluan; 6) Bagian isi ; 8) Latihan Soal; 9) Kunci Jawaban; 10) Bagian penutup terdiri dari: Glosarium, Daftar Pustaka, dan Tentang penulis.
Kata Kunci : Etnobotani, Penelitian dan Pengembangan, Buku Saku
Article Details
Copyright (c) 2018 Windayani Windayani, Kasrina Kasrina, Irwandi Ansori

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Starting from Volume 6 Issue 1, the copyright holder of the article is the author
The Journal allows the author (s) to hold the copyright without restriction.
The Jurnal allows the author (s) to retain publishing rights without restriction.
All articles published Open Access will be immediately and permanently free for everyone to read and download. We are continuously working with our author communities to select the best choice of license options, currently being defined for this journal as follows. This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. You are free to:
Share — copy and redistribute the material in any medium or format
Adapt — remix, transform, and build upon the material for any purpose, even commercially. The licensor cannot revoke these freedoms as long as you follow the license terms
References
- Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Pene-litian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta : Rineka Cipta
- Depdiknas. 2008. Pedoman Memilih Menyusun Bahan Ajar dan Teks Mata Pelajaran. Jakarta: BP. Mitra Usaha Indonesi 2013
- Dewi, Ghea P.F. 2012. Pengembangan Game Edukasi Pengenalan Nama Hewan Dalam Bahasa Inggris Sebagai media pembelajaran Siswa SD Berbasis Macromedia Flash. Yogyakarta: UNP. http://eprint.uny.ac.id. Diakses 12 Mei 2017
- Mohamad, Nurdin dan Hamzah B.Uno. 2014. Belajar dengan Pendekatan Pembelajaran Aktif Inovatif Ling-kungan Kreatif Efektif Menarik. Jakarta : Bumi Aksara
- Neswita, Betti. 2012. Studi Etbotani Suku Rejang dan Implementasi Pende-katan Jelajah Alam Sekitar dalam Pembelajaran Biologi SMA. Thesis tidak diterbitkan. Bengkulu : Program Pascasarjana Universitas Bengkulu
- Perdana, Radyan. 2012. Pengembangan media pembelajaran Biologi Uji Makanan Menggunakan Adobe Flash Profesional CS5. http://eprints.uny.ac.id/8872/1/Jurnal.pdf. Jurnal. Diakses 12 Mei 2017
- Sinuhaji, Lidya Natalia Br. 2013. Oukup Dalam Perawatan Kesehatan Ibu Nifas Pada Suku Karo Di Beras-tagi Kabupaten Karo Tahun 2014. Vol.4, No.2. Sumatera Utara : Wahana Inovasi
- Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Pendi-dikan. Bandung: Alfabeta
- Sulistyani, Nurul Hidayati Dyah, dkk. 2013. Perbedaan Hasil Belajar Siswa Antara Menggunakan Media Pocket Book dan Tanpa Pocket Book pada Materi Kinematika Gerak Melingkar Kelas X. Jurnal Pendidikan Fisika: Volume 1, No.1 :164.
- Suyitno, Imam. 2012. Memahami Tinda-kan Pembelajaran. Malang: Refi-ka Aditama
- Tim Penyusun Kamus Pusat Bahasa. 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.
- Widoyoko, Eko Putro. 2009. Evaluasi Pro-gram Pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
References
Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Pene-litian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta : Rineka Cipta
Depdiknas. 2008. Pedoman Memilih Menyusun Bahan Ajar dan Teks Mata Pelajaran. Jakarta: BP. Mitra Usaha Indonesi 2013
Dewi, Ghea P.F. 2012. Pengembangan Game Edukasi Pengenalan Nama Hewan Dalam Bahasa Inggris Sebagai media pembelajaran Siswa SD Berbasis Macromedia Flash. Yogyakarta: UNP. http://eprint.uny.ac.id. Diakses 12 Mei 2017
Mohamad, Nurdin dan Hamzah B.Uno. 2014. Belajar dengan Pendekatan Pembelajaran Aktif Inovatif Ling-kungan Kreatif Efektif Menarik. Jakarta : Bumi Aksara
Neswita, Betti. 2012. Studi Etbotani Suku Rejang dan Implementasi Pende-katan Jelajah Alam Sekitar dalam Pembelajaran Biologi SMA. Thesis tidak diterbitkan. Bengkulu : Program Pascasarjana Universitas Bengkulu
Perdana, Radyan. 2012. Pengembangan media pembelajaran Biologi Uji Makanan Menggunakan Adobe Flash Profesional CS5. http://eprints.uny.ac.id/8872/1/Jurnal.pdf. Jurnal. Diakses 12 Mei 2017
Sinuhaji, Lidya Natalia Br. 2013. Oukup Dalam Perawatan Kesehatan Ibu Nifas Pada Suku Karo Di Beras-tagi Kabupaten Karo Tahun 2014. Vol.4, No.2. Sumatera Utara : Wahana Inovasi
Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Pendi-dikan. Bandung: Alfabeta
Sulistyani, Nurul Hidayati Dyah, dkk. 2013. Perbedaan Hasil Belajar Siswa Antara Menggunakan Media Pocket Book dan Tanpa Pocket Book pada Materi Kinematika Gerak Melingkar Kelas X. Jurnal Pendidikan Fisika: Volume 1, No.1 :164.
Suyitno, Imam. 2012. Memahami Tinda-kan Pembelajaran. Malang: Refi-ka Aditama
Tim Penyusun Kamus Pusat Bahasa. 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.
Widoyoko, Eko Putro. 2009. Evaluasi Pro-gram Pembelajaran. Yogyakarta: Pustaka Pelajar