Main Article Content
Abstract
Kurangnya minat belajar yang meliputi perasaan senang, pemusatan perhatian, keterlibatan aktif dan ketertarikan dalam pembelajaran ditunjukkan oleh anak, khususnya setalah terbiasa belajar dari rumah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Media Real Object Terhadap Minat Belajar Anak Pada Tema Alam. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode eksperimen dan menggunakan desain penelitian one-group pre-test dan post-test yaitu memberikan tes sebelum dan sesudah diberikan perlakuan. Subjek penelitian ini adalah 20 orang anak usia 5-6 tahun di kelompok B TK Negeri Harapan Kota Barat Kota Gorontalo. Objek dalam penelitian ini adalah peningkatan minat belajar anak melalui media pembelajaran real object. Pengumpulan data pre-test dan post-test dilakukan melalui observasi menggunakan instrument penelitian. Teknik analisis data dilakukan dengan cara olah data statistika. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang signifikan pada nilai rata-rata minat belajar anak sebelum dan sesudah pemberian perlakuan, dapat dibuktikan dengan nilai yang diperoleh pada data pre-test dan post-test adalah 20,3 dan 35,3. Hal ini juga ditunjukkan berdasarkan hasil perhitungan uji hipotesis diperoleh nilai thitung>ttabel atau pvalue 0,05 yaitu thitung = 40,317 >thitung = 2,093 atau 0,00 < 0,05 maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh media pembelajaran real object terhadap minat belajar anak
Keywords
Article Details
Copyright (c) 2022 Erena Cahya Dewi Gobel, Irvin Novita Arifin, Waode Eti Hardiyanti

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
- This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
- Arifin, I. N. (2020). Media Alam Dalam Meningkatkan Minat Belajar Sains Anak Usia Dini. Prosiding: Seminar Nasional Online Paud.
- Bhagat, V., Haque, M., & Jaalam, K. (2018). Enrich schematization in children: Play as the tool for cognitive development. Journal of Applied Pharmaceutical Science, 8(7), 128–131. https://doi.org/10.7324/JAPS.2018.87 20
- Drs.slameto. (2013). Belajar Dan Faktor Faktor Yang Mempengaruhi. In Belajar.
- Friantini, R. N., & Winata, R. (2019). Analisis Minat Belajar pada Pembelajaran Matematika. JPMI (Jurnal Pendidikan Matematika Indonesia). https://doi.org/10.26737/jpmi.v4i1.87 0
- Handayani, O. D. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran PAUD melalui PPG. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.5 22
- Hasanah, L. (2018). Penggunaan Real Object Dapat Meningkatkan Minat Belajar Sains Anak Usia 5-6 Tahun. El Banar: Jurnal Pendidikan Dan Pengajaran,
- (01), 13–20. Retrieved from https://staibanisaleh.ac.id/ojs/index.p hp/ElBanar/article/view/9
- Kuswariyanti, N. (2021). PENGEMBANGAN MEDIA REALIA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA. Prismatika: Jurnal Pendidikan Dan Riset Matematika. https://doi.org/10.33503/prismatika.v 3i2.1296
- Malla, J. (2012). Peningkatan Hasil Belajar Materi Pecahan dan Urutannya dengan Media Pita Transportasi pada Mata Pelajaran Matematika Bagi Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Kreatif Online.
- Musfiqon. (2012). Pengembangan Media Dan Sumber Belajar. Jakarta: PT. Prestasi Pusta Karya.
- Nasional, D. P. (2003). Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Depdiknas.
- Nurrita, T. (2018). PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA. MISYKAT: Jurnal Ilmu-Ilmu Al- Quran, Hadist, Syari’ah Dan Tarbiyah. https://doi.org/10.33511/misykat.v3n 1.171
- PuspaArdini, P., Ibrahim, N., Zubaidi, M., & Syahputra, H. (2019). MEDIA REALIA DALAM MENGENALKAN KOSAKATA ANAK KELOMPOK A DI TK KEMBANG TERATAI KELURAHAN LEKOBALO KECAMATAN KOTA BARAT KOTA GORONTALO. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini.
- Ricardo, R., & Meilani, R. I. (2017). Impak Minat dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran. https://doi.org/10.17509/jpm.v2i2.810 8
- Risnawati, A. (2020). Pentingnya Pembelajaran Sains bagi Pendidikan Anak Usia Dini. Prosiding Konferensi Integrasi Interkoneksi Islam Dan Sains.
