Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui metode atau cara-cara untuk mempelajari Al-Qur’an kepada anak usia dini. Metode penelitian yang digunakan adalan dengan jenis penelitian kajian literatur. Sasaran yang menjadi bahan penelitian yaitu berupa jurnal-jurnal berbahasa Indonesia yang terdapat di Google Scholar. Teknik pengumpulan data yaitu melalui studi pustaka dan teknik pengembangan instrumen yaitu dengan intrumen dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu teknik analisis isi atau analysis content. Hasil penelitian ini yaitu ada beberapa metode yang digunakan dalam pembelajaran Alquran untuk anak usia dini, yaitu metode talaqqi, sorogan, qira’ati, iqra, albana, tabarak, muyassar, dan muroja’ah. Selain itu bisa juga dengan menggunakan teknik reading aloud dan gerakan isyarat ACQ. Dari beberapa metode tersebut dapat menghantarkan anak-anak untuk belajar Alquran yang dapat meningkatkan rasa cinta kepada Allah Swt. Dari penelitian ini, direkomendasikan pada penelitian selanjutnya untuk meneliti metode mempelajari Al-Qur’an untuk anak yang berkebutuhan khusus.
Keywords
Article Details
Copyright (c) 2023 Shofia Zahra Rizqia, Nadya Vegaputri Handiani, Tiara Alyani Purnama, Nuraly Masum Aprily

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).