Published: January 27, 2022

Keanekaragaman Jenis Ordo Anura pada beberapa Habitat di Kawasan Hutan Pendidikan Palak Siring Kemumu Kabupaten Bengkulu Utara

1-15 Andy Reza Rohadian, Agus Susatya, Saprinurdin Saprinurdin

Keanekaragaman Jenis Burung pada Lahan Perkebunan Karet di Desa Air Kemuning Kecamatan Sukaraja Kabupaten Seluma

16-25 Ari Defriansyah, Wiryono Wiryono, Deselina Deselina

Pengaruh Pemupukan NPK terhadap Pertumbuhan Kayu Bawang (Disoxylum mollissimum Blume) pada Pola Tanam Agroforestri di Desa Tabalagan, Kecamatan Talang Empat, Kabupaten Bengkulu Tengah, Provinsi Bengkulu

26-38 Khoirul Anwar, Enggar Apriyanto, Putranto Budi Agung Nugroho

Kajian Etnobotani Tumbuhan Obat Masyarakat Desa Tamiai Kecamatan Batang Merangin Kabupaten Kerinci Provinsi Jambi

39-50 Zulius Fransiska, Wahyudi Arianto, Guswarni Anwar

Estimasi Serapan dan Emisi Karbon Dioksida dari Sektor Rumah Tangga di Desa Tanjung Harapan Jaya Kabupaten Bengkulu Utara Propinsi Bengkulu

51-60 Ristiani Eva Saputri, Gunggung Senoaji, M Fajrin Hidayat

Dimensi Pori dan Serat Dalam Antar Lingkaran Tumbuh Kayu Surian (Toona sureni)

61-68 Meta Khoiriyyah, Nani Nuryatin, Agus Susatya

Budidaya Tanaman Pala (Myristica Fragans) oleh Masyarakat Pemegang IUPHKm di Desa Air Lanang Kecamatan Curup Selatan Kabupaten Rejang Lebong

69-88 Sella Revika, Siswahyono Siswahyono, Erniwati Erniwati

Korelasi Antara Kadar Timbal dengan Kadar Klorofil dan Jumlah Stomata Pada Daun Mahoni (Swietenia macrophlla King) Di Jalur Hijau Kota Bengkulu

89-97 Aprilia Erwinda, Edi Suharto, Guswarni Anwar

Karakteristik Pengunjung dan Analisis Finansial Pemanfaatan Objek Wisata Alam Palak Siring Kemumu Bengkulu Utara

98-117 Anggil Susparinda, Gunggung Senoaji, Yansen Yansen

Persepsi Keluarga Kota Bengkulu terhadap Penerapan Teknologi Pertanian Lahan Sempit di Kelurahan Pondok Besi Kota Bengkulu

118-125 Intara Ismi Yazid, Bosman Sidebang, Hidayat Koto