Main Article Content
Abstract
Dalam proses kegiatan pembelajaran, pendidik, metode dan media merupakan unsuryang penting. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan bersosialisasi anak pada PAUD Insan Rabbani Desa Soki Kecamatan Belo Kabupaten Bima dengan penerapan metode outbound. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas dengan subjek penelitian sebanyak 12 anak PAUD. Data penelitian dikumpulkan melalui observasi menggunakan lembar observasi. Hasil penelitian yang diperoleh pada pra tindakan menunjukan bahwa rata-rata presentase kemampuan bersosialiasi anak berada pada kriteria kurang yaitu 75%, setelah itu dilakukan tindakan pada Siklus I sehingga terjadilah peningkatan kemampuan bersosialissasi dari rata-rata presentase 0% anak yang memiliki kemampuan bersosialisasi dengan kriteria baik meningkat menjadi rata-rata presentase 16,67% anak, namun pada Siklus I belum sampai hasil pada kriteria keberhasilan sehingga dilakukan tindakan pada Siklus II Dan mengalami peningkatan rata-rata presentase menjadi 83,33%. Hal ini menunjukan bahwa ada peningkatan kemampuan bersosialisasi anak dari Siklus I hingga Siklus II. Jadi penerapan metode outbound dapat meningkatkan kemampuan bersosialisasi anak pada PAUD Insan Rabbani Desa Soki Kecamatan Belo Kabupaten Bima
Keywords
Article Details
Copyright (c) 2023 Sarifah Sarifah, Ade Agusriani, M. Yusuf Tahir

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
- This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
- Agustina, M., Nugraheni, B. M., Sholikhah, N. M. A., & Ruhaena, L. (2022). Pengaruh Permainan Outbound terhadap Kemampuan Sosialisasi Siswa selama Pembelajaran Luring di TK Al-Azhar Syifa Budi Solo. Abdi Psikonomi.
- Andhira, D. A. (2023). Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi melalui Model Pembelajaran Outbound Siswa Kelas VII MtS YMPI Rappang. DEIKTIS: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra, 3(1), 27-42.
- Anisa, I., Monicha, W., & Wulandari, R. (2022). pengelolaan pembelajaran di kelompok bermain (KB). Jurnal Multidisipliner Bharasumba, 1(01 April), 175-187.
- Ansar, C. S., Adnan, N., Sahruni, A. Y., Samuri, A., Muhtasim, R. A., Hasyim, M. Q., ... & Widodo, A. (2023). Kepelatihan Sepak Bola. Global Eksekutif Teknologi.
- Arikunto, (2014). Suharsimi. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.
- Artobatama, I. (2018). Pembelajaran stem berbasis outbound permainan tradisional. Indonesian Journal of Primary Education, 2(2), 40-47.
- Cahyani, G. R., Tegeh, I. M., & Magta, M. (2020). Pengaruh Metode Outbond terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Kelompok B Gugus I Kecamatan Sawan. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha, 8(1), 35-44.
- Candra, O., Pranoto, N. W., Ropitasari, R., Cahyono, D., Sukmawati, E., & CS, A. (2023). Peran Pendidikan Jasmani dalam Pengembangan Motorik Kasar pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7, 2538-2546.
- Dewi, A. R. T., Mayasarokh, M., & Gustiana, E. (2020). Perilaku sosial emosional anak usia dini. Jurnal Golden Age, 4(01), 181-190.
- Fadillah, M. A., Zulkifli, N., Zulkifli, N., & Risma, D. (2018). Hubungan Kecerdasan Interpersonal Dengan Kepercayaan Diri Pada Anak Usia 5-6 Tahun Di Tk Al-Fajar Kecamatan Tampan Pekanbaru (Doctoral dissertation, Riau University).
- Hamzah, N. (2020). Pengembangan sosial anak usia dini. IAIN Pontianak Press.
