Main Article Content
Abstract
Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui perilaku prososial anak petani usia 5-6 tahun di PAUD Se-Kecamatan Merigi Kelindang Kabupaten Bengkulu Tengah. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitatif deskriptif dengan pendekatan observasi. Populasi dalam penelitian ini adalah 50 anak petani di PAUD Se-Kecamatan Merigi Kelindang Kabupaten Bengkulu Tengah. Teknik pengambilan sampel menggunakan total sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi. Data hasil penelitian dianalisis menggunakan rumus rata-rata. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa rata-rata perilaku prososial anak petani berusia 5-6 tahun di PAUD Se-Kecamatan Merigi Kelindang Kabupaten Bengkulu Tengah berada pada kategori tinggi. Perilaku prososial anak petani dari indikator menolong, berbagi, menghibur, dan kerjasama sudah tinggi. Kepada peneliti lain diharapkan dapat mendalami penelitian tentang perilaku prososial dengan tahapan perkembangan perilaku prososial.
Kata kunci : perilaku prososial, petani, anak usia dini
Article Details
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
References
- Asih, G. Y., & Pratiwi, M. M. S. (2010). Perilaku Prososial Ditinjau Dari Empati Dan Kematangan Emosi. Jurnal Psikologi Universitas Maria Kudus, I(1), 33–42.
- Beaty, J. J. (2013). Observasi Perkembangan Anak Usia Dini. Percetakan PT Fajar Interpratama Mandiri.
- Eisenberg, N., & Mussen, P. H. (2003). The Roots Of Prosocial Behavier In Children.
- Farida, H. (2017). Perilaku Prososial Ditinjau Dari Androgyny Role Dalam Kegiatan Pramuka Pada Anak Sekolah Dasar. Jurnal Pengembangan Penyeluhan Pertanian, 3(2), 113–126.
- Hulukati, W. (2015). Peran keluarga Terhadap Perkembangan Anak. Jurnal Musabah IAIN Palu, 7, 265–282.
- Matondang, E. S. (2016). Perilaku Prososial ( Prosocial Behavior) Anak Usia Dini dan Pengelolaan Kelas Melalui Pengelompokan Usia Rangkap (Multiage Grouping). Juran Pendidikan Dasar Edu Humaniaro, 8(1).
- Mercer, J., & Clasyton, D. (2012). Psikologi Sosial (R. Rahmat & A. Maulana (eds.)). PT. Gelora Aksara Pratama Erlangga JAKARTA.
- Mutmainah, S. (2012). Perilaku Sosial Anak Usia Dini Berambut Gimbal Daerah Dataran Tinggi Dieng Kabupaten Wonosobo. Indonesiaan Journal of Early Childhood Education Studies, 1(1), 49–53.
- Rahmanadji, D. (1993). Sejarah, teori, jenis, dan fungsi humor. Jurnal Seni Dan Desain Universitas Negeri Malang.
- Salim, Karo-Karo, I. R., & Haidir. (2015). Penelitian Tindakan Kelas (Teori dan aplikasi bagi mahasiswa, guru, mata pelajaran umum dan pendidikan agama islam disekolah). Perdana Publishing MEDAN.
- Shadiqi, M. A. (2018). Perilaku Prososial. Jurnal Mangkurat Unibersitas Lampung.
- Solekhah, A. M., Atikah, T. P., & Istiqomah, M. (2018). Faktor- Faktor yang Mempengaruhi Sikap Empati Terhadap Perilaku Prososial Pada Anak Sekolah Dasar. Jurnal Prosiding Seminar Nasional Kudus, 0291.
- Sugiyono. (2013). Metode penelitoan kuanitatif kualitatif dan R&D (Sugiyono (ed.)). ALFABETA, CV.
- Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, dan R&D. In Penerbit CV. Alfabeta: Bandung.
- Sugiyono, P. D. (2007). Metode Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, dan R&D. Bandung: ALFABETA.
References
Asih, G. Y., & Pratiwi, M. M. S. (2010). Perilaku Prososial Ditinjau Dari Empati Dan Kematangan Emosi. Jurnal Psikologi Universitas Maria Kudus, I(1), 33–42.
Beaty, J. J. (2013). Observasi Perkembangan Anak Usia Dini. Percetakan PT Fajar Interpratama Mandiri.
Eisenberg, N., & Mussen, P. H. (2003). The Roots Of Prosocial Behavier In Children.
Farida, H. (2017). Perilaku Prososial Ditinjau Dari Androgyny Role Dalam Kegiatan Pramuka Pada Anak Sekolah Dasar. Jurnal Pengembangan Penyeluhan Pertanian, 3(2), 113–126.
Hulukati, W. (2015). Peran keluarga Terhadap Perkembangan Anak. Jurnal Musabah IAIN Palu, 7, 265–282.
Matondang, E. S. (2016). Perilaku Prososial ( Prosocial Behavior) Anak Usia Dini dan Pengelolaan Kelas Melalui Pengelompokan Usia Rangkap (Multiage Grouping). Juran Pendidikan Dasar Edu Humaniaro, 8(1).
Mercer, J., & Clasyton, D. (2012). Psikologi Sosial (R. Rahmat & A. Maulana (eds.)). PT. Gelora Aksara Pratama Erlangga JAKARTA.
Mutmainah, S. (2012). Perilaku Sosial Anak Usia Dini Berambut Gimbal Daerah Dataran Tinggi Dieng Kabupaten Wonosobo. Indonesiaan Journal of Early Childhood Education Studies, 1(1), 49–53.
Rahmanadji, D. (1993). Sejarah, teori, jenis, dan fungsi humor. Jurnal Seni Dan Desain Universitas Negeri Malang.
Salim, Karo-Karo, I. R., & Haidir. (2015). Penelitian Tindakan Kelas (Teori dan aplikasi bagi mahasiswa, guru, mata pelajaran umum dan pendidikan agama islam disekolah). Perdana Publishing MEDAN.
Shadiqi, M. A. (2018). Perilaku Prososial. Jurnal Mangkurat Unibersitas Lampung.
Solekhah, A. M., Atikah, T. P., & Istiqomah, M. (2018). Faktor- Faktor yang Mempengaruhi Sikap Empati Terhadap Perilaku Prososial Pada Anak Sekolah Dasar. Jurnal Prosiding Seminar Nasional Kudus, 0291.
Sugiyono. (2013). Metode penelitoan kuanitatif kualitatif dan R&D (Sugiyono (ed.)). ALFABETA, CV.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, dan R&D. In Penerbit CV. Alfabeta: Bandung.
Sugiyono, P. D. (2007). Metode Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, dan R&D. Bandung: ALFABETA.