- Suardani, M. (2021). MEDIA LINGKUNGAN SEKITAR DALAM PENGEMBANGAN MINAT BELAJAR ANAK. TEMATIK: Jurnal Pemikiran Dan Penelitian Pendidikan Anak Usia Dini. https://doi.org/10.26858/tematik.v7i1. 21016
- Sugiyono. (2017). Metode penelitian pendidikan,pendekatan kuantitatif,kualitatif,dan R&D. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952.
- Supardi, S. U. S., Leonard, L., Suhendri, H., & Rismurdiyati, R. (2015). Pengaruh Media Pembelajaran dan Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Fisika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA. https://doi.org/10.30998/formatif.v2i1 .86
- Syardiansah. (2016). Hubungan Motivasi Belajar dan Minat Belajar terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Mata Kuliah Pengantar Manajemen ( Studi kasus Mahasiswa Tingkat I EKM A Semester II ). Jurnal Manajemen Dan Keuangan.
References
Arifin, I. N. (2020). Media Alam Dalam Meningkatkan Minat Belajar Sains Anak Usia Dini. Prosiding: Seminar Nasional Online Paud.
Bhagat, V., Haque, M., & Jaalam, K. (2018). Enrich schematization in children: Play as the tool for cognitive development. Journal of Applied Pharmaceutical Science, 8(7), 128–131. https://doi.org/10.7324/JAPS.2018.87 20
Drs.slameto. (2013). Belajar Dan Faktor Faktor Yang Mempengaruhi. In Belajar.
Friantini, R. N., & Winata, R. (2019). Analisis Minat Belajar pada Pembelajaran Matematika. JPMI (Jurnal Pendidikan Matematika Indonesia). https://doi.org/10.26737/jpmi.v4i1.87 0
Handayani, O. D. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran PAUD melalui PPG. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.5 22
Hasanah, L. (2018). Penggunaan Real Object Dapat Meningkatkan Minat Belajar Sains Anak Usia 5-6 Tahun. El Banar: Jurnal Pendidikan Dan Pengajaran,
(01), 13–20. Retrieved from https://staibanisaleh.ac.id/ojs/index.p hp/ElBanar/article/view/9
Kuswariyanti, N. (2021). PENGEMBANGAN MEDIA REALIA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA. Prismatika: Jurnal Pendidikan Dan Riset Matematika. https://doi.org/10.33503/prismatika.v 3i2.1296
Malla, J. (2012). Peningkatan Hasil Belajar Materi Pecahan dan Urutannya dengan Media Pita Transportasi pada Mata Pelajaran Matematika Bagi Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Kreatif Online.
Musfiqon. (2012). Pengembangan Media Dan Sumber Belajar. Jakarta: PT. Prestasi Pusta Karya.
Nasional, D. P. (2003). Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Depdiknas.
Nurrita, T. (2018). PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA. MISYKAT: Jurnal Ilmu-Ilmu Al- Quran, Hadist, Syari’ah Dan Tarbiyah. https://doi.org/10.33511/misykat.v3n 1.171
PuspaArdini, P., Ibrahim, N., Zubaidi, M., & Syahputra, H. (2019). MEDIA REALIA DALAM MENGENALKAN KOSAKATA ANAK KELOMPOK A DI TK KEMBANG TERATAI KELURAHAN LEKOBALO KECAMATAN KOTA BARAT KOTA GORONTALO. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini.
Ricardo, R., & Meilani, R. I. (2017). Impak Minat dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran. https://doi.org/10.17509/jpm.v2i2.810 8
Risnawati, A. (2020). Pentingnya Pembelajaran Sains bagi Pendidikan Anak Usia Dini. Prosiding Konferensi Integrasi Interkoneksi Islam Dan Sains.
Suardani, M. (2021). MEDIA LINGKUNGAN SEKITAR DALAM PENGEMBANGAN MINAT BELAJAR ANAK. TEMATIK: Jurnal Pemikiran Dan Penelitian Pendidikan Anak Usia Dini. https://doi.org/10.26858/tematik.v7i1. 21016
Sugiyono. (2017). Metode penelitian pendidikan,pendekatan kuantitatif,kualitatif,dan R&D. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952.
Supardi, S. U. S., Leonard, L., Suhendri, H., & Rismurdiyati, R. (2015). Pengaruh Media Pembelajaran dan Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Fisika. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA. https://doi.org/10.30998/formatif.v2i1 .86
Syardiansah. (2016). Hubungan Motivasi Belajar dan Minat Belajar terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Mata Kuliah Pengantar Manajemen ( Studi kasus Mahasiswa Tingkat I EKM A Semester II ). Jurnal Manajemen Dan Keuangan.