- Machali, I. (2022). Bagaimana Melakukan Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru. IJAR, 1(2).
- Manurung, A. K. R., Wulan, S., & Purwanto, A. (2021). Permainan outdoor dalam membentuk kemampuan ketahanmalangan pada anak usia dini. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1807-1814.
- Nahdliyatin, I., & Winata, A. (2021). Penerapan Blended Learning pada Pelajaran Matematika dengan Media Live Worksheets untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Materi Pengolahan Data Kelas V di MIM 14 Pambon. Prosiding SNasPPM, 6(1), 591-597.
- Nur, K., Bustanur, B., & Akbar, H. (2022). Penerapan Metode Magic Memory Al-Quran Untuk Meningkatkan Hafalan Siswa Pada Mata Pelajaran Al-Quran Hadits Di Kelas Viii Mts Pondok Pesantren Modern Al-Fadhlah Kecamatan Minas Kabupaten Siak. JOM FTK UNIKS (Jurnal Online Mahasiswa FTK UNIKS), 3(1), 104-108.
- Rahayu, A. H. (2017). Penerapan Metode Outbond Pada Pelatihan Penanaman Sikap Mental Disiplin Dan Jiwa Korsa PNSD Dalam Menumbuhkan Kinerja Pegawai. Jurnal Pendidikan Luar Sekolah, 13(2).
- Rahmat, S. T. (2018). Filsafat pendidikan anak usia dini. Jurnal Lonto Leok Pendidikan Anak Usia Dini, 1(1), 1-13.
- Rezieka, D. G. (2021). Pengaruh Metode Bercerita Terhadap Kemampuan Berbahasa Anak TK. Jurnal Golden Age, 5(2), 294-303.
- Setiawati, N. A. (2021). Penerapan Metode Outbond Pada Sekolah Alam Untuk Menciptakan Pembentukan Leadership. Journal Of Education And Teaching Learning (JETL), 3(2), 21-34.
- Sugiarta, I. M., Mardana, I. B. P., & Adiarta, A. (2019). Filsafat Pendidikan Ki Hajar Dewantara (Tokoh Timur). Jurnal Filsafat Indonesia, 2(3), 124-136.
- Suryani, N. A. (2019). Kemampuan sosial emosional anak melalui permainan raba-raba pada PAUD kelompok A. Jurnal Ilmiah Potensia, 4(2), 141-150.
- Wardhani, P. I., Sarjono, A. A., Prahesti, F. S., Hajandi, F. A. W., Ariesta, W., Ardiansyah, J. & Listiawati, Y. (2020). Peningkatan Sistem Motorik Anak Usia Prasekolah melalui kegiatan Outbound di KB Aisyiyah Jonggrangan, Klaten. Buletin KKN Pendidikan, 1(2), 63-69.
References
Agustina, M., Nugraheni, B. M., Sholikhah, N. M. A., & Ruhaena, L. (2022). Pengaruh Permainan Outbound terhadap Kemampuan Sosialisasi Siswa selama Pembelajaran Luring di TK Al-Azhar Syifa Budi Solo. Abdi Psikonomi.
Andhira, D. A. (2023). Peningkatan Keterampilan Menulis Puisi melalui Model Pembelajaran Outbound Siswa Kelas VII MtS YMPI Rappang. DEIKTIS: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra, 3(1), 27-42.
Anisa, I., Monicha, W., & Wulandari, R. (2022). pengelolaan pembelajaran di kelompok bermain (KB). Jurnal Multidisipliner Bharasumba, 1(01 April), 175-187.
Ansar, C. S., Adnan, N., Sahruni, A. Y., Samuri, A., Muhtasim, R. A., Hasyim, M. Q., ... & Widodo, A. (2023). Kepelatihan Sepak Bola. Global Eksekutif Teknologi.
Arikunto, (2014). Suharsimi. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.
Artobatama, I. (2018). Pembelajaran stem berbasis outbound permainan tradisional. Indonesian Journal of Primary Education, 2(2), 40-47.
Cahyani, G. R., Tegeh, I. M., & Magta, M. (2020). Pengaruh Metode Outbond terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Kelompok B Gugus I Kecamatan Sawan. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha, 8(1), 35-44.
Candra, O., Pranoto, N. W., Ropitasari, R., Cahyono, D., Sukmawati, E., & CS, A. (2023). Peran Pendidikan Jasmani dalam Pengembangan Motorik Kasar pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7, 2538-2546.
Dewi, A. R. T., Mayasarokh, M., & Gustiana, E. (2020). Perilaku sosial emosional anak usia dini. Jurnal Golden Age, 4(01), 181-190.
Fadillah, M. A., Zulkifli, N., Zulkifli, N., & Risma, D. (2018). Hubungan Kecerdasan Interpersonal Dengan Kepercayaan Diri Pada Anak Usia 5-6 Tahun Di Tk Al-Fajar Kecamatan Tampan Pekanbaru (Doctoral dissertation, Riau University).
Hamzah, N. (2020). Pengembangan sosial anak usia dini. IAIN Pontianak Press.
Machali, I. (2022). Bagaimana Melakukan Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru. IJAR, 1(2).
Manurung, A. K. R., Wulan, S., & Purwanto, A. (2021). Permainan outdoor dalam membentuk kemampuan ketahanmalangan pada anak usia dini. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1807-1814.
Nahdliyatin, I., & Winata, A. (2021). Penerapan Blended Learning pada Pelajaran Matematika dengan Media Live Worksheets untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Materi Pengolahan Data Kelas V di MIM 14 Pambon. Prosiding SNasPPM, 6(1), 591-597.
Nur, K., Bustanur, B., & Akbar, H. (2022). Penerapan Metode Magic Memory Al-Quran Untuk Meningkatkan Hafalan Siswa Pada Mata Pelajaran Al-Quran Hadits Di Kelas Viii Mts Pondok Pesantren Modern Al-Fadhlah Kecamatan Minas Kabupaten Siak. JOM FTK UNIKS (Jurnal Online Mahasiswa FTK UNIKS), 3(1), 104-108.
Rahayu, A. H. (2017). Penerapan Metode Outbond Pada Pelatihan Penanaman Sikap Mental Disiplin Dan Jiwa Korsa PNSD Dalam Menumbuhkan Kinerja Pegawai. Jurnal Pendidikan Luar Sekolah, 13(2).
Rahmat, S. T. (2018). Filsafat pendidikan anak usia dini. Jurnal Lonto Leok Pendidikan Anak Usia Dini, 1(1), 1-13.
Rezieka, D. G. (2021). Pengaruh Metode Bercerita Terhadap Kemampuan Berbahasa Anak TK. Jurnal Golden Age, 5(2), 294-303.
Setiawati, N. A. (2021). Penerapan Metode Outbond Pada Sekolah Alam Untuk Menciptakan Pembentukan Leadership. Journal Of Education And Teaching Learning (JETL), 3(2), 21-34.
Sugiarta, I. M., Mardana, I. B. P., & Adiarta, A. (2019). Filsafat Pendidikan Ki Hajar Dewantara (Tokoh Timur). Jurnal Filsafat Indonesia, 2(3), 124-136.
Suryani, N. A. (2019). Kemampuan sosial emosional anak melalui permainan raba-raba pada PAUD kelompok A. Jurnal Ilmiah Potensia, 4(2), 141-150.
Wardhani, P. I., Sarjono, A. A., Prahesti, F. S., Hajandi, F. A. W., Ariesta, W., Ardiansyah, J. & Listiawati, Y. (2020). Peningkatan Sistem Motorik Anak Usia Prasekolah melalui kegiatan Outbound di KB Aisyiyah Jonggrangan, Klaten. Buletin KKN Pendidikan, 1(2), 63-